Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kompetensi Dasar : Menentukan penyelesaian model matematika yang berhubungan dengan perbandingan , fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kompetensi Dasar : Menentukan penyelesaian model matematika yang berhubungan dengan perbandingan , fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan."— Transcript presentasi:

1 Kompetensi Dasar : Menentukan penyelesaian model matematika yang berhubungan dengan perbandingan , fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan hasil penyelesaian masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri

2 Nama kelompok: Arista Dwi N. A. Farah Aidah N. Laela Zita Ayu I. P.
Wenny Ratna D. H.

3 Dari puncak sebuah gedung yang tingginya 50 meter dari permukaan tanah datar terlihat dua buah bendera. Jika bendera di tiang B dan di C masing-masing terlihat dengan sudut elevasi 25o dan 50o , hitunglah jarak antara kedua bendera tersebut. Jawab: pada ABC dangan AD= 50 dan  BAD = 25o dari tan 25o = BD di peroleh: DA DB= 50 tan25o = 23,32. Pada ACD dengan AD =50 dan CAD = 50o , diperoleh DC=50 tan50o =59,59. Ini mengakibatkan jarak antara dua tiang bendera tersebut adalah BC = DC – DB = 59,59 – 23,32 = 36, 27 meter

4 Puncak sebuah gedung setinggi 30meter dari permukaan tanah datar
Puncak sebuah gedung setinggi 30meter dari permukaan tanah datar. Pak Amir di titik D melihat titik puncak bendera C dengan sudut elevasi 60o . Jika teman pak Amir di bawah tiang bendera melihat titik D dengan sudut elevasi 50o , hitung tinggi tiang bendera tersebut dari permukaan tanah. Jawab: Pada ABD dengan AD = 30 dan  ABD = 50o , dari tan 50o = AD AB Di peroleh AB = 30 = 25,17 tan 50o Sehingga CE=AB=25,17.Pada CED dengan CE =25,17 dan CED = 60o dari tan 60o =CE diperoleh DE = DE 25,17 = 14,53. 3 Jadi tinggi tiang bendera adalah BC = AE=AD –DE =30 -14,54 =15,47 m

5 ALI, BADU , DAN CHARLI SEDANG BERMAIN DI SEBUAH LAPANGAN YANG MENDATAR
ALI, BADU , DAN CHARLI SEDANG BERMAIN DI SEBUAH LAPANGAN YANG MENDATAR. DALAM SITUASI TERTENTU, POSISI ALI BAU DAN CHARLI MEMBENTUK SEBUAH SEGITIGA. JARAK BADU DARI ALI 10M , JARAK CHARLI DARI ALI 15M, DAN JARAK CHARLI DARI BADU 12M. BERAPAKAH BESAR SUDUT YANG DIBENTUK OLEH BADU , CHARLI DAN ALI DALAM POSISI ITU ? Jawab: Sudut yang dibentuk oleh badu, ali dan charli adalah BAC, dimisalkan besar BAC = αº Dalam ∆ABC pada gambar di atas berlaku aturan kosinus, sehingga di peroleh : BC² = AB + AC – 2AB.AC cos  ABC BC² = AB² + AC² - 2AB.AC cos αº cos αº = AB² + AC² - BC² 2AB.AC 3. Substitusi nilai-nilai AB =10, BC=12, dan AC=15, diperoleh : cos αº = (10)² + (15)² - (12)² 2(10)(15) cos αº = 0,6033 dengan menggunakan kalkulator diperoleh : αº = 52,9 (teliti sampai 1 tempat desimal) 4. jadi, besar sudut yang dibentuk oleh Ali, Badu dan Charli adalah  BAC = 52,9º C 15m 12m A B 10m


Download ppt "Kompetensi Dasar : Menentukan penyelesaian model matematika yang berhubungan dengan perbandingan , fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google