Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Perbedaan Siswa Dalam Kecerdasan Dan Gaya Belajar

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Perbedaan Siswa Dalam Kecerdasan Dan Gaya Belajar"— Transcript presentasi:

1 Perbedaan Siswa Dalam Kecerdasan Dan Gaya Belajar

2 Karakteristik Gaya belajar siswa siswa
Karakteristik siswa pada dasarnya dapat diidentifikasi dari berbagai sudut pandang antara lain: Kemampuan awal siswa Latar belakang budaya siswa Pengalaman belajar siswa Gaya belajar siswa

3 Tujuan Pemahaman Karakteristik Siswa
Untuk mendeskripsikan bagian-bagian kepribadian siswa yang perlu diperhatikan untuk kepentingan rancangan pembelajaran Menurut Seels amp Richey (dalam Budiningsih, 2004), karakteristik siswa merupakan bagian-bagian pengalaman siswa yang berpengaruh pada keefektifan proses belajar

4 Kecerdasan Siswa Meliputi : Linguistik Logika/matematika Interpersonal
Intrapersonal Musik Naturalistik Kinestetik

5 Gaya Belajar Gunawan (2003) gaya belajar adalah cara yang lebih disukai seseorang dalam melakukan kegiatan berpikir, memproses dan memahami suatu informasi

6 Aspek Gaya Belajar Pertama adalah cara seseorang menyerap informasi dengan mudah, yang disebut sebagai modalitas Kedua adalah cara orang mengolah dan mengatur informasi tersebut

7 Modalitas Belajar Terdiri atas : Visual Auditory Kinestethic

8 Visual Modalitas Model pembelajar visual menyerap informasi dan belajar dari apa yang dilihat oleh mata  menyerap citra terkait dengan visual, warna, gambar, peta, diagram

9 Ciri Pembelajar Visual
Mengingat apa yang dilihat, daripada yang didengar Suka mencoret-coret sesuatu, yang terkadang tanpa ada artinya saat di dalam kelas Pembaca cepat dan tekunLebih suka membaca daripada dibacakan Rapi dan teratur Mementingkan penampilan, dalam hal pakaian ataupun penampilan keseluruhan Teliti terhadap detail Pengeja yang baik Lebih memahami gambar dan bagan daripada instruksi tertulis

10 Modalitas Auditory Menyerap informasi melalui apa yang didengarkan

11 Ciri Pembelajar Auditory
Lebih cepat menyerap dengan mendengarkan Menggerakkan bibir mereka dan mengucapkan tulisan Senang membaca keras dan mendengarkan Suka musik dan bernyanyi Tidak bisa diam dalam waktu lama Suka mengerjakan tugas kelompok Suka berbicara dan berdiskusi Berbicara dengan irama yangterpola

12 Modalitas Kinestetik Pembelajar menyerap berbagai informasi melalui atau dengan berbagai gerakan fisik

13 Ciri Pembelajar Kinestetik
Berorientasi fisik dan banyak bergerak Berbicara dengan perlahan Suka menggunakan berbagai peralatan dan media Belajar melalui praktek Menggunakan jari sebagai penunjuk ketika membaca Banyak menggunakan isyarat tubuh Menyukai permainan dan olah raga

14 Faktor yang Mempengaruhi Gaya Belajar
Lingkungan (suara, cahaya, temperatur) Emosi (motivasi, keuletan, tanggung jawab) Sosiologi (sendiri, berpasangan, kelompok) Fisik (mobilitas, waktu) Psikologis (analisis, kemampuan otak kiri dan kanan)

15 Apa yang Harus Dilakukan Guru?
Harus memperhatikan modalitas/ gaya belajar siswa dan mengimplementasikannya dalam gaya dan metode mengajar

16


Download ppt "Perbedaan Siswa Dalam Kecerdasan Dan Gaya Belajar"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google