Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FIK UNIPDU JOMBANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FIK UNIPDU JOMBANG"— Transcript presentasi:

1 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FIK UNIPDU JOMBANG

2 PROGRAM ALIH JENJANG STUDI NERS
PROGRAM STUDI SARJANA ILMU KEPERAWATAN = 3 SMT PROGRAM STUDI PROFESI NERS = 2 SMT (1 TAHUN) WAKTU STUDI = 5 SMT = 2.5 TAHUN

3 SEJARAH PRODI SK Pendirian : Kep. Mendiknas RI No.1376/D/T/ Mei 2005 Perpanjangan ijin penyelenggaraan: No. 3204/D/T/ Oktober 2007 Pejabat yang Menerbitkan SK. an. MENDIKNAS RI. , Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi di Jakarta

4 Akreditasi : Terakreditasi BAN PT no. 029/BAN-PT/Ak-XI/S1/XI/2008, Nopember 2008 Tahun 2010 : Menjadi anggota AIPNI Tahun 2013 reakreditasi  “B”

5

6 Pengelola : DEKAN FIK UNIT KENDALI MUTU SENAT FIK UNIPDU
DR.H M Zulfikar As’ad, MMR UNIT PENUNJANG KA. UPT LABORATORIUM Abd. Ghofar, S.Kep.Ns LITBANG Staff : R. WADEK KEMAHASISWAAN H. Andi Yudianti,S.Kep.,Ns. KA. TATA USAHA Hudzaifah, SS KAPRODI D3 KEB. Hj. Sabrina DP, SKM SEKPRO AKAD KA. DEPT KEP. MEDIKAL BEDAH Khotimah, S.Kep.,Ns. KASUBAG AKADEMIK Ita Fitria, S.Kom Staff : WADEK AKADEMIK H. Achmad Zakaria, SKM.,M.Kes. SEKPRO KEMAHASIS KAPRODI D3 KEP. M. Mudzakkir, S.Kep.,Ns. KAPRODI S1 KEP. M. RAjin,S.Kep.,Ns.,M.Kes. SEKPRO AKADEMIK KASUBAG KEUANGAN Alihah Nuriyati 1 KASUBAG UMUM Aizun Najih, S.Psi. MATERNITAS Lida Khalimatus S, SST ANAK St. Muniroh, S.Kep.,Ns. DASAR Herin Mawarti, S.Kep,Ns. JIWA & KOMUNITAS Herin Mawarti, S.Kep,Ns. SENAT FIK UNIPDU UNIT KENDALI MUTU Pujiani, S.Kep. M.Kes KAPRODI PROFESI Khotimah, S.Kep. M.Kes SEKETRARIS Mukhoirotin, S.Kep. Ns

7 Visi, Misi & Tujuan program Studi
Visi : “Terwujudnya sarjana keperawatan yang profesional, kompetitif dan berakhlakul karimah tahun 2020”

8 Misi 1. Menyelenggarakan Pendidikan ilmu keperawatan yang berkualitas serta unggul dalam keperawatan kritis, keperawatan komplementer dan beraklakul karimah. 2. Menyelenggarakan penelitian berbasis terapan untuk memberikan dan mengembangkan pelayanan keperawatan yang komprehensif 3. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat berbasis analisis dan data dalam upaya kesehatan primer, sekunder dan tersier 4. Menjalin kerjasama kemitraan dengan berbagai pihak nasional dan internasional guna meningkatkan mutu pendidikan dan kualitas lulusan.

