Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
2
A.Pengertian Perubahan Sosial Dan Budaya
Gejala yang umum, karena setiap masyarakat atau selama masyarakat itu tetap ada sudah pasti akan mengalami perubahan - perubahan.
3
B. Hubungan antara perubahan sosial dan budaya
Perubahan sosial merupakan bagian dari perubahan kebudayaan. Walaupun perubahan kebudayaan tidak selalu menimbulkan perubahan sosial, tetapi setiap perubahan sosial slalu didahului perubahan kebudayaan. Oleh karena itu perubahan-perubahan sosial tidak dapat DIPISAHKAN dari perubahan kebudayaan.
4
C. Bentuk-bentuk perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya secara lambat dan secara cepat a. Perubahan Evolusi Perubahan-perubahan sosial yang terjadi dalam proses yang lambat dan dalam waktu yang cukup lama tanpa ada kehendak dari masyarakat yang bersangkutan.
5
b. Perubahan Revolusi Perubahan yang berlangsung secara cepat dan tidak ada kehendak / direncanakan sebelumya. Contoh : Revolusi Prancis yang berhasil mengganti sistem pemerintahan monarki absolut menjadi pemerintah republik yang demokratis.
6
Perubahan sosial budaya yang direncanakan gan yang tidak direncanakan
a. Perubahan yang direncanakan atau dikendaki perubahan sosial dan kebudayaan yang telah direncanakan sebelumnya oleh pihak yang akan mengadakan perubahan. b. Perubahan yang tidak direncanakan tau tidak di kehendaki. Perubahan yang berlangsung diluar kehendak masyarakat.
7
D. Faktor-faktor perubahan sosial budaya
Faktor yang berasal dari dalam masyarakat 1. Perubahan jumlah penduduk 2. Penemuan penemuan baru 3. Pertentangan (konflik) dalam masyarakat 4. terjadinya pemberontakan atau revolusi dalam tubuh masyarakat itu
8
b. Faktor dari luar masyarakat
1. Sebab-sebab berasal dari lingkungan alam 2. Peperangan 3. Pengaruh (kontak) dengan kebudayaan lain
9
E. Faktor-faktor yang mendorong perubahan sosial budaya
Toleransi Keinginan untuk maju Sistem lapisan masyarakat yang terbuka Kontak dengan masyarakat lain Penduduk yang heterogen Orientasi hidup kemasa depan Ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang kehidupan Sistem pendidikan formal yang maju Sikap menghargai hasil karya orang lain Nilai bahwa manusia harus slalu beriktiar untuk memperbaiki hidup
10
F. Faktor-faktor penghambat perubahan sosial budaya
Kurangnya hubungan dengan masyarakat lain Terhambatnya perkembangan IPTEK Adanya kepentingan-kepentingan yang tertanam kuat dalam masyarakat Rasa takut akan terjadinya kegoncangan sosial apabila menerima perubahan
11
TERIMA KASIH Nama :kukuh prasetiyo kelas 9h, no 16
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.