Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

OPTIMASI BIAYA DENGAN ALAT KENDALI KUALITAS SEVEN TOOLS

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "OPTIMASI BIAYA DENGAN ALAT KENDALI KUALITAS SEVEN TOOLS"— Transcript presentasi:

1 OPTIMASI BIAYA DENGAN ALAT KENDALI KUALITAS SEVEN TOOLS
TUGAS PENJAMINAN DAN PENGENDALIAN MUTU OPTIMASI BIAYA DENGAN ALAT KENDALI KUALITAS SEVEN TOOLS Disusun oleh: Devy Sarah Debora

2 Pendahuluan Perusahaan – perusahaan biasanya mengedepankan kualitas sebagai nilai jual terhadap konsumen dan merupakan bagian dari konsep strategi perusahaan dalam berkompetisi. Kualitas biaya dapat mempengaruhi penilaian akan sebuah kualitas produk ataupun pelayanannya. Pengendalian dilakukan secara bertahap mengenai kualitas dalam program menejemen kualitas. Ada 3 tipe dari biaya yang dikaitkan dengan pengendalian kualitas: Assignment Costs Prevention Costs Non-conformance Costs

3 Pengenalan Seven Tools
Checksheet = berfungsi untuk menampilkan informasi dalam format graphik yang lebih simpel. Alat ini biasa digunakan oleh instansi untuk menganalisis sistem didalam instansi tersebut Diagram Pareto = berfungsi untuk mengidentifikasi masalah terbesar yang terjadi dalam sebuah proses Berikut contoh gambarnya :

4 Pengenalan Seven Tools
3. Flowchart = berupa grafik alur dari sebuah aliran proses. Contoh gambar: 4. Hitogram = diagram batang yang menunjukkan frekuansi data

5 Pengenalan Seven Tools
5. Diagram Fishbone = Biasa disebut diagram sebab-akibat atau diagram Ishikawa. Penilaian berdasarkan 4M+1E ( Man, Methode, Materials, Machine, and Environment). Contoh gambar :

6 Pengenalan Seven Tools
6. Scatter Plot = berikut contoh gambarnya 7. Control Chart = merupakan bagian mendasar dari sebuah pengendalian proses

7 Penyelesaian Masalah Langkah 1: Mengendali masalah yang terjadi
Problem= kenaikan produk cacat akibat diameter yang semakin membesar (oversize) Langkah 2: Observasi , mengumpulkan data-data dari proses yang ada, mulai dari mesin-mesin yang digunakan Langkah 3: Mengidentifikasi Penyebab Masalah (dengan diagram fishbone) Langkah 4: Brainstorming ( melakukan perundingan untuk menentukan penyebab yang sangat berpengaruh) Langkah 5: Counter Measure Langkah 6: Implementation of Counter Measure Langkah 7: Standardization Langkah 8: Direct Benefit ( mengendalikan pengeluaran dengan menganalisis biaya)

8 Kesimpulan Kualitas, produktivitas, dan biaya merupakan hal-hal yang saling mempengaruhi. Tujuan dari menejemen kualitas itu sendiri adalah mengurangi kecacatan dengan memperhatikan kualitas biayanya juga. Dan dengan menggunakan 7 tools, maslah perusahaan tersebut dapat dipecahkan dan reputasi perusahaan pun dapat meningkat.

9 TERIMA KASIH


Download ppt "OPTIMASI BIAYA DENGAN ALAT KENDALI KUALITAS SEVEN TOOLS"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google