9 tujuan 1. Menghasilkan lulusan yang mampu memberikan asuhan keperawatan profesional atas dasar pemikiran logis, kreatif, sistematis dan inovatif serta unggul dalam keperawatan kritis, komplementer dan berakhlakul karimah. 2. Menghasilkan lulusan yang mampu mengambil keputusan atas dasar analisis informasi dan data, serta menjadi pelopor terhadap pemecahan masalah kesehatan di masyarakat. 3. Menghasilkan lulusan yang mampu menyusun dan mengkomunikasikan ide dan informasi secara efektif melalui berbagai media kepada masyarakat akademik dan melalui pendidikan kesehatan kepada klien. 4. Menghasilkan lulusan yang mampu mengelola pembelajaran dan pelayanan keperawatan secara mandiri. 5. Menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan dan memelihara jaringan kerja di dalam maupun di luar lembaga dengan menjunjung tinggi etik, hukum, dan berakhlakul karimah.

10 Profil lulusan Sarjana Keperawatan / Ners :
Care Provider (Pemberi asuhan keperawatan) Community Leader (Pemimpin dalam kegiatan komunitas profesi maupun sosial) Educator (Pendidik kesehatan bagi klien, keluarga) Manager (Pengelola asuhan keperawatan) Researcher (Peneliti Pemula) Excelent with Good Moraly (Tangguh dan beraklakul karimah)

11 Learning Outcame Sikap Dan Tata Nilai :
Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius Menjunjung nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan ajaran agama, moral dan etika Berperan sebagai warga Negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta tanggung jawab pada Negara dan bangsa Mampu berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara berdasarkan Pancasila Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan social serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

12 Learning Outcome 6. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara 7. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri 8. Mampu menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik 9. Mampu menginternalisasi semangat kemandirian dan kejuangan 10. Mampu menginternalisasi semangat kewirausahaan

13 Learning Outcome Ketrampilan Kerja :
Mampu melaksanakan asuhan keperawatan professional di tatanan klinik dan komunitas Mampu menerapkan terapi komplementer dalam pelayanan keperawatan Mampu Melakukan Pendidikan Kesehatan baik pada klien, keluarga, kelompok khusus dan atau masyarakat Mampu merancang dan menjalankan penelitian keperawatan dengan metodologi yang benar, khususnya terkait dengan pengembangan ilmu dan praktik keperawatan Mampu membuat karya ilmiah/artikel/makalah dalam bidang keperawatan dengan standar publikasi karya ilmiah Mampu mengambil keputusan secara profesional dengan memperhatikan aspek etik dan legal

14 Learning Outcome Ketrampilan Kerja :
7. Mampu melakukan komunikasi secara efektif 8. Mampu mengambil keputusan secara profesional dengan memperhatikan aspek etik dan legal 9. Mampu mengembangkan profesionalisme secara terus menerus atau belajar sepanjang hayat 10. Mampu menjalin hubungan interpersonal 11. Mampu mengambil keputusan secara professional berdasarkan etik dan keilmuwan keperawatan 12. Mampu mengaplikasikan kepemimpinan dan manajemen keperawatan 13. Memiliki etika dan tanggung jawab profesi 14. Berintegritas tinggi dengan mengedepankan kepedulian terhadap etnik, agama, factor lain dari setiap pasien yang unik 15. Mampu bekerjasama dalam tim yang interdisiplin

15 Learning Outcome Penguasaan pengetahuan/keilmuwan :
Menguasai keilmuwan keperawatan yang meliputi : keperawatan anak, keperawatan dewasa, keperawatan keluarga, keperawatan komunitas dan keperawatan jiwa Menguasai berbagai teori keperawatan terpilih (middle range theories & practical theories) & mampu menerapkannya untuk menyelesaikan masalah keperawatan yang kompleks Menguasai teori bantuan hidup lanjut (advance life support) untuk diterapkan pada kondisi kegawatdaruratan dan bencana

16 9 8 7 6 5 4 3 2 1 PENDIDIKAN: GELAR AKADEMIS INDUSTRI: JABATAN KERJA
4/16/2017 PENDIDIKAN: GELAR AKADEMIS 9 ?? 9 INDUSTRI: JABATAN KERJA FUNGSI 8 ?? 7 ?? 6 8 ?? 5 ?? 4 7 ?? 3 ?? 2 6 1 ?? ?? 5 x9-th 4 C x8-th B x7-th 3 A x6-th x5-th 2 PROFESI: SERTIFIKAT INSINYUR PROFESIONAL PII x4-th OTODIDAK: PENGALAMAN KEAHLIAN KHUSUS x3-th 1 x2-th x1-th ppk_2008_universitas.ppt 16

