Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Mata Pelajaran Kelas XI Semester 2

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Mata Pelajaran Kelas XI Semester 2"— Transcript presentasi:

1 Mata Pelajaran Kelas XI Semester 2
Beranda FLUIDA STATIS SK / KD Indikator Materi Latihan Uji Kompetensi Referensi Selesai Rela Memberi Ikhlas Berbagi

2 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Beranda Standar Kompetensi SK / KD Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah Indikator Materi Latihan Kompetensi Dasar Uji Kompetensi Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan fluida statick dan dinamik serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari Referensi Selesai

3 Indikator Pencapaian Menurunkan persamaan tekanan hidrostatis
Beranda Indikator Pencapaian SK / KD Menurunkan persamaan tekanan hidrostatis Menggunakan persamaan tekanan hidrostatis untuk menyelesaikan soal Indikator Materi Latihan Uji Kompetensi Referensi Selesai

4 Tekanan Hidrostatis P = Beranda SK / KD Indikator Materi Latihan
Fluida statis adalah fluida yang tidak mengalami perpindahan bagian-bagiannya. Pada keadaan ini, fluida statis memiliki sifat sifat seperti memiliki tekanan dan tegangan permukaan. Tekanan dalam fisika didefinisikan sebagai gaya yang bekerja Pada suatu bidang per satuan luas bidang tersebut. Bidang atau Permukaan yang dikenai gaya disebut bidang tekan, sedangkan gaya yang diberikan pada bidang tekanan disebut gaya tekan. Satuan internasional (SI) tekanan adalah pascal (Pa). Satuan ini dinamai sesuai dengan nama ilmuwan Prancis, Blaise Pascal. Secara matematis tekanan dapat dinyatakan dalam persamaan berikut. Keterangan: P = P : tekanan (Pa) , F : gaya tekan (N) A : luas bidang tekan (m2 ) Indikator Materi Latihan Uji Kompetensi Referensi Selesai

5 Untuk memahami tekanan hidrostatis, kita anggap zat terdiri atas beberapa lapisan. Setiap lapisan memberi tekanan pada lapisan di bawahnya, sehingga lapisan bawah akan mendapatkan tekanan Paling besar. Karena lapisan atas hanya mendapat tekanan dari udara (atmosfer), maka tekanan pada permukaan zat cair sama dengan tekanan atmosfer. Anda tidak boleh mengukur tekanan udara pada ketinggian tertentu menggunakan rumus ini. Hal ini disebabkan karena kerapatan udara tidak sama di semua tempat. Makin tinggi suatu tempat, makin kecil kerapatan udaranya. Untuk tekanan total yang dialami suatu zat cair pada ketinggian tertentu dapat dicari dengan menjumlahkan tekanan udara luar dengan tekanan hidrostastis.

6 Keterangan: Ph : tekanan yang dialami zat cair/tekanan hidrostastis (Pa) P0: tekanan udara luar (Pa) ρ: massa jenis zat cair (kg/m3) g : percepatan gravitasi bumi (m/s2) h : kedalaman/tinggi titik ukur dari permukaan (m)

7 Contoh Beranda SK / KD Indikator Materi Latihan Referensi Selesai
Seorang penyelam mampu berada pada kedalaman 40 m dibawah permukaan laut. Jika massa jenis air laut 1,2 g/cm3 dan percepatan gravitasi 10 m/s², maka hitunglah Besar Tekanan hidrostatis yang dialami penyelam! Diketahui : h = 40 m ρ = 1,2 g/cm3 = kg/m3 g = 10 m/s² Ditanyakan: ph = ... ? Jawab : Ph = ρ g h = · 10 · 40 = 4,8 · 105 Pa SK / KD Indikator Materi Latihan Uji Kompetensi Referensi Selesai

8 Latihan 1. Massa jenis zat cair dalam bejana 0,9 gr/cm3 dan volumenya 1200 cm3. Hitung tekanan hidrostatis pada dasar bejana yang luasnya 1000cm2 2. Fluida A bervolume 80cm3 dan mempunyai massa jenis 0,92 gr/cm3 dicampur dengan fluida B yang volumenya 120 cm3 dan massa jenis 0,62 gr/cm3. Jika tidak ada perubahan volume pada campuran, berapakah massa jenis campuran yang dihasilkan 3. Didalam bejana yang berbentuk silinder terdapat 4 tl air yang dicampur dengan 1 lt alkohol (ρ = 0,8 gr/cm3). Penampang bejana 1 dm2. Hitung tekanan hidrostatis pada dasar bejana!

9 Uji Kompetensi 1. Untuk menentukan massa jenis zat cair dirangkai alat seperti gambar di samping. Penghisap P dapat bergerak bebas dengan luas penampang 1 cm2. Jika konstanta pegas 100 N/m dan pegas tertekan sejauh 0,4 cm, maka massa jenis zat cair adalah A. 400 kg/m3 D. 800 kg/m3 B. 500 kg/m3 E kg/m3 C. 750 kg/m3 2. Sepotong kaca di udara memiliki berat 25 N dan massa jenis 2,5 x 103 kg/m3. Bila massa jenis air kg/m3 dan percepatan gravitasinya 10 m/det 2, maka berat kaca di dalam air adalah .... A. 10 N D. 25 N B. 15 N E. 30 N C. 20 N

10 4. Bejana berisi air dengan massa jenis 1000 kg/m3
4. Bejana berisi air dengan massa jenis 1000 kg/m3. Jika g= 10 m/s2 tekanan hidrostatik pada titik p adalah .... A N/m2 D N/m2 B N/m2 E N/m2 C N/m2 5. Gambar menunjukkan sebatang pipa kaca yang berisi udara. Ujung atas pipa tertutup sedangkan ujung bawah tertutup oleh raksa yang tingginya 5 cm. Jika tekanan udara di luar 76 cmHg, maka tekanan udara didalam pipa adalah .… A. 0 cmHg B. 10 cmHg C. 71 cmHg D. 76 cmHg E. 81 cmHg

11 Referensi Dwi Satya Palupi dkk, Fisika XI BSE
Beranda Referensi SK / KD Dwi Satya Palupi dkk, Fisika XI BSE Sri Handayani dkk, Fisika XI BSE Bambang Haryadi, Fisika XI BSE Sarwono dkk, Fisika XI BSE Indikator Materi Latihan Uji Kompetensi Referensi Selesai


Download ppt "Mata Pelajaran Kelas XI Semester 2"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google