Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehMawan Praditya Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
PENELITIAN TINDAKAN KELAS (Classroom Action Research)
Oleh R. Gunawan Susilowarno
2
Pendidikan adalah sesuatu yang kita peroleh ketika orang tua kita “mengizinkan” kita ke sekolah, tetapi tak akan pernah lengkap dan komplit sampai kita mengirim anak-anak kita ke sekolah
3
Hal yang paling berharga dari pendidikan adalah kemampuan kita untuk mengerjakan hal-hal yang mesti kita kerjakan, tidak peduli pekerjaan itu kita sukai atau tidak
4
TUJUAN Setelah mengikuti program workshop, diharapkan peserta dapat mampu : memahami pengertian penelitian tindakan kelas mengidentifikasi masalah pembelajaran menyusun strategi pembelajaran sebagai solusi masalah pembelajaran merancang proposal penelitian tindakan kelas melaksanakan penelitian tindakan kelas melaporkan pelaksanaan PTK secara tertulis
5
PTK?
6
PENGERTIAN PTK Studi sistematis praktik pembelajaran di kelas dengan tujuan memperbaiki dan meningkatkan proses pembelajaran dan hasil belajar siswa dengan melakukan tindakan tertentu. Tiga ciri khas PTK: 1.dilaksanakan oleh guru (pendidik dan pengajar), apabila terdapat masalah, guru wajib mengupayakan cara mengatasi/mengurangi dengan melakukan tindakan 2.dilaksanakan atas dasar masalah yang benar-benar dihadapi oleh guru 3.selalu ada tindakan yang dilakukan oleh guru untuk menyempurnakan pelaksanaan KBM
7
CONTOH MASALAH GURU MATEMATIKA : Didaftar nilai UH KD : Himpunan :
Hanya 30% siswa yang nilainya diatas KKM, 70% dibawah KKM Materi sudah dijelaskan berulangkali. Kedua hal tersebut dapat dijadikan dasar refleksi diri?
8
CONTOH PERMASALAHAN GURU BAHASA INGGRIS: Sebagian besar siswa kelas VIIA SMP Stella Duce 1 Yogyakarta Tidak dapat membaca Teks Bahasa Inggris
9
REFLEKSI DIRI Apakah penjelasan saya membingungkan siswa?
Apakah saya terlalu cepat dalam menjelakan rumus/prinsip (Mat/fis/kim)? Apakah saya sudah memberi contoh yang memadai? Apakah saya sudah menggunakan media/metode yang baik? Apakah saya telah memberi kesempatan bertanya yang cukup bagi siswa?
10
REFLEKSI DIRI 6. Apakah saya memberi soal-soal latihan yang memadai? 7. Apakah soal tersebut telah saya koreksi semuanya dan memberi catatan-catatan kesalahan yang dilakukan siswa? 8. Apakah bahasa yang saya gunakan dapat ditangkap dengan jelas oleh seluruh siswa?
11
ANALISIS PENYEBAB MASALAH
CARANYA : OBSERVASI LANGSUNG WAWANCARA DENGAN SISWA MENYEBARKAN ANGKET HASIL DIDISKUSIKAN DENGAN KOLABORAN – KETEMU AKAR PERMASALAHA N – TOLOK UKUR TINDAKAN
12
CONTOH AKAR PERMASALAHAN
BAHASA INGGRIS : Setelah diskusi/analisis peneyebab masalah ditemukan: Guru lebih banyak membacakan buku pelajaran dalam bahasa Inggris Tidak pernah ada pelajaran “membaca teks bahasa Inggris” yang dipandu langsung oleh guru Pelajaran bahasa Inggris banyak dijelaskan dengan bahasa Indonesia
13
Refleksi Diri – Temukan penyebabnya
GURU KBM MASALAH ? Analisis SWOT Refleksi Diri – Temukan penyebabnya Dukungan teoritis Analisis kondisi kelas ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH PTK
14
TUJUAN PTK Tujuan Utama
Untuk memperbaiki atau meningkatkan praktik pembelajaran secara berkesinambungan: Sebagai layanan profesional Untuk mengembangkan keterampilan guru Tujuan Penyerta Menumbuhkan budaya meneliti di kalangan para guru
15
Manfaat guru makin diberdayakan dalam mengambil prakarsa profesional, percaya diri dan berani mengambil resiko dalam mencobakan hal-hal baru (inovasi) menjadikan guru lebih mandiri
16
PRINSIP-PRINSIP PTK Tidak mengganggu komitmen mengajar
Tidak terlalu menyita waktu Memiliki metodologi yang reliabel Identifikasi dan rumusan hipotesis meyakinkan Strategi yang diambil dapat diterapkan di kelas Merupakan masalah guru Konsisten terhadap prosedur etika Permasalahan dalam perspektif misi sekolah
17
Sifat dan Karakteristik Penelitian Tindakan Kelas
PTK merupakan tugas dan tanggung jawab guru terhadap kelasnya. Meskipun menggunakan kaidah penelitian ilmiah, PTK berbeda dengan penelitian formal akademik pada umumnya.