17 Mencetak Ners yang Profesional yang Terampil, Cakap dan beretika
MOTO TER-CAN-TIK Mencetak Ners yang Profesional yang Terampil, Cakap dan beretika Kamis, 11 Nopember 2010

18 KURIKULUM Menggunakan kurikulum KBK Dasar Pengembangan :
Kurikulum Nasional AIPNI Kualifikasi dan kebutuhan perawat ke depan Isu nasional dan global Market signal Nilai-nilai Unipdu dan kepesantrenan Visi-misi-tujuan Prodi

19 STRUKTUR KURIKULUM 36 sks 2 smt 62 sks 3 smt PROGRAM PROFESI PRAKTEK
Ners PRAKTEK 30 % 62 sks 3 smt Sarjana Keperawatan (S.Kep) PROGRAM SARJANA TEORI 70 % 4/16/2017

20 Tahap Akademik Semester I No. Mata Ajar SKS 1 Studi Keislaman 2
Bahasa Inggris 3 Sains dalam Keperawatan 4 Filsafat Ilmu 5 Ilmu Keperawatan Dasar 6 Ilmu Dasar Keperawatan 7 Kewirausahaan 8 Keperawatan Sistem Kardiovaskuler 9 Keperawatan Sistem Pencernaan 10 Keperawatan Sistem Imun dan Hematologi 11 Keperawatan Sistem Endokrin Jumlah jam/mg 22 jam 22 SKS

21 Semester 2 No. Mata Ajar SKS 1 Keperawatan Sistem Respirasi 2
Keperawatan Sistem perkemihan 3 Keperawatan Sistem persepsi sensori 4 Keperawatan Neurologi 5 Keperawatan reproduksi 6 Metodologi Riset & Biostatistik 7 Terapi Komplementer 1 8 Terapi Komplementer 2 Jumlah jam/mg = 22 jam 22

22 Tahap Akademik No. Mata Ajar SKS 1 Manajemen Keperawatan 2
Keperawatan Kritis 3 Keperawatan Jiwa 4 Keperawatan sistem integumen 5 Keperawatan Komunitas 6 Mata Kuliah Elektif 7 Keperawatan Sistem Muskuloskeletal 8 SKRIPSI Jumlah jam/mg = 18 SKS 18

23 Tahap profesi dilaksanakan 2 semester
dengan 36 SKS sesuai panduan dari AIPNI Tahap profesi

24 Tahap Profesi semester 1
No. Mata Ajar SKS 1 Keperawatan Anak 4 2 Keerawatan Maternitas 3 Keperawatan Medikal Bedah 7 Keperawatan Kritis Jumlah jam/mg = 19 SKS 19 SKS

25 Tahap Profesi semester 2
No. Mata Ajar SKS 1 Keperawatan Gerontik 2 Keperawatan Jiwa 3 Manajemen Keperawatan 4 Keperawatan Komunitas dan Keluarga 5 Praktika Senior Jumlah jam/mg = 17 SKS 17 SKS

26 PENDEKATAN PROSES PEMBELAJARAN = KBK
PEMBELAJARAN BERPUSAT PADA DOSEN / GURU TEACHER CENTERED LEARNING PEMBELAJARAN BERPUSAT PADA MAHASISWA STUDENT CENTERED LEARNING

27 METODE PEMBELAJARAN Mini Lecture / kuliah pakar PBL SGD Sevent Jump
Presentasi / seminar

28 Pengembangan Soft Skill
Intra kurikuler Ko kurikuler Ekstra kurikuler Atribut Soft Skill

29 Sekian, Wassalam


Download ppt "PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FIK UNIPDU JOMBANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google