Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Belajar Mandiri, Belajar Aktif, Strategi Kognitif, Suhardjono Disajikan pada Pelatihan AA-Unibraw 14-15 Nopember 2003.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Belajar Mandiri, Belajar Aktif, Strategi Kognitif, Suhardjono Disajikan pada Pelatihan AA-Unibraw 14-15 Nopember 2003."— Transcript presentasi:

1

2 Belajar Mandiri, Belajar Aktif, Strategi Kognitif, Suhardjono Disajikan pada Pelatihan AA-Unibraw 14-15 Nopember 2003

3 Belajar mandiri menjadi belajar aktif bila mahasiswa mampu dan mau menerapkan strategi kognitifnya..

4 STRATEGI KOGNITIF Kemampuan (internal) yang membantu proses belajar, proses berpikir, memecahkan masalah, dan mengambil keputusan (Gagne, 1974)

5 STRATEGI KOGNITIF…. K ecakapan umum: kecakapan belajar, kecakapan berpikir, untuk memecahkan masalah, dan mengambil keputusan (Rigney, 1978)

6 Latar belakang STRATEGI KOGNITIF  Latar belakang ( value, pengetahuan, dll )  Situasi, lingkungan Strategi kognitif dalam memecahkan masalah BERBEDA-BEDA Namun, Ada pola dasar strategi yang sama Yang dapat dipelajari

7 Meta Cognition (strategi kognitif) Keterampilan mhs dlm mengatur dan mengontor proses berpikirnya (Preisseisen, 1985)  Problems Solving  Decision Making  Critical Thinking (Logical Reasoning)  Creative Thinking

8 KAKAP BESAR JK reatif JA nalisis JK ritis JA mbil keputusan JP ecahkan masalah JBE JBE lajar terus JS JS ikap positif JA JA ktif -disiplin JR JR asional

9 Tugas dosen….  Hasilnya banyak..  Waktunya singkat..  Ketertarikan meningkat... Hasil Belajar Hasil Belajar Pembelajaran rancangan, sajian, evaluasi Pembelajaran rancangan, sajian, evaluasi Mahasiswa

10 Tujuan Pembelajaran Perubahan Tujuan Pembelajaran : Perubahan  Kognitif (pengetahuan)  Afektif (sikap)  Motorik (keterampilan) kognitif motorik afektif

11 Hasil belajar dipengaruhi oleh….  Sarana-Prasarana  Latar Belakang Siswa (IQ, gaya belajar, Sosek, dll )  Manajemen  dan lain-lain.. Pembelajaran Rancangan yang baik Sajian yang menarik Evaluasi yang adil

12 STRATEGI PEMBELAJARAN  Menata Isi dan Urutan Isi Bahasan  Metode Sajian (cara mengajarkan)  Media Pembelajaran  Waktu yang diperlukan Agar Mahasiswa MAMPU dan MAU belajar seaktif mungkin

13 Metode Mengajar òLecture òSmall Group Discussion òResearch Supervision òLab-work òSelf instructional system òPrivate study Dosen aktif Mahasiswa aktif

14 Active learning during lectures òLecture tutorials òBuzz groups òProblem centred and syndicate groups òPyramids òTiers òReading òQuiet time òDrama òStudents as teachers òUsing the audience òDebate

15 Strategi Kognitif (dalam diri mahasiswa) HARUS dibangkitan agar mhs dapat seaktif mungkin menggunakannya dalam proses belajarnya Apakah mhs telah terampil dalam proses belajarnya ? Perlukan diajarkan keterampilan itu? Siapa? Bagaimana?

16 Strategi kognitif mahasiswa dalam Menerima stimulus ( mendengar, mencatat, membaca, dsb) Mengolah (mencatat, mengingat, dsb) Mencari kembali informasi (mengingat) Menggunakan (mengkominukasikan, dsb,) Strategi kognitif mahasiswa dalam : Menerima stimulus ( mendengar, mencatat, membaca, dsb) Mengolah (mencatat, mengingat, dsb) Mencari kembali informasi (mengingat) Menggunakan (mengkominukasikan, dsb,)

17 Terampil belajar  dengar cerdas  baca akurat  komunikasi efektif  ingat tepat  catat cermat  bertanya dengan bangga

18 Mengorganisasikan informasi, menunjukkan keterkaitan antara satu informasi dengan yang lain Concept Mapping, Peta kognitif, Peta pikiran

19 Pembelajaran yang efektif adalah yang mampu membelajarkan mahasiswa

20 Kunci SUKSES …

21 Meningkatkan KEMAUAN  Semangatkan pikiran  Lingkungan belajar asyik  Bersikap positif  Ketahui manfaat  Doa jangan lupa

22 Diskusikan dan tetapkan cara-cara mengajar yang dapat (lebih) mengaktifkan (belajar) mahasiswa  Diskusi kelompok kecil  Hasil dipresentasikan di kelas  Gunakan OHP

23 Diskusikan dan tetapkan macam atau cara pemberian tugas terstruktur yang dapat (lebih) mengaktifkan (belajar) mahasiswa  Hasil dipresentasikan di kelas  Diskusi kelompok kecil  Gunakan OHP

24 Motif (kemauan) belajar... Ketahui dan buat : kebutuhan yang akan terpenuhi dari HASIL belajar 1 1 …. dan juga dari PROSES belajar 2 2

25


Download ppt "Belajar Mandiri, Belajar Aktif, Strategi Kognitif, Suhardjono Disajikan pada Pelatihan AA-Unibraw 14-15 Nopember 2003."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google