Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Oleh : Colti Sistiarani, SKM., M.Kes STANDAR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Oleh : Colti Sistiarani, SKM., M.Kes STANDAR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN."— Transcript presentasi:

1 Oleh : Colti Sistiarani, SKM., M.Kes STANDAR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN

2 PENDAHULUAN Baku (standar) diperlukan untuk penilaian tumbuh kembang anak Tumbuh kembang berjalan normal atau tidak Membandingkan tumbuh kembang seseorang dengan kelompok baku (kel sehat) Penilaian pertumbuhan dimulai dengan cara pengukuran dan menggunakan alat yang baku

3 Parameter pertumbuhan Parameter adalah ukuran tunggal dari tubuh manusia Jenis Parameter antropometrik : Umur Berat badan Lingkaran lengan atas Lipatan kulit Tinggi badan Lingkaran kepala Lingkar dada Jaringan lunak

4 Pertumbuhan Massa Jaringan Bentuk dan ukuran massa jaringan Menggambarkan status gizi pada masa sekarang atau pada saat pengukuran Berat badan, Lingkar Lengan Atas, Lipatan Lemak Berat badan merupakan hasil peningkatan/penurunan semua jaringan yang ada pada tubuh, antara lain tulang, otot, lemak, cairan tubuh dll Pengukuran dilakukan dengan timbangan

5

6 Catatan tumbuh kembang KMS Balita Kartu tumbuh kembang Buku KIA Kartu asuh anak

7 Lingkar lengan atas Mencerminkan cadangan energi, tidak memerlukan data umur Pengukuran ini mencerminkan tumbuh kembang jaringan lemak bawah kulit dan otot yang tidak terpengaruh oleh keadaan cairan tubuh LLA hanya untuk identifikasi anak dengan gangguan gizi/pertumbuhan yang berat Ukuran ambang batas bayi 0-30 hari : ≥9,5 cm, malnutrisi 13,5

8 Lipatan kulit Menilai tebalnya lemak subkutan yang dilakukan pada daerah biceps, triceps, skapula dan daerah panggul Jika lipatan kulit menipis maka termasuk defisiensi Jika lipatan kulit menebal maka masukan energi berlebihan, menilai obesitas

9 Pertumbuhan Linear Bentuk dan ukuran pertumbuhan linear berhubungan dengan panjang Menggambarkan status gizi pada masa lampau Tinggi badan, lingkar kepala, lingkar dada

10 Tinggi badan Bertambah panjangnya tulang-tulang anggota gerak Meningkat pada masa bayi, pada masa remaja Pengukuran pada anak usia 2 tahun dengan berbaring menggunakan infantometer Anak di atas usia 2 tahun dengan berdiri menggunakan alat stadiometer, microtoice, tinggi duduk

11 Lingkaran kepala Ukuran pertumbuhan kepala dan otak sampai usia 2 tahun Jika lingkar kepala lebih kecil dari normal maka menunjukkan retardasi mental Jika lingkar kepala lebih besar dari normal maka dimungkinkan ada sumbatan pada aliran cairan serebrospinal pada hidrosefalus Pertumbuhan lingkar kepala paling pesat pada 6 bulan pertama kehidupan

12 Cara Pengukuran Pengukuran diukur dengan mengukur lingkaran yang terbesar

13 Indeks pertumbuhan lain Umur tulang untuk penilaian maturitas Proporsi tubuh Perkembangan gigi Pertumbuhan fisiologi struktur tubuh

14 Standard Penilaian Pertumbuhan PB/U, PB/BB, BB/U  NCHS/CDC 2000 BB/U  KMS- WHO Lingkaran Kepala Nelhauss

15 Tujuan pemantauan pertumbuhan Pertumbuhan mudah diamati Menciptakan kebutuhan akan rasa ingin tahu terhadap pertumbuhan anak Meningkatkan lingkungan yang layak untuk perkembangan anak Menemukan seawal mungkin gejala-gejala gangguan pertumbuhan

16 Growth Monitoring Promotion GMP adalah suatu kegiatan pengukuran pertumbuhan anak yang teratur, dicatat dan kemudian diintepretasikan dengan maksud agar dapat memberikan penyuluhan serta melakukan follow up selanjutnya 4 elemen kunci GMP : strategi pencegahan sebelum adanya gangguan pertumbuhan, strategi merubah lingkungan, berhubungan dengan lingkungan menyeluruh, keterlibatan dalam usaha mengoptimalkan tumbuh kembang anak

