Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pertemuan 4 Rekrutmen & Seleksi
Tujuan Instruksional Menjelaskan pengertian rekrutmen dan seleksi tenaga Menjelaskan proses rekrutmen tenaga Menjelaskan dasar kebijakan dan proses seleksi Menjelaskan bias –bias dalam proses seleksi Menjelaskan tentang pengertian orientasi dan tujuannya Menjelaskan cara-cara melakukan orientasi termasuk penugasan
2
Rekrutmen dan Seleksi Rekrutmen adalah kegiatan yang ditujukan untuk menarik tenaga yang potensial Aktivitas rekrutmen dirancang sedemikian rupa untuk mendapatkan tenaga potensial guna mengisi pekerjaan yang lowong Kegiatan rekrutmen tidak terlepaskan dengan seleksi Rekrutmen dapat dilakukan dengan cara internal dan eksternal
3
Tujuan Rekrutmen (Dundas,1994)
Menentukan kebutuhan staff(Staffing) Meningkatkan jumlah pelamar namun dengan biaya yang minimum Meningkatkan keberhasilan proses seleksi Mencegah atau mengurangi cepatnya perpindahan kerja pegawai
4
Rekrutmen Internal Kebaikan Peluang maju Biaya rendah
Motivasi kerja& loyalitas meningkat Persaingan sehat Keburukan : Kurang inovatif Rawan KKN
5
Rekrutmen dari Luar Organisasi
Lembaga pendidikan Melalui iklan di media masa Melalui perusahaan lain Melalui Kantor Tenaga Kerja Melalui Jasa Perusahaan yang bergerak dalam perekrutan tenaga kerja
6
Rekrutmen Eksternal Kebaikan Keburukan Menambah wawasan baru
Tidak terkontaminasi kondisi yang ada selama ini Diperolehnya peningkatan ketrampilan baru yang tidak tersedia selama ini Keburukan Menghambat karir orang dalam Biaya mahal Perlu waktu untuk adaptasi dan kadang rawan konflik
7
Tahapan-tahapan yang harus * dilalui dalam proses rekrutmen & seleksi
Identifikasi kebutuhan tenaga yang direkrut Menentukan Persyaratan kerja Menentukan sumber-sumber untuk rekrutmen Menetapkan metode rekrutmen Membuat daftar calon pekerja ( shortlisting ) Memilih kandidat yang memenuhi persyaratan (selecting) Mengumumkan hasil seleksi ( notifying ) Pembuatan kesepakatan dengan calon pekerja terpilih yang lulus seleksi
8
Seleksi * Tujuan seleksi adalah untuk mendapatkan tenaga kerja yang tepat untuk pekerjaan tertentu yang disediakan ( the right man on the right job ) Faktor-faktor yang harus diperhatikan dalam merancang seleksi : Keahlian Pengalaman Umur Jenis Kelamin Pendidikan Kondisi Fisik Tampang Bakat&Minat Temperamen Karakter
9
Cara –cara Seleksi* Cara Ilmiah dan ideal Interview
Pemeriksaan Referensi Informasi Riwayat Hidup Test Fisik Test Kognitif menyangkut kemampuan verbal, matematika dan argumentasi Test Kepribadian Test Kejujuran Test Unjuk kerja
10
Metode Seleksi Semu Ilmiah ( Pseudoscience )
Phrenologi ( Bentuk Kepala ) Physiognomi ( wajah ) Astrologi Pigmentation (warna rambut ) Graphology dll
11
Proses seleksi * Wawancara pendahuluan Pengisian blanko lamaran
Pemeriksaan referensi Psikotest Wawancara Persetujuan atasan langsung
12
( comprehensive & reasonable )
Test Psikologi Intelligence test ( comprehensive & reasonable ) Aptitude Test ( bakat ) Achievement test Interest test Personality test
13
Wawancara Jenis wawancara dibedakan atas: Proses wawancara
Wawancara terpimpin ( patterned ) Wawancara tidak terpimpin ( unpatterned ) Proses wawancara Persiapan Pelaksanaan Penutupan penilaian
14
Test Kepribadian Extroversion
Sociable, asertif, gregarious, talkative, expressive Adjustment Emotionally stable, non depressed, secure & satisfier Agreebelness Courteous, trusting, tolerant and good natured. Conscientiousness dependable , organized, persevering, thorough,and achievement oriented Inquisitiveness Curious, imaginative, artistically sensitive, broad minded & playful
15
Metode Seleksi Kelompok
Metode ini digunakan untuk memilih orang untuk posisi manajerial Metode ini digunakan yntuk mengetahui kemampuan seseorang dari aspek : Social skills Influencing skills Communication skills Intellectual skills Attitudes Personality
16
Jenis –jenis kesalahan dalam seleksi melalui interview
Halo effect Horn effect Personal Bias Leading Question Dominant Interviewer
17
Aspek-aspek kegiatan Orientasi
Organisasi Sejarah singkat perusahaan Visi & misi Susunan organisasi Kebijaksanaan dan aturan perusahaan Prosedur kerja Perkenalan dengan jajaran pimpinan dan Staf pelaksana Hak dan kewajiban Fasilitas Kerja dan kesejahteraan dll
18
Penempatan & Penugasan
Prinsip penempatan & penugasan adalah “The right man on the right place “ or “ The right man on the right job “ Penempatan dan penugasan dalam hal ini harus mempertimbangkan aspek fisik, kognitif maupun psikologis tenaga serta dukungan fasilitas kerjanya agar mereka optimal menjalankan tugas dan kewajibannya
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.