Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehShinta Agusalim Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
Cleaning dan Entry ToT Master Fasilitator Bukittinggi, 5 Juni 2015
2
Alur Pengelolaan Data AMPL Pengumpulan data oleh Enumerator Pengecekan kuesioner oleh Supervisor Desa Kuesioner AMPL Kuesioner terperiksa Receiving and batching Kuesioner terkelompok Editing and coding Kuesioner teredit Entry and cleaning Data digital yang bersih
3
Receiving and Batching (Penerimaan dan Pengelompokan) 1.Mengecek kelengkapan jumlah kuesioner 2.Melakukan batching (pengelompokan) berdasarkan dusun/desa 3.Membuat laporan receiving and batching: jumlah kuesioner yang diterima, jumlah rumah tangga pada setiap batch, jumlah kuesioner yang belum masuk, dan jumlah kuesioner yang tidak digunakan (rusak, lebih, dll.)
4
Alur Periksa Kuesioner hasil survei oleh Enumerator Kuesioner diterima oleh Supervisor Desa Kuesioner diterima oleh Supervisor Kecamatan Kuesioner dientry oleh tim Pengentri Data digital siap untuk diolah
5
Editing (Pengeditan) 1.Pengecekan kewajaran pengisian 2.Pengecekan konsistensi jawaban satu dengan yang lainnya/berkaitan 3.Pengecekan isian yang meragukan laporkan ke supervisor agar dilakukan pengecekan lapangan Perbaikan isian menggunakan pensil hitam Isian tidak boleh dihapus, cukup dicoret saja Perbaikan isian menggunakan pensil hitam Isian tidak boleh dihapus, cukup dicoret saja
6
Coding (Pengkodean) 1.Mengubah data teks ke numerik, untuk pemrosesan oleh sistem Jenis jamban: leher angsa dengan kode “1”, cubluk dengan kode “2”, 1.Kode khusus: Tidak tahu = kode “88” Kosong atau tidak terjawab = kode “99”
7
Cleaning 1.Melakukan pemeriksaan kuesioner dengan teliti 2.Kesulitan membaca kuesioner, konsultasikan dengan supervisor 3.Catat proses entry di Lembar Identitas Batch Data 1.Pemeriksaan menyeluruh/identifikasi kesalahan 2.Validasi 3.Perbaikan/koreksi
8
Entry Data Data diinput ke format excel (format tertentu) File excel dimasukkan ke sistem Nawasis Data siap diolah dan dianalisa
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.