Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Satellite By: M. Amirudin Latief ( ) Anik Muhantini ( )

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Satellite By: M. Amirudin Latief ( ) Anik Muhantini ( )"— Transcript presentasi:

1 Satellite By: M. Amirudin Latief (09650054) Anik Muhantini (09650055)
Mata Kuliah Komputasi Bergerak UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

2 Pengertian Satelit Adalah benda yang mengelilingi planet yg lebih besar dengan periode revolusi dan rotasi tertentu serta memiliki orbit peredaran sendiri.

3 Pra-Sejarah Satelit Hampir satu abad sebelum satelit komunikasi dibuat dan difungsikan pada orbitnya, sejumlah orang telah membahas ide tentang penggunaan satelit bagi kepentingan umat manusia, kendati tentunya hanya sebatas fantasi atau angan-angan fiksi belaka. Diantaranya: Cerpen “The Brick Moon”,dikarang Edward Everett Hale (1869). Novel “Begum’s Juta”, dikarang dibuat Jules Verne (1879). Artikel ilmiah, “Extra-Terrestrial Relay”, oleh Arthur C. Clark (1945) yang merupakan tulisan pertama yang khusus membicarakan tentang teori penggunaan satelit buatan sebagai sarana telekomunikasi.

4 Sejarah Satelit 4 Oktober 1957  Satelit Sputnik 1
3 November 1957  Satelit Sputnik 2 31 Januari  Satelit Explorer 1 tahun  Satelit proyek tajuk Score 2 Januari  Satelit Lunik I 14 Oktober  Satelit Lunik II 12 Agustus  Echo-1 19 Agustus  Satelit Sputnik V 12 April  Satelit Vostok 1 10 Juli Satelit Telstar Februari  Satelit Lunix IX 16 Juli  Pesawat Apollo XI 17 November 1970  Satelit Lunokhod I

5 Sejarah Satelit (1) 1. Nama : Satelit Sputnik 1 (bobot 550) Tgl peluncuran : 4 Oktober 1957 Negara : Uni Soviet Komandan :Sergei Korolev, Kerim Kerimov(asisten) Kala revolusi : tiga bulan (mengelilingi bumi) Tugas : a)mengidentifikasi kepadatan lapisan atas atmosfer dengan cara mengukur perubahan orbitnya untuk selanjutnya mengirimkan data dari distribusi signal radio pada lapisan ionosphere. b)mendeteksi meteorit, dan suhu datanya dapat dikirim langsung ke bumi.

6 Sejarah satelit (2) 2. Nama : Satelit Sputnik 2 (bobot 560kg)
Tgl peluncuran : 3 November 1957 Negara : Uni Soviet Keterangan : berhasil membawa makhluk hidup pertama ke angkasa yaitu anjing bernama Laika. Laika mati dalam perjalanan arena kehabisan oksigen. Satelit gagal & hangus terbakar

7 Sejarah Satelit (3) Nama : Explorer 1 (massa 60 kg)
Tgl peluncuran: 31 Januari 1958 Negara : Amerika Serikat Keterangan : a) berhasil mengorbit selama beberapa tahun pada 359 s.d km di atas permukaan bumi. b) Satelit berbentuk silinder

8 Sejarah Satelit (4) 4. Nama : SCORE (satelit komunikasi pertama di dunia) Tgl peluncuran: tahun 1959 Negara : Amerika Serikat Keterangan : a) hanya mampu mengorbit bumi dalam kurun waktu 12 hari.

9 Sejarah Satelit (5) 5. Nama : Lunik I Tgl peluncuran : 2 Januari 1959 Negara : Rusia Keterangan: a) pesawat pertama Rusia menuju bulan b) dapat melaporkan mengenai benda- benda langit kecil yang berpapasan dengannya, dan laporan itu pun dipantau di bumi. c) pesawat Lunik I berubah menjadi satelit buatan yang mengorbit matahari.

10 Sejarah Satelit (6) 6. Nama : Lunik II Tgl peluncuran : 14 Oktober 1959 Negara : Rusia Keterangan: a) dapat melakukan pemotretan dan segera mengirimkan gambar-gambar bagian belakang bulan ke bumi b) satelit ini hancur terbakar pada saat memasuki atmosfer bumi

11 Sejarah Satelit (7) 7. Nama : Echo-1 (balon raksasa sebagai peralatan angkutan lanjutan satelit) Tgl peluncuran: 12 Agustus 1960 Negara : Amerika Serikat Keterangan : a) fungsi memantulkan gelombang radio yg sangat lemah sejauh km.

