Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN"— Transcript presentasi:

1 KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN

2 STANDAR KOMPETENSI MEMAHAMI KEGIATAN PELAKU EKONOMI DI MASYARAKAT KOMPETENSI DASAR Mendiskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas

3 A. KELANGKAAN SUMBER DAYA EKONOMI
KELANGKAAN IALAH : KEADAAN DIMANA KEBUTUHAN MANUSIA YG TIDAK TERBATAS DIHADAPKAN PADA ALAT PEMENUHAN KEBUTUHAN YG SANGAT TERBATAS FAKTOR KELANGKAAN : PERTAMBAHAN / PERKEMBANGAN JUMLAH PENDUDUK KEMAJUAN IPTEK TARAF HIDUP YG SEMAKIN BAIK TINGKAT KEBUD. YG SEMAKIN MENINGKAT USAHA UNTUK MENGATASI : MENGGALI & MENGOLAH SDA YG ADA SDM YG DPT MENGOLAH SDA SEHINGGA MJD BENDA YG LEBIH BERGUNA MEMPRODUKSI BARANG BARU DG ALAT PRODUKSI YG ADA

4 B. KEBUTUHAN KEINGINAN MANUSIA TERHADAP BENDA ATAU JASA YANG DAPAT MEMBERIKAN KEPUASAN KEPADA MANUSIA BAIK JASMANI MAUPUN ROHANI

5 MACAM- MACAM KEBUTUHAN
1. Menurut tingkat kepentinganya PRIMER Rumah Pakaian Pangan pendidikan SEKUNDER Meja TV TERSIER Mobil mewah

6 JASMANI/MATERIAL ROHANI/ IMMATERIAL CONTOH : MAKANAN MINUMAN OLAHRAGA
2. MENURUT SIFATNYA JASMANI/MATERIAL CONTOH : MAKANAN MINUMAN OLAHRAGA ROHANI/ IMMATERIAL CONTOH :MENUNTUT ILMU BERIBADAH REKREASI

7 3. MENURUT WAKTUNYA SEKARANG contoh:Obat bagi orang sakit , Makanan saat lapar, pemadam kebakaran saat terjadi kebakaran MASA DEPAN contoh : Menabung, ikut asuransi MENURUT SUBYEKNYA PRIBADI Contoh : makan , minum, rumah , pakaian dll KOLEKTIF/SOSIAL Contoh : jembatan, jalan, pasar, masjid dll

8 ALAT PEMENUHAN KEBUTUHAN/ BENDA
1. MENURUT WUJUDNYA : a. Barang yg berwujud/ konkret contoh : buku, alat tulis, tas dll b. Barang yg tdk berwujud/ abstrak contoh : jasa dokter, guru, hakim dll 2. MENURUT KETERSEDIAANYA : a. Barang ekonomis/ terbatas contoh : sepatu, tas, seragam dll b. Barang non ekonomis/ bebas contoh : udara, sinar matahari c. Barang illith/ berlebihan contoh : api pada saat kebakaran

9 3. MENURUT HUBUNGAN DG BARANG LAIN
BENDA SUBSTITUSI/PENGGANTI MISAL : PENSIL DIGANTI BOLPOIN TEH DIGANTI KOPI BENDA KOMPLEMENTER/ PELENGKAP MISAL : MOTOR DENGAN BENSIN BUKU DENGAN BENSIN

10 4. MENURUT TUJUAN PENGGUNAANNYA
BARANG KONSUMSI/ BARANG JADI / BARANG FINAL CONTOH : BAJU, MEJA KURSI, MOBIL DLL BARANG PRODUKSI/ BARANG MODAL CONTOH : MESIN, GETAH KARET, KAYU JATI 5. MENURUT PROSES PEMBUATAN BAHAN MENTAH/ BAKU CONTOH : GETAH KARET, KAPAS, GANDUM DLL BARANG SETENGAH JADI CONTOH : BENANG, TEKSTIL, TEPUNG TERIGU BARANG JADI CONTOH : BAJU, SEPATU, ROTI

11 CONTOH: PERHIASAN, MOBIL, MEBEL
6. MENURUT SEGI JAMINAN BARANG BERGERAK CONTOH: PERHIASAN, MOBIL, MEBEL BARANG TIDAK BERGERAK GEDUNG, TANAH, MESIN PABRIK CONTOH:

12 MENURUT KEGUNAANNYA KEGUNAAN DASAR, misal : kapas sbg bhn dasar benang, gandum bhn dsr tepung gandum KEGUNAAN BENTUK, misal : kayu jadi kursi KEGUNAAN TEMPAT, misal : pasir di sungai lebih berguna jika dipindahkan ke kota KEGUNAAN WAKTU, misal : payung lebih berguna saat musim hujan, obat pada saat sakit KEGUNAAN MILIK, misal : buku di toko lebih berguna jika kita beli KEGUNAAN UNSUR, misal : sirup, air, kelapa muda dicampur akan lebih enak KEGUNAAN PELAYANAN, misal : pelayanan yg baik akan lebih memuaskan bagi pelanggannya

13 Latihan soal Jawablah pertanyaan berikut dengan benar !
Sebutkan 4 faktor ketidakterbatasan kebutuhan manusia ! Sebutkan 3 sebab kebutuhan tersier suatu saat dapat berubah menjadi kebutuhan sekunder / tambahan biasa! Sebutkan 4 faktor yang menyebabkan kebutuhan manusia beraneka ragam ! Apa yang dimaksud dengan skala prioritas? Buatlah skala prioritas dari kebutuhan sekolahmu! Apakah yang dimaksud dengan barang ekonomi? Dan berikan 3 contoh!


Download ppt "KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google