Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Fungsi non linier: Fungsi Biaya, Fungsi Penerimaan, BEP

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Fungsi non linier: Fungsi Biaya, Fungsi Penerimaan, BEP"— Transcript presentasi:

1 Fungsi non linier: Fungsi Biaya, Fungsi Penerimaan, BEP
Fauziyah, S.E., M.Si.

2 Fungsi Biaya, Fungsi Penerimaan, BEP
Selain biaya tetap, biaya variabel dan biaya total, dalam konsep biaya juga dikenal biaya rata-rata (average cost) dan biaya marjinal (marginal cost). Biaya rata-rata adalah biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan 1 unit produk, merupakan hasil bagi total biaya dengan jumlah output yang dihasilkan. Sedangkan biaya marjinal adalah tambahan biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan satu unit tambahan produk

3 Rumus Biaya tetap rata-rata: Biaya variabel rata-rata:
Biaya rata-rata: atau AC = AFC + AVC Biaya marjinal:

4 Gambar Fungsi Biaya

5 Kuantitas (Q) pada TC min atau pada VC min dapat ditentukan dengan titik ekstrim parabolik.
Besarnya TC min atau VC min

6 Fungsi Penerimaan Fungsi penerimaan total (total revenue) non linier biasanya merupakan persamaan parabola yang terbuka ke bawah. Dalam konsep fungsi penerimaan juga dikenal penerimaan rata-rata dan penerimaan marjinal Penerimaan rata-rata (average revenue) adalah penerimaan yang diperoleh per unit barang, merupakan hasil bagi penerimaan total dengan jumlah barang. Penerimaan marjinal (marginal revenue) ialah penerimaan tambahan yang diperoleh dari setiap tambahan 1 unit barang yang dihasilkan atau terjual

7 Rumus Penerimaan Total: TR = P x Q Penerimaan rata-rata:
Penerimaan marjinal:

8 Kuantitas (Q) pada TR max dapat ditentukan dengan titik ekstrim parabolik.
Besarnya TR max

9 Keuntungan, Kerugian dan Pulang Pokok (BEP = Break Even Point)
Rumus: π = TR – TC Syarat BEP TR = TC

10 Biaya total suatu produk adalah TC = 0,05 Q2 – 100 Q + 500.000.
a. Berapa besarnya biaya total minimum? b. Berapa besarnya biaya variabel, biaya variabel rata-rata, biaya tetap dan biaya tetap rata-rata pada kondisi tersebut? c. Jika produksi naik menjadi 1100 unit hitung MC 2. Fungsi permintaan hasil produksi perusahaan DORA diformulasikan sebagai P = – 0,25Q + 25 sedangkan fungsi biaya totalnya adalah TC = 0,75Q2 – 75Q Dari data tersebut hitunglah: BEP Biaya total rata-rata pada BEP tersebut. Jumlah produksi yang menghasilkan penerimaan maksimal dan jumlah produksi yang menghasilkan biaya minimal. Besarnya penerimaan maksimal dan besarnya biaya minimal. Tentukan penerimaan rata-rata pada kondisi penerimaan maksimal.

11 3. Penerimaan total yang diperoleh suatu perusahaan adalah TR = – 2Q Q sedangkan biaya total yag dikeluarkan TC = 0,5Q3 – 1000Q2 + 50Q Hitunglah keuntungan perusahaan jika barang yang dihasilkan dan terjual sebanyak 100 unit dan 10 unit. 4. Berikut ini adalah fungsi permintaan seorang produsen monopolis P = 600 – 0,5 Q Tentukan fungsi penerimaannya Jika terjual barang 150 unit tentukan penerimaan total. Tentukan harga jual produk tersebut. Tentukan penerimaan total maksimum. (Gunakan pendekatan parabolik)

12 Berikut ini adalah fungsi permintaan seorang produsen monopolis: 600 – 1,5Q – P = 0. Berapa penerimaan total jika terjual barang 150 unit dan berapa harga jual per unit? Tentukan juga tingkat penjualan yang menghasilkan penerimaan total maksimum dan berapa besar penerimaan maksimum tersebut? Gunakan pendekatan parabolik. Jika 150 unit tersebut dinaikkan menjadi unit berapa marginal revenue?


Download ppt "Fungsi non linier: Fungsi Biaya, Fungsi Penerimaan, BEP"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google