12 Sejarah satelit (8) Nama : Satelit Sputnik V (bobot 450kg)
Tgl peluncuran: 19 Agustus 1960 Negara : Uni Soviet (Rusia) Keterangan : a) sukses membawa penumpang dua ekor anjing bernama Strella dan Belka serta beberapa jenis tumbuhan selama satu hari. b) Satelit ini dapat beredar di ruang angkasa pada ketinggian antara 288 km sampai 322 km di atas permukaan bumi.

13 Sejarah satelit (9) 9. Nama : Vostok 1 Tgl peluncuran: 12 April 1961 Negara : Uni Soviet (Rusia) Keterangan : a) berada di ketinggian max 300,4 km selama 108 menit. b) Sukses membawa kosmonot pertama ke ruang angkasa bernama Yuri Gagarin

14 Sejarah Satelit (10) 10. Nama : Satelit Telstar (bobot 64 kg) Tgl peluncuran : 10 Juli 1962 Negara : Amerika Serikat Keterangan : a) terdiri dari sel matahari yang berfungsi untuk membuat arus listrik dan mengisi battery nikel cadmium pada satelit tersebut. b) terdiri dari transistor dan sebuah tabung penguat yang mampu memperkuat signal yang diterima dari bumi hingga 10 ribu kali lipat c) menghasilkan siaran live televisi untuk pertama kalinya di dunia mengudara dari sebuah stasiun bumi di Andover dan berhasil melintasi samudera Atlantik.

15 Sejarah satelit (11) 11. Nama : Satelit Lunix IX Tgl peluncuran: Februari 1966 Negara : Rusia Keterangan: a) pesawat tak berawak berisi sebuah robot bernama Lonokhod yang mendarat di bulan

16 Sejarah satelit (12) 12. Nama : Apollo XI Tgl peluncuran : 16 Juli 1969 Negara : Amerika Serikat Serikat Keterangan: a) Amerika Serikat meluncurkan Apollo XI dari Cape Canaveral atau Cape Kennedy dengan menggunakan roket Saturnus bertingkat tiga. b) Tgl 21 Juli 1969 sekitar pukul WIB, manusia pertama yg menginjakkan kaki di bulan Adalah Neil Armstrong , disusul Edwin Aldrin. Sementara Michael Collins tetap berada di dalam pesawat Command Module untuk mengorbit bulan.

17 Sejarah Satelit (13) 13. Nama : Satelit Lunokhod I Tgl peluncuran : 17 November 1970 Negara : Rusia Keterangan: a) satelit membawa robot yg diberi nama Lunokhod, robot ini berjalan di permukaan bulan dengan menggunakan tenaga listrik dari energi surya. b) robot dikendalikan dari bumi, dan dipasangkan kamera di depan yang berfungsi untuk memonitor daerah yang dilalui robot. c) Hingga saat ini, program pendaratan satelit Rusia di bulan tidak ada kelanjutannya.

18 Jenis Satelit Berdasarkan terbentuknya: Satelit Alam
Adalah benda-benda luar angkasa alami (bukan buatan manusia) yang mengorbit pada sebuah planet atau benda lain yang lebih besar daripada dirinya. Satelit Buatan adalah benda buatan manusia yang diluncurkan ke luar angkasa dan beredar mengelilingi planet.

19 1. Satelit Alam Dalam susunan tata surya, terdapat 60 satelit alam yg beredar mengelilingi planet- planet. Antara lain: Bulan (satelit bumi) Phobos, Deimos (satelit Mars) Metis, Andrastea, Amalthea, Thebe, Io, Europa,Ganymede, Callisto, Leda, Himalia, Lysithea, Elara, Ananke, Carme, Pasiphane, Sinope (satelit Jupiter) Dll.

