Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Oleh : Nurul Fatimah Nurhasanah (1409006)
Pemanfaatan DBMS Dan Aplikasi Java Untuk Mengelola Nilai Siswa Di MTs Ummul Quro Al-Islami Oleh : Nurul Fatimah Nurhasanah ( )
2
Profil Yayasan Ummul Quro
Pada tahun 1997, Yayasan mendapat amanah untuk mengelola pendidikan SDIT Sholahuddin yang diserahterimakan dari Yayasan Pendidikan Islam (YPI) Annizariyah. Berangkat dari kepercayaan inilah, Yayasan melaju untuk mengelola amanah dari dua orang waqif (almarhum), YPI Annizariyah dan Rabithah Alam Islami. Sehingga seiring dengan kepercayaan orang tua siswa yang turut memberikan waqaf, sampai tahun ini luas areal tanah Yayasan hampir mencapai 7.000m2 dan 6 bangunan serta beberapa fasilitas yang ada diatasnya.
3
Visi Dan Misi VISI : Terbentuknya lembaga pendidikan, da’wah, sosial Islam bagi terwujudnya generasi qurani. MISI : Membentuk lembaga pendidikan tingkat Taman Kanak-kanak, Sekolah Dasar, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama, Sekolah Menengah Umum dan Perguruan Tinggi yang menerapkan Konsep Pendidikan Islam Terpadu. Membentuk Lembaga Da’wah dengan mengoptimalkan Masjid sebagai pusat kegiatan ke-Islaman di berbagai sektor kehidupan. Membentuk Lembaga Sosial yang secara aktif memberikan pelayanan kepada masyarakat.
4
Proses Bisnis
5
Staff Yang Bertanggung Jawab
Sekertaris Kepala Sekolah
6
Identifikasi Aset dan Ancaman
7
Kesimpulan Dengan adanya sistem mengelola nilai siswa akan membantu para guru, walikelas dan sekretaris untuk mengelola nilai siswa dan mengurangi hambatan-hambatan yang selama ini ditemui dalam proses mengelola nilai sebelumnya.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.