Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Metode Shapiro-Wilks dan Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Metode Shapiro-Wilks dan Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas"— Transcript presentasi:

1 Metode Shapiro-Wilks dan Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas
By: Kurnia Rahmasari 23/

2 SHAPIRO-WILKS

3 Soal Berdasarkan data usia (bulan) 24 sampel balita yang diambil secara random dari posyandu Cipinang Cempedak, didapatkan data sebagai berikut : 58, 36, 24, 23, 19, 36, 58, 34, 33, 56, 33, 26, 46, 41, 40, 37, 36, 35, 18, 55, 48, 32, 30, 27. Selidikilah apakah data tersebut diambil dari populasi yang berdistribusi normal pada α = 5% ?

4 Penyelesaian H0 : tidak beda dengan populasi normal
H1 : ada beda populasi normal α : 0,05 Statistik Uji Daerah Tolak Tolak H0 jika T3 < α(0,05)=0.916

5

6 Hitung Statistik Uji

7 Keputusan Karena berdasarkan tabel Shapiro Wilks, Nilai T3 = berada diantara α(0.1) = dan α(0.5) = atau T3 = > α(0.05) = 0.916, maka gagal tolak H0. Kesimpulan Dengan tingkat signifikansi 5% dapat disimpulkan bahwa sampel berasal dari populasi normal.

8 KOLMOGOROV - SMIRNOV

9 Soal Berikut data mengenai lama menelfon orang tua dalam satu minggu (menit) mahasiswa tingkat 2 STIS TA 2012/2013 dengan sampel sebanyak 25 orang diambil secara random: 7, 6, 7, 8, 9, 12, 14, 15, 6, 3, 15, 17, 18, 14, 13, 15, 16, 6, 8, 9, 14, 12, 11, 5, 13. Dapatkah kita menyimpulkan bahwa data tersebut di atas diambil dari populasi yang berdistribusi normal? α = 5%

10 H0 : tidak beda dengan populasi normal
H1 : ada beda populasi normal α    : 0,05 Statistik Uji Dimana: = peluang teoritis nilai-nilai  zhit (P(Z zhit) = frekuensi kumulatif empiris nilai-nilai  zhit Daerah Kritis Jika Lmaksimum > L𝜶 (n), keputusannya tolak H0 Dari Tabel Kolmogorov L𝜶 (n) = L0.05 (25) = 0.238

11

12 Hitung Statistik Uji Lmaksimal =

13 Keputusan Karena Lmaksimum = < L0.05 (25) = , maka gagal tolak H0 Kesimpulan Dengan tingkat signifikansi 5% dapat disimpulkan bahwa sampel berasal dari populasi normal.

14 Thank You


Download ppt "Metode Shapiro-Wilks dan Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google