20 2. Satelit Buatan Macam satelit buatan berdasarkan kegunaan: a) Satelit astronomi, adalah satelit yang digunakan untuk mengamati planet, galaksi, dan objek angkasa lainnya yang jauh. b) Satelit komunikasi, adalah satelit buatan yang dipasang di angkasa dengan tujuan telekomunikasi menggunakan radio pada frekuensi gelombang mikro. c) Satelit pengamat bumi, adalah satelit yang dirancang khusus untuk mengamati Bumi dari orbit, seperti satelit reconnaissance tetapi ditujukan untuk penggunaan non- militer seperti pengamatan lingkungan, meteorologi, pembuatan peta, dll. Contoh : reconnaissance d) Satelit navigasi, adalah satelit yang menggunakan sinyal radio yang disalurkan ke penerima di permukaan tanah untuk menentukan lokasi sebuah titik dipermukaan bumi. Contoh : satelit GPS (Amerika Serikat)

21 2. Satelit Buatan (lanjutan…)
e) Satelit mata-mata, adalah satelit pengamat bumi atau satelit komunikasi yang digunakan untuk tujuan militer atau mata-mata. f) Satelit tenaga surya, adalah satelit yang diusulkan dibuat di orbit bumi tinggi yang menggunakan tranmisi tenaga gelombang mikro untuk menyorotkan tenaga surya kepada antena sangat besar di Bumi yang dapat digunakan untuk menggantikan sumber tenaga konvensional g) Stasiun angkasa, struktur buatan manusia yang dirancang sebagai tempat tinggal manusia di luar angkasa. Satelit cuaca, adalah adalah satelit yang diguanakan untuk mengamati cuaca dan iklim bumi Satelit miniatur adalah satelit yang ringan dan kecil. Klasifikasi baru dibuat untuk mengkategorikan satelit-satelit ini: satelit mini (500–200 kg), satelit mikro (di bawah 200 kg), satelit nano (di bawah 10 kg).

22 Tujuan Dibuatnya Satelit
Untuk mempermudah kehidupan manusia di bumi. Prinsip kerja yang ada pada satelit kurang lebih sama seperti pada kinerja wireless (tanpa kabel), yakni memungkinkan adanya pertukaran data tanpa harus tersambung atau terkoneksi secara fisik dengan menggunakan gelombang elektromagnetik sebagai mediumnya

23 Posisi Satelit Pada Orbit
Low Earth Orbit (LEO): Satelite ini berada pada ketinggian ,000 km di atas permukaan bumi. Kala revolusi = 1 x 1,5 jam. Sehingga dapat terlihat dari bumi dalam waktu 1/4 jam perhari. Jarang digunakan karena kurang memberikan manfaat dan tidak menguntungkan. Mudah diserang oleh Atmospheric dan drag Contoh : Globalstar

24 Globalstar

25 Posisi Satelit Pada Orbit (lanjutan)
2. Medium Earth Orbit (MEO): Orbit berada pada 8,000-20,000 km di atas permukaan bumi. Kala revolusi jam dan hanya dapat dilihat antara 2-4 jam/hari. Satelite Medium Latitude ini juga dipandang kurang memberikan keuntungan bagi umat manusia, sehingga jarang digunakan. Salahsatu jenis dari satelit ini adalah Telstar.

26 Telstar

27 Posisi Satelit Pada Orbit (lanjutan)
3. Geosynchronous Orbit (GEO) Orbit berada pada 35,786 km di atas permukaan bumi (diatas garis khatulistiwa) Kala revolusi : 24 jam. Karenanya, satelit ini akan selalu tampak diam terhadap suatu permukaan bumi. Satelit ini dinilai yang paling menguntungkan sehingga paling banyak dipakai. Biaya untuk mengontrol satelit ini relatif murah karena bisa terlihat 24 jam dari bumi. Ketahanan GEO adalah lebih dari 15 tahun Contoh : Intelsat-7 yang diluncurkan pada tahun 1989. Seluruh pergerakan satelit di orbit ini dipantau dari bumi melalui stasiun pengendali, seperti NASA milik Amerika.

28 Intelsat 7

29 Highly Elliptical Orbit
Terletak pada 500 km hingga 50 ribu km dari permukaan bumi Tempo putaran orbitnya adalah 24 jam Contoh : Russian Molniya System

30 Russian Molniya System

31 Sistem Kerja Satelit Uplink, yakni mentransmisikan informasi dari bumi menuju satelit yang dituju, Downlink, yakni mentransmisikan kembali informasi yang bersangkutan dari satelit ke stasiun pemancar di bumi.

32 Frekuensi Band Satelit
Satelit menstransikan informasi dengan sebuah band frequency tertentu : L-band S-band C-band KU-band Ka-band

33 L-band L-Band berada pada frequency antar 390MHz dan 1.55GHz
Biasa digunakan untuk satelite komunikasi dan komunikasi antara peralatan satelite lainnya Ada 202 satelit

34 S-band Beroperasi pada frequency 1.7GHz sampai 2.3 GHz
Untuk downlink beroperasi pada 1.55GHz sampai 5.2GHz Biasa digunakan untuk Digitas Audio Radio Satelite (DARS) Terdapat 296 satelit

35 C-band Rata-rata satelite telco di indonesaia menggunakan pita frekuensi C band Pita frekuensi beroperasi pada kisaran 3.4 GHz sampai 7 GHz Frekuensi downlink berada pada rentang 3.7 sampai 4.2 GHz Paling tangguh dalam menghadapi halangan hujan dan cuaca seperti yang sering terjadi di Indonesia dan daerah tropis lainnya. Terdapat 164 satelit

36 KU-band Frekuensi satelit yang berada pada rentang 12 GHz sampai 17 GHz Beroperasi untuk downlink antara 15.2GHZ sampai 17.2GHZ dan uplink 13.7GHZ Digunakan untuk broadcast TV, DBS, and direct-to-home television Terdapat 416 satelit

37 Ka-band Frekuensi satellite pada 30GHz uplink dan 20 GHz downlink
Komunikasi yang biasa digunakan untuk siaran tv, dll Dipersiapkan juga untuk kebutuhan masa depan Terdapat 12 satelit

38 Produk-produk Satelit
1. Telepon satelit genggam - contoh : ridium 9555,Thuraya Dual XT ( gsm & satelit ) - Digunakan oleh petualang, pertolongan darurat, dan daerah terjadi bencana 2. Telepon satelit menetap contoh :Fleetphone Oceana Satelit finder meter

39 Produk-produk Satelit
4. Navigasi Satelit

40 TENTANG ASSI ASSI (Assosiasi Satelit Indonesia) merupakan forum komunikasi, konsultasi, penyebaran informasi dan koordinasi dari industri, praktisi, profesional di bidang teknologi dan industri satelit di Indonesia. Tujuan ASSI : mendorong majunya pengembangan dan pemanfaatan teknologi antariksa beserta aplikasinya untuk kepentingan bangsa dan negara Indonesia serta dapat juga bagi negara-negara berkembang lainnya.

41 Operator Satelit di Indonesia
PT Telekomunikasi Indonesia Tbk. PT Indosat Tbk. PT Satelindo yang kemudian merger dengan PT Indosat Tbk tahun 2004. PT Pasifik Satelit Nusantara dan PT Media Citra Indostar

42 Kelebihan Media Satelit
Memiliki cakupan yang luas. (satu negara, wilayah ataupun satu benua) Bandwith yang tersedia cukup lebar Independen dari infrastruktur terrestrial Instalasi jaringan segmen bumi yang cepat Biaya relatif rendah per site Karakteristik layanan yang seragam Layanan total hanya dari satu provider Layanan mobile atau wireless yang independen terhadap lokasi

43 Kekurangan Media Satelit
Delay propagasi besar Rentan terhadap pengaruh atmosfir, dan gejala alam lainnya Memerlukan biaya yang mahal atau Up Front Cost yang tinggi. Untuk biaya satelit GEO dengan komposisi spacecraft, ground segment dan launch misalnya, membutuhkan dana sebesar US $ 200 juta ditambah asuransi sebesar $ 50 juta Biaya komunikasi untuk jarak pendek maupun jauh relatif sama (Distance insensitive) Hanya ekonomis jika jumlah user besar dan kapasitas digunakan secara intensif

44 Satelit Komunikasi Broadcast Satelite GPS Satelite Telecom Satelite
Data Satelite

45 Broadcast Satelite Merupakan jenis dari satelit komunikasi yang pertama kali dikembangkan. Berfungsi dan biasa dipergunakan untuk keperluan siaran broadcast televisi

46 GPS Satelite Jenis satelit komunikasi yang dipergunakan untuk keperluan GPS atau Global Positioning System Sekitar 24 satelit komunikasi GPS mengudara di angkasa dengan prinsip kerja menggunakan konsep triangulasi GPS merupakan sebuah pengembangan teknologi yang telah sukses diaplikasikan oleh militer Amerika Serikat selama lebih dari tiga dekade terakhir

47 Telecom Satelite Jenis satelit komunikasi yang dirancang untuk melakukan pelayanan keperluan telepon seluler dan beragam jenis layanannya dengan cara menggunakan transmisi satelit sebagai pengganti transmisi microwave antar negara Ide dasar dari satelit komunikasi ini adalah untuk mengatasi keterbatasan station microwave di bumi Satelit komunikasi ini berfungsi sebagai station relay microwave yang mengorbit di sekitar bumi

48 Data Satelite Satelit komunikasi jenis ini berfungsi untuk proses pertukaran data agar berlangsung cepat Merupakan jaringan satelit kecepatan tinggi yang berorbit rendah memungkinkan para pengguna mengakses data secara cepat, seperti untuk aksesibilitas internet, TV kabel dan berbagai pengembangan teknologi internet satelit lainnya.

49 Bagaimana Satelit Diorbitkan?
Bagaimana satelit diluncurkan ke orbit?? Daya dorong dari daerah peluncuran di ekuator bumi Kecepatan satelit untuk melepaskan diri dari kendaraan peluncur

50 Bagaimana satelit diluncurkan ke orbit??
Saat ini, satelit menggunakan roket atau space shuttle. Secara umum, peluncuran yang terjadwal merupakan pilihan pertama, sebab roket akan melalui bagian tertipis dari atmosfer lebih cepat dan minimalisasi penggunaan bahan bakar Setelah peluncuran yang pertama berjalan mulus, mekanisme pengendali roket menggunakan sistem pemandu inersial (inertial guidance system) untuk mengkalkulasikan tingkat penyesuaian bagi rocket’s nozzle untuk memiringkan roket ke arah tujuan yang dideskripsikan dalam rencana penerbangan (flight plan)

51 Roket Nozzle Terkadang, dalam rencana penerbangan juga diarahkan ke mana ”moncong” roket akan diluncurkan : jika ke barat, maka ”moncong” diarahkan ke barat. Hal ini menyebabkan tak diperlukannya daya dorong (a free boost). Kekuatan daya dorong tergantung pada kecepatan rotasi bumi di tempat peluncuran. Daya dorong terbesar digunakan di bagian ekuator bumi, dimana jarak keliling bumi terbesar dan rotasinya tercepat

52 Daya dorong dari daerah peluncuran di ekuator bumi
Perkiraan kasar dapat dilakukan dengan menghitung keliling bumi dengan cara mengalikan diameter bumi dengan pi (3,1416). Diameter bumi kira-kira mil ( km). Jika dikalikan dengan pi, maka akan dihasilkan keliling bumi sebesar mil ( km). Untuk mengelilingi mil diperlukan waktu 24 jam, dimana pada salah satu titik di bumi kecepatan berputarnya adalah 1.38 mph (1.669 kph). Sebuah roket harus mempunyai akselerasi hingga minimum mph ( kph) untuk melepaskan diri dari gravitasi bumi dan meluncur ke angkasa.

53 Pada saat roket telah mencapai lapisan udara yang sangat tipis, kira-kira pada ketinggian 120 mil (193 km), sistem navigasi roket kemudian menyalakan roket-roket kecil, yang cukup untuk menerbangkan kendaraan peluncur dalam posisi horisontal. Kemudian satelit dikeluarkan. Pada saat itu, roket dinyalakan untuk memastikan pemisahan antara kendaraan peluncur dengan satelit.

54 Kecepatan ”melepaskan diri” dari bumi harus lebih besar daripada kecepatan yang diperlukan saat pelepasan satelit di orbit. Jika dengan satelit, maka wahana terbang tidak berupaya untuk ”melepaskan diri” dari gravitasi bumi tetapi adalah untuk menyeimbangkan kecepatan mengorbit (orbital velocity), yakni kecepatan yang diperlukan untuk meningkatkan keseimbangan antara daya tarik gravitasi pada satelit dan inersia dari gerakan satelit. Diperkirakan kecepatan orbital ini mph ( kph) pada ketinggian 150 mil (242 km).

55 Sumber: ademayem.blogspot.com/2009/10/satelit -alam-ada-berapa-di-tata-surya.html ndex.php/teknologi-komunikasi/163- satelit _satelit lit


Download ppt "Satellite By: M. Amirudin Latief ( ) Anik Muhantini ( )"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google