Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BASIS DATA 12 NORMALISASI Bentuk BCNF s/d 5NF 1.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BASIS DATA 12 NORMALISASI Bentuk BCNF s/d 5NF 1."— Transcript presentasi:

1 BASIS DATA 12 NORMALISASI Bentuk BCNF s/d 5NF 1

2 Bentuk Normal Boyce-Codd
Suatu relasi berada dalam bentuk normal Boyce-Codd (BCNF) adalah: Jika dan hanya jika Semua penentu (dterminan) adalah kunci kandidat (atribut yang bersifat unik)

3 Untuk melukiskan relasi yang tergolong sebagai 3NF tetapi tidak memenuhi BCNF dapat dilihat contoh berikut.

4 Cara medekomposisi relasi yang telah dalam bentuk normal ketiga kedalam bentuk normal BCNF adalah: Carilah semua determinan Bila terdapat penentu yang bukan kunci kandidat, maka Pisahkan relasi tersebut, dan Buat penentu tersebut sebagai kunci primer

5 Bentuk Normal ke 4 (4NF) Suatu relasi berada dalam bentuk normal
keempat jika : Telah melalui bentuk normal Boyce-codd Tidak mengandung dua atribut atau lebih yang bernilai banyak

6 Dari normal Boyce-Codd

7 Memenuhi Bentuk 4NF

8 Bentuk Normal ke 5 (5NF) Sebagai contoh, terdapat hubungan dealer yang meng ageni suatu perusahaan distributor kendaraan, dalam hal ini distributor memiliki sejumlah produk kendaraan, seperti berikut :

9 Relasi tersebut memenuhi dependensi gabungan, yaitu: Dealer  Distributor Distributor  Kendaraan Dealer  Kendaraan Oleh karena itu relasi DDK dapat didekomposisi menjadi tiga relasi sbb:


Download ppt "BASIS DATA 12 NORMALISASI Bentuk BCNF s/d 5NF 1."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google