Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Temu 2 T-Test paired Sample
2
Tujuan Instruksional Umum
Mahasiswa mampu melakukan analisis komparatif dua sampel yang berhubungan dengan penggunaan perangkat lunak Excel
3
Tujuan Instruksional Khusus
Mahasiswa mampu mengetahui pemanfaatan uji komparatif dua sampel yang dependent. Mahasiswa mampu melakukan pengisian data untuk analisis komparatif dua sampel dependent pada perangkat lunak excel Mahasiswa mampu melakukan analisis data dengan menggunakan t-test of related pada perangkat lunak Excel
4
T-test of related Untuk data interval/rasio maka digunakan uji t dua sample Prosedur uji statistiknya : Menentukan formulasi hipotesis Menentukan taraf nyata dan t tabel Taraf nyta yg digunakan biasanya 5% (0,05) atau 1% (0,01) Nilai t tabel memiliki derajat bebas (db) = N-1
5
Menentukan kriteria pengujian
Ho : Tidak ada perbedaan antara I dan II Ha : Ada Perbedaan antara I dan II Ho apabila t hitung > t tabel atau jika nilai P <taraf nyata. Rumus : Keterangan : X = rata-rata klp I Y = rata-rata klp II D = Jumlah skor klp I dan II n = Jumlah pasangan skor
6
Entry Data
7
Analisis Data
11
Hasil analisis
12
Out put t-Test: Paired Two Sample for Means Variable 1 Variable 2 Mean
Variable 1 Variable 2 Mean 96.4 91.8 Variance Observations 10 Pearson Correlation Hypothesized Mean Difference df 9 t Stat P(T<=t) one-tail t Critical one-tail P(T<=t) two-tail t Critical two-tail
13
Tugas Kasus Sebuah perusahaan ingin mengetahui apakah ada pengaruh pemberian pelatihan terhadap kinerja karyawan. Untuk itu kepala diklat perusahaan tersebut melakukan pelatihan pada sejumlah karyawan yang dipilih secara acak. Sebelumnya dilakukan pengukuran nilai kinerja dengan instrument tertentu dan pengukuran dilakukan kembali setelah pelatihan dilakukan. Data yang diperoleh sebagai berikut : NILAI KINERJA Sebelum Sesudah 75 73 68 79 77 82 53 62 56 72 67 81 90 59 89
14
Tugas: Dengan bahasa saudara sendiri lakukan t-test dari data diatas dan kirim jawabannya ke address di atas Sekian
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.