18
Penelitian Tindakan Kelas Penelitian Formal Akademik
SIFAT KHUSUS PTK Uraian Penelitian Tindakan Kelas Penelitian Formal Akademik Masalah Penelitian Dari guru (aktual) Bukan dari guru Peneliti utama Guru Guru hanya sebagai pendamping/pembantu Desain penelitian Lentur/fleksibel Formal dan kaku Analisis data -Segera/seketika (Mungkin) ditunda Format laporan Sesuai kebutuhan Manfaat penelitian Jelas dan langsung Tidak langsung/ kurang jelas
19
Karakteristik Situasional Kolaboratif Self-evaluatif
Luwes dan menyesuaikan dengan prosedur kerja Memanfaatkan data pengamatan dan perilaku empirik Keketatan ilmiah agak longgar.
20
TAHAPAN PELAKSANAAN PTK
Pengembangan fokus masalah Perencanaan tindakan perbaikan Pelaksanaan tindakan perbaikan; Observasi dan interpretasi Analisis dan refleksi Perencanaan tindak lanjut
21
LANGKAH AWAL MEMULAI PTK
Diagnosis masalah Menemukan masalah Upaya mengatasi/ memecahkan masalah Ditunjang data lapangan yang sistematis Kajian pustaka Merumuskan Masalah
22
Menemukan Masalah Tidak puas terhadap pembelajaran yang dilakukan
Meninjau kembali terhadap kelemahan atau kekurangan pembelajaran yang telah dilakukan sebelumnya Berkeinginan untuk memperbaiki pembelajaran
23
PROSES PTK Tiga Bagian penting proses PTK
Penentuan masalah untuk diteliti dan mengajukan pertanyaan-pertanyaan Pengumpulan informasi yang valid Penginterpretasian dan penggunaan informasi ini untuk perbaikan pengajaran seorang guru
24
SPIRAL PTK Rencana Awal Rencana Awal Rencana yang direfisi Refleksi
Tindakan/ Observasi Refleksi Rencana Awal Rencana yang direfisi
25
SIKLUS PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)
Siklus I Pemantauan Siklus I Identifikasi Awal Perencanaan Siklus I Refleksi Siklus I Belum Berhasil Perencanaan Siklus II Klasifikasi 1.simpulan 2. implementasi Berhasil Pemantauan Refleksi Belum Berhasil
26
DESAIN PTK Menurut Kemmis dan McTaggart :
merumuskan masalah dan merencanakan tindakan melaksanakan tindakan dan pengamatan/monitoring refleksi hasil pengamatan perubahan/revisi perencanaan untuk pengembangan selanjutnya
27
DESAIN PTK Mc Keenan (1) analisis situasi (reconnaisance) atau kenal medan; (2) perumusan dan klarifikasi permasalahan; (3) hipotesis tindakan; (4) perencanaan tindakan; (5) implementasi tindakan dengan monitoringnya; (6) evaluasi hasil tindakan; (7) refleksi dan pengambilan keputusan untuk pengembangan selanjutnya.
28
Pengembangan Desain PTK
1. ide awal 2. presurvei (pertemuan awal) 3. diagnose 4. perencanaan 5. implementasi tindakan 6. observasi 7. refleksi 8. laporan
29
LANGKAH-LANGKAH PELAKSANAAN PENELITIAN TINDAKAN
Identifikasi dan Formulasi Masalah Formulasi Solusi / Hipotesis Tindakan Rencana dan Pelaksanaan Tindakan Monitoring Analisis Data
30
PENUTUP Dengan PTK akan diperoleh keuntungan antara lain :
Guru bertambah kemampuan keterampilannya dalam pembelajaran Secara langsung terjadi perbaikan, peningkatan atau perubahan Model dapat didiseminasikan kepada guru lain (kolega) laporan PTK berguna untuk CCP serta artikel karya ilmiah hasil penelitian
31
Tidak cukup sekadar mengetahui, kita harus menerapkannya
Tidak cukup sekadar mengetahui, kita harus menerapkannya. Tidak cukup sekadar menginginkan, kita harus melaksanakannya
32
Orang bijaksana mengambil pelajaran dari pengalaman orang lain dan pengalaman pribadi, sedangkan orang bodoh tidak pernah belajar dari penga-laman siapapun
33
Janganlah kita menyia-nyiakan waktu dengan menyesali masa lampau ataupun mengeluh tentang perubahan-perubahan yang mengganggu kenyamanan kita, sebab perubahan adalah inti kehidupan
34
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA MARI KITA MENCOBA MELAKSANAKAN PTK
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.