17 Parameter perkembangan Motorik kasar : melibatkan sebagian besar dari bagian tubuh dan memerlukan tenaga Motorik halus : melibatkan bagian tubuh tertentu dan dilakukan oleh otot kecil Berbicara, bahasa dan pendengaran dan penglihatan Sosial emosi dan perilaku

18 Prinsip perkembangan Perkembangan tak terbatas dalam arti tumbuh menjadi besar tetapi mencakup rangkaian perubahan yang bersifat progresif, teratur, koheren dan berkesinambungan. Satu tahap perkembangan dengan tahap perkembangan berikutnya tidak terlepas, berdiri sendiri2 Perkembangan dimulai dari respon sifat umum menuju ke yang khusus Manusia merupakan totalitas/kesatuan sehingga akan ditemui kaitan erat antara perkembangan fisik, motorik, mental, emosi dan sosial Tahapan perkembangan berlangsung secara berantai

19 4 tahap pada bayi (fase pra bicara) Pra mengoceh Mengoceh Kalimat satu kata Kalimat dua kata

20 Tahap penilaian perkembangan Anamnesis Skrinning Evaluasi lingkungan anak Evaluasi penglihatan dan pendengaran anak Evaluasi bicara dan bahasa anak Pemeriksaan fisik Pemeriksaan neurologi Evaluasi penyakit metabolik Integrasi dari hasil penemuan

21 Tes-tes perkembangan Tes Intelegensi Individual (tes IQ) Tes prestasi Tes psikomotorik Tes proyeksi Tes perilaku adaptif

22 Instrumen penilaian perkembangan INSTRUMENKISARAN UMUR WAKTU (menit) CATATAN DDST (Denver Development Screening Test) 0-6 tahun15-20 menit Aspek perkembangan yang dinilai terdiri atas 125 tugas perkembangan (gerak motorik kasar, perilaku sosial, gerak motorik halus, bahasa) ELMS ( Early Language Milestone Scale) 0-3 tahun5-10 menit Prosedur skrining perkembangan bahasa dan bicara CLAMS ( Clinical Linguistic and Audiotory Scale) 0-3 tahun10-20 menit Skala bahasa klinis dan peristiwa pendengaran penting

23 Instrumen penilaian perkembangan INSTRUMENKISARAN UMUR CATATAN Tes Stanford -Binet2-24 tahunMengukur intelegensi dan sudah distandarisasikan Bayley Infant Scale of Development 8 minggu – 2,5 tahun Menentukan kemampuan perkembangan mental dan motorik anak MunchenSatu tahun pertama Menaksir perkembangan umur merangkak, duduk, berjalan, memegang,berbicara, pengertian bahasa dan sosialisasi

24 Tanda keterlambatan perkembangan Anak tetap mengalami kemajuan yang lambat, tetapi menyimpang dari rentang normal menurut usianya Perbedaan antara perkembangan normal dan abnormal menjadi semakin besar /jelas dengan meningkatnya usia Dapat dikategorisasikan menjadi ringan, sedang, berat Keterlambatan dapat mengenai ketrampilan khusus atau mempengaruhi seluruh kemampuan anak

25 Stimulasi dalam tumbuh kembang Stimulasi adalah perangsangan yang datangnya dari luar individu anak Anak yang banyak mendapat stimulasi akan lebih cepat berkembang daripada yang kurang atau tidak mendapat stimulasi Pemberian stimulasi akan lebih efektif apabila memperhatikan kebutuhan anak sesuai tahap perkembangannya Stimulai yang diperlukan sosial & kognitif, verbal, visual, auditif, perhatian dan kasih sayang

26 PROGRAM BKB Salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui Bina Keluarga dan Balita Tujuannya meningkatkan peranan ibu dan anggota keluarga lain untuk sedini mungkin memberikan stimulasi pada tumbang yang menyeluruh Kegiatan program meliputi penyuluhan ibu dan keluarga agar mampu menerapkan stimulasi dalam pengasuhan anak dan peningkatan kesehatan keluarga

27 KESIMPULAN Penilaian tumbuh kembang sangat bermanfaat, tidak hanya penilaian fisik namun aspek psikologis dan kognitif Perlunya deteksi dini kelainan pertumbuhan dan perkembangan Pentingnya pemilihan instrumen yang tepat dalam penilaian pertumbuhan dan perkembangan

28 TERIMA KASIH


Download ppt "Oleh : Colti Sistiarani, SKM., M.Kes STANDAR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google