Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA"— Transcript presentasi:

1 MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA
KEBANJIRAN NARKOBA PENDIDIKAN.....?

2 STANDAR KOMPETENSI : Memahami permasalahan sosial berkaitan dengan pertumbuhan jumlah penduduk.
KOMPETENSI DASAR : MENGIDENTIFIKASI PERMASALAHAN KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA .

3 INDIKATOR : FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN PENDUDUK
ARTI DAN UKURAN ANGKA KELAHIRAN DAN KEMATIAN FAKTOR PENDORONG & PENGHAMBAT KELAHIRAN / KEMATIAN KEPADATAN PENDUDUK KONDISI PENDUDUK BERDASARKAN PIRAMIDA PENDUDUK SEX RATIO & ANGKA KETERGANTUNGAN ANGKA USIA HARAPAN HIDUP YANG DIHARAPKAN Pelaksanaan pembangunan diperlukan pelaksana-pelaksana yang memiliki kemampuan menyelesaikan pembangunan sesuai dengan yang diprogramkan. Ketersediaan jumlah penduduk yang besar merupakan modal pembangunan yang potensial.

4 Pengertian Penduduk Penduduk Indonesia adalah mereka yang tinggal di Indonesia pada saat dilakukan sensus dalam kurun waktu minimal 6 bulan. Sumber Data Penduduk Sensus Penduduk Survei Penduduk Registrasi Penduduk

5 JENIS PERTUMBUHAN PENDUDUK
FAKTOR DEMOGRAFI KELAHIRAN, KEMATIAN, MIGRASI FAKTOR NON DEMOGRAFI PENDIDIKAN, KESEHATAN, PENDAPATAN FAKTOR-FAKTOR JENIS PERTUMBUHAN PENDUDUK PERTUMBUHAN PENDUDUK TOTAL ( TOTAL POPULATION GROWTH ) PERTUMBUHAN PENDUDUK ALAMI ( NATURAL POPULATION INCREASE )

6 PERTUMBUHAN PENDUDUK TOTAL
PENGERTIAN PERTUMBUHAN PENDUDUK TOTAL RUMUS : KETERANGAN RUMUS : P = ( L – M ) + ( I – E ) P = Pertumbuhan penduduk yang dicari L = Jumlah kelahiran M = Jumlah kematian I = Jumlah penduduk yang masuk E = Jumlah penduduk yang keluar

7 PERTUMBUHAN PENDUDUK ALAMI
PENGERTIAN PERTUMBUHAN PENDUDUK ALAMI RUMUS : KETERANGAN RUMUS : P = L – M P = Pertumbuhan penduduk yang dicari L = Jumlah kelahiran M = Jumlah kematian

8 PENGGOLONGAN PERTUMBUHAN PENDUDUK
Rendah : < 1 % Sedang : 1 % - 2 % Tinggi : > 2 % Berdasarkan penggolongan tersebut di atas, Bagaimanakah pertumbuhan penduduk Indonesia ?

9 ARTI DAN UKURAN ANGKA KELAHIRAN DAN ANGKA KEMATIAN
Kelahiran ( Fertilitas / Natalitas ) Pengertian Kelahiran Dasar Pengukuran Angka Kelahiran Angka Kelahiran Kasar ( Crude Birth Rate / CBR ) Penggolongan Angka Kelahiran Kasar

10 DASAR PENGUKURAN ANGKA KELAHIRAN ANGKA KELAHIRAN KASAR / CBR
1 / Penduduk dalam 1 Tahun Pengertian Kelahiran Kelahiran adalah banyaknya bayi yang dilahirkan oleh seorang wanita selama periode suburnya ( 15 – 45 th ). Rumus : CBR Keterangan : B : Kelahiran hidup selama 1 tahun P : Penduduk pd pertengahan tahun K : Angka Konstan ( ) B x K P PENGGOLONGAN ANGKA KELAHIRAN : RENDAH : < 20 SEDANG : 20 – 30 TINGGI : > 30

11 KEMATIAN ( MORTALITAS )
Pengertian Kematian : Jumlah orang yang meninggal untuk tiap 1000 penduduk dalam waktu 1 tahun. Dasar Pengukuran Angka Kematian : Angka Kematian Kasar ( Crude Death Rate / CDR ) CDR : angka yang menunjukkan banaknya penduduk yang meninggal tiap 1000 penduduk dalam waktu 1 tahun

12 RUMUS CDR dan PENGGOLONGANNYA
RUMUS Menghitung D X Angka Konstan P = Penduduk pada pertengahan tahun D = Jumlah Kematian selama 1 tahun PENGGOLONGAN CDR RENDAH : < 10 SEDANG : 10 – 20 TINGGI : > 20 Bagaimana Indonesia ? 1.000 P

13 ANGKA KEMATIAN BAYI ( Infant Mortality Rate/IMR )
PENGERTIAN ANGKA KEMATIAN BAYI / IMR RUMUS IMR = BM/BLh X K KETERANGAN RUMUS BM = bayi mati BLh = bayi lahir hidup K = Angka Konstan IMR Jumlah Bayi yang mati di bawah umur 1 tahun setiap 1000 kelahiran yg hidup per tahun PENGGOLONGAN : RENDAH : < 35 SEDAND : 35 – 75 TINGGI > 75

14 FAKTOR PENDORONG DAN PENGHAMBAT KELAHIRAN / KEMATIAN
FAKTOR PENDORONG DAN PENGHAMBAT KEMATIAN

15 TINGKAT KEPADATAN PENDUDUK
Pengertian Kepadatan Penduduk Faktor kepadatan penduduk : Tingkat kelahiran tinggi Keadaan tanah yang subur Relief yang baik / datar Keadaan air yang baik Pusat pemerintahan dan pendidikan Macam – macam Kepadatan Penduduk

16 MACAM – MACAM KEPADATAN
FAKTOR yang Menyebabkan Terkonsentrasinya Penduduk di P Jawa MACAM – MACAM KEPADATAN Di Pulau Jawa sebagai pusat pemerintahan. Tanahnya subur, sebagian besar tanah vulkanis. Sebagai pusat pendidikan dan kebudayaan Sarana komunikasi b.aik dan lancar Sebagai pusat kegiatan ekonomi , industri, dan lain-lain Pengertian Kepadatan Penduduk adalah perbandingan jumlah penduduk dengan luas lahan. 2 KEPADATAN ARITMATIK Yaitu perbandingan antara jumlah penduduk dengan luas tanah yang diolah untuk pertanian KEPADATAN AGRARIS 1 Perbandingan antar jumlah penduduk dgn luas wilayah seluruhnya.

17 KONDISI PENDUDUK BERDASARKAN PIRAMIDA PENDUDUK
PENGERTIAN KOMPOSISI PENDUDUK Susunan / pengelompokan penduduk berdasarkan kriteria tertentu. Misalnya : menurut umur, jenis kelamin, mata pencaharian, tempat tinggal dan lain – lain. MANFAATNYA DAPAT MENGETAHUI : SDM berdasarkan kelompok umur dan jenis kelamin. Angka sex ratio Persebaran penduduk Laju pertumbuhan penduduk Angka ketergantungan Untuk merencanakan pembangunan nasional

18 MACAM – MACAM KOMPOSISI PENDUDUK
Komposisi Penduduk yang penting di antaranya : Komposisi penduduk menurut Pendidikan Komposisi Penduduk menurut Umur Komposisi Penduduk menurut Jenis Kelamin Komposisi Penduduk menurut Umur dan Jenis Kelamin dapat dibuat Piramida.

19 MACAM – MACAM PIRAMIDA PENDUDUK
Piramida Penduduk Muda ( Tumbuh ). Piramida Penduduk Stasioner ( Tetap ) Piramida Penduduk Tua ( Berkurang )

20 PIRAMIDA PENDUDUK BERGUNA UNTUK PERENCANAAN PEMBANGUNAN ANTARA LAIN :
Menghitung Mengetahui Memperkirakan Sebagai dasar perencanaan KEGUNAAN PIRAMIDA SEX RATIO Angka Ketergantungan Lapangan kerja yang diperlukan PEMBANGUNAN BID. PENDIDIKAN

21 SEX RATIO dan ANGKA KETERGANTUNGAN
Banyaknya jumlah penduduk laki-laki dibandingkan dengan 100 penduduk perempuan SEX RATIO dan ANGKA KETERGANTUNGAN SEX RATIO = ∑ Penduduk Laki-laki X 100 ∑ Penduduk Perempuan

22 ANGKA KETERGANTUNGAN Angka yang menunjukkan banyaknya penduduk non produktif dengan penduduk produktif. Golongan non produktif : Penduduk usia 0 – 14 tahun dan penduduk usia 65 tahun ke atas. Golongan produktif : Penduduk usia 15 – 64 tahun

23 DAMPAK LEDAKAN PENDUDUK & UPAYA MENGATASINYA DAