Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Implementasi XBRL di BEI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Implementasi XBRL di BEI"— Transcript presentasi:

1 Implementasi XBRL di BEI
Februari 2014

2 Agenda Pengenalan Mengenai XBRL Implementasi XBRL di BEI
Penjelasan Mengenai Taksonomi BEI Umpan Balik Tanya Jawab

3 Pengenalan XBRL

4 Apa itu XBRL ? Sebuah Informasi Standard Konsep yang dapat disesuaikan
XBRL – “Bar Code” Untuk Bisnis Pelaporan Dunia Konsep yang dapat disesuaikan Konsep yang dibuat secara spesifik Bahasa yang dapat dimengerti komputer Sebuah Informasi Standard

5 Bagaimana XBRL Bekerja?
Tujuan utama XBRL adalah bagaimana sebuah bisnis data dan data keuangan dapat dengan mudah dipertukarkan, dibandingkan dan digunakan tanpa adanya kendala bahasa dan standar akuntansi. XBRL bekerja dengan membuat suatu tanda (disebut “tag”) yang dapat diidentifikasi atau dikenal untuk setiap data dan data tertentu yang spesifik. Tag ini dengan mudah dapat dibaca oleh komputer sehingga data dapat diidentifikasi dalam bahasa apapun. Metode ini akan memudahkan pihak lain dalam memperoleh dan memproses data secara elektronik tanpa adanya kebutuhan untuk menterjemahkan dan menginput ulang data. Data ini dapat dengan mudah dibandingkan karena tag yang sama diseluruh dunia.

6 XBRL Tagging Bagaimana caranya agar komputer mengerti pesan yang kita buat? Tagging Informasi Asset 1,000 <Asset>1000</Assets> XBRL melakukan tag atas semua informasi yang berfungsi seperti barcode

7 Pelaporan Sebelum XBRL
Sumber Format Penerima Sistem Keuangan Pengungkapan tambahan

8 Pelaporan Setelah XBRL
XBRL Melakukan generalisasi semua bahasa pelaporan dalam 1 standar pelaporan Sumber Format Penerima Sistem Keuangan Meningkatkan akses ke informasi keuangan. Memfasilitasi analisa dan perbandingan. Meningkatkan akurasi data keuangan dan mengurangi biaya Memperbolehkan untuk membuka kerangka pelaporan keuangan. Pengungkapan Tamabahn

9 Keuntungan XBRL Untuk melakukan Analisa Laporan yang lebih baik
Mengurangi Biaya Lebih cepat, akurat dan dapat diandalkan Mengurangi perbandingan yang dilakukan secara manual diantara laporan Mengurangi input ulang data Berguna untuk penyebaran informasi menggunakan internet Standarisasi format pelaporan

10 Siapa yang Akan Diuntungkan dari Penggunaan XBRL?
Perusahaan yang menyiapkan laporan keuangan: Lebih efisien dalam menyiapkan laporan keuangan karena laporan akan dibuat satu kali dan dioleh seperti laporan yang dicetak di dalam web ataupun form dari regulator. Analis, Investor, dan Regulator: meningkatkan distribusi dan penggunaan informasi di dalam laporan keuangan. Mengotomasi analisa, secara signifikan mengurangi input data keuangan dari satu form ke form yang lain, menerima informasi dalam format yang lebih diharapkan untuk analisis tertentu. Penerbit keuangan dan data agregator: Lebih efisien dalam pengumpulan data, mengurangi biaya yang berhubungan dengan penyesuaian, pemutakhiran data feed dan mengurangi kesalahan dalam memberikan nilai pada data dan meningkatkan kapasitas transaksi. Independen Software Vendors: Hampir semua produk perangkat lunak yang mengelola informasi keuangan bisa menggunakan XBRL untuk melakukan ekspor dan impor format data, sehingga meningkatkan potensi untuk full-interoperabilitas dengan aplikasi keuangan dan analitis lainnya. Sumber:

11 Penggunaan XBRL Saat ini XBRL telah diadopsi sebagai standar pelaporan diseluruh dunia sumber:

12 Komponen XBRL

13 IMPLEMENTASI XBRL di IDX

14 Latar Belakang Perspektif Pemantauan
Pemantauan yang responsif dibutuhkan agar menjadi lebih baik, cepat, dan juga manajemen informasi yang terpercaya, karena: Lebih banyak Perusahaan Tercatat di IDX Lebih dinamik dan kompleksitas aksi korporasi Perusahaan Tercatatat Lebih banyak tipe laporan dan keterbukaan informasi Lebih banyak tipe surat berharga dan tipe penerbit Meningkatkan kemampuan monitoring dengan menciptakan Bisnis Intelijen Kualitas dari Perspektif Pengungkapan Pengungkapan yang lebih handal dan informatif Perusahaan Tercatat sangat dibutuhkan oleh pasar dan investor. Adanya perbedaan bahasa dan standar keuangan dengan investor secara global

15 Perusahaan Tercatat di IDX
*) Jumlah Perusahaan Tercatat sampai dengan tanggal 7 Feb, 2014

16 Jumlah Perusahaan Tercatat berdasarkan Industri

17 Sistem Pelaporan Elektronik IDXnet
IDXNet adalah sistem pelaporan elektronik untuk Perusahaan Tercatat, dan juga sebagai pemantauan Perusahaan Tercatat IDXNet dapat diakses melalui publik internet IDXNet generasi pertama menggunakan format XML yang diluncurkan pada bulan Januari 2009, yang khusus hanya digunakan Emiten melalui Ekuitas IDXNet generasi kedua menggunakan baik format PDF dan XML yang diluncurkan pada bulan Maret 2013, digunakan untuk Emiten melalui Ekuitas, obligasi, Sukuk, ABS, ETF, dan SPEI. OJK juga akan menerapkan sistem yang sama seperti IDXnet dengan target pada tahun 2013. Jan 2009 IDXnet Generasi Pertama Mar 2013 Generasi Terbaru Pengembangan Masa Depan Format Pendukung XBRL

18 IDXnet Generasi ke Tiga – Adopsi XBRL (Rencana)

19 Perencanaan Pelaksanaan XBRL di IDX
2013 2014 2015 Catatan Pembangunan Taksonomi Perluasan Lingkup Adopsi XBRL Pemberian Solusi Publikasi dan Pengakuan Implementasi Laporan Keuangan tidak disertai dengan Catatan atas LK Laporan Keuangan disertai dengan catatan atas LK Laporan Keuangan tidak disertai dengan Catatan atas LK Laporan Keuangan disertai dengan catatan atas LK Laporan Keuangan tidak disertai dengan Catatan atas LK

20 Penjelasan Taksonomi IDX

21 XBRL Berdasarkan Laporan

22 Struktur Folder Taksonomi IDX
xbrl taxonomy {Release date} dic DEI forms dic: schema, label, reference, custom datatypes, ELR dilokasikan di folder “dic” . FIN DEI NOFIN general DEI: untuk informasi umum(document and entity information); FIN: untuk informasi finansial; NOFIN: untuk informasi non-finansial property infrastructure financing rep Corporate Disclosure rep: untuk seluruh komponen pelaporan seperti PRE, CAL, DEF, sektor / subsektor labels spesifik dan formula disimpan dalam folder “rep”. financingsharia insurance securities ep Fund Disclosure Collective ep ep common dimensionDefaults

23 Penjelasan IDX Taxonomy
DEI IDX Taxonomy Laporan Keuangan 1. General / Umum Laporan Posisi Keuangan Laporan Laba Rugi Komprehensif Laporan Perubahan Ekuitas Laporan Perubahan Arus Kas 2. Property / Properti 3. Infrastructure / Infrastruktur 4. Keuangan dan Syariah / Financial and Sharia 5. Securities / Sekuritas 6. Insurance / Asuransi 7. Collective / Kolektif 8. Financing / Pembiayaan

24 Referensi pada Taksonomi IDX
Format laporan keuangan yang telah disusun, telah melalui proses review dengan mengambil sampel laporan keuangan 188 perusahaan yang terdaftar di BEI, atau mewakili 35% dari semua perusahaan yang tercatat Proposed IDX Taxonomy 2014 disusun menggunakan beberapa referensi dan ketentuan, diantaranya: Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK); Pernyataan Standar Akuntansi Syariah; Ketentuan dalam Peraturan Pasar Modal khususnya: Peraturan BAPEPAM-LK No. VIII.G.7 mengenai Penyajian dan Pengungkapan Laporan Keuangan Emiten atau Perusahaan Publik; Peraturan BAPEPAM-LK nomor VIII.G.17 mengenai Pedoman Akuntansi Perusahaan Efek; Surat Edaran BAPEPAM-LK No. SE-17/BL/2012 mengenai checklist Pengungkapan Laporan Keuangan Untuk Seluruh Industri di Pasar Modal di Indonesia; Ketentuan yang dijadikan acuan adalah ketentuan yang berlaku pada 31 Desember 2013, dan yang akan berlaku pada tanggal 1 Januari 2015.

25 Memetakan Sektor & Subsektor ke entry point Taksonomi IDX

26 Memetakan Sektor & Subsektor ke entry point Taksonomi IDX - Lanjutan

27 Tabel Presentation Link pada Taksonomi IDX

28 Contoh Chart of Accounts (COA)

29 Membuat Dokumen Instance – Contoh (1)
PT Test Tbk, perusahaan yang beroperasi di sektor Basic Industry & Chemical, sub sektor : Pulp & Paper, akan menyampaikan laporan keuangan untuk tahun PT Test Tbk akan melakukan langkah-langkah berikut untuk membuat dokumen untuk pelaporan XBRL (instance document).

30 Membuat Dokumen Instance – Contoh (2)
Memilih entry point yang sesuai Pemetaan entry point PT Test Tbk Entry point yang dipilih : General

31 Membuat Dokumen Instance – Contoh (3)
Memilih Linkbase (termasuk form) 2 1 3 4 5

32 Membuat Dokumen Instance – Contoh (4)
Membuat Skema Taksonomi berdasarkan Linkbase PRE/CAL/DEF/LAB DEI Laporan Posisi Keuangan (Current & Non Current) Laporan Laba Rugi Komprehensif (Berdasarkan Fungsi Setelah Pajak) Laporan Perubahan Ekuitas Laporan Arus Kas Test-FY2012.xsd

33 Membuat Dokumen Instance – Contoh (5)

34 Membuat Dokumen Instance – Contoh (6)
Validasi data - calculation

35 Membuat Dokumen Instance – Contoh (7)
Validasi Formula Validasi Keberadaan (Existence Validation) Kewajiban untuk mengisi akun-akun yang telah ditentukan. Contoh : Aset lancar, aset tidak lancar, total aset, total ekuitas, dll. Validasi Asersi (Assertion Validation) Validasi atas kesesuaian dan keterbuhungan suatu akun antar laporan dalam laporan keuangan. Contoh : Nilai kas dalam laporan posisi keuangan dengan dalam laporan arus kas.

36 Membuat Dokumen Instance – Contoh (8)
Setelah validasi data, dokumen instance dapat disimpan dan siap untuk dikirimkan kepada IDX bersama dengan file skema

37 Review Publik

38 Tujuan Sosialisasi Memperkenalkan Taksonomi IDX dan rencana pengembangannya. Melakukan review dan mendapatkan masukan dari Perusahaan Tercatat, Pengguna data laporan keuangan dan Regulator lainnya (OJK, SRO dan IAI).

39 Tahapan Setelah Review Publik
Feb 14, 2014: Informasi mengenai XBRL dan form tanggapan review publik telah disiapkan di website IDX. Mar 14, 2014: Batas waktu penyampaian tanggapan review publik Me-release format final taksonomi yang dipersiapkan untuk proses Recognizing. May 5, 2014 Jul 4, 2014: Mendapatkan Pengakuan taksonomi dari Organisasi xbrl Internasional Proses Pengakuan Taksonomi Review Publik Finalisasi Taksonomi

40 Informasi XBRL - Website

41 File Untuk Review Publik
Review sesuai dengan industri Emiten terkait

42 Panduan Review Publik Membuka website : www.idx.co.id
Download file di “taksonomi XBRL”  “File dan materi pendukung”  “Proposed IDX Taxonomy 2014 full set” Me-review Chart of Account Me-review Formula Mengisi feedback review publik Submit feedback form melalui paling lambat tanggal 14 Maret 2014 *)Bursa akan merekap berdasarkan cut off date, sebagai bahan penyempurnaan taksonomi. Taksonomi final yang telah mempertimbangkan review Emiten akan menjadi format pelaporan standar untuk laporan keuangan yang akan disampaikan Emiten kepada Bursa melalui pelaporan elekronik.

43 Hal-hal yang dimintakan review
Chart of Account (Contoh) Formula (Contoh)

44 Form Feedback Link

45 Terima Kasih


Download ppt "Implementasi XBRL di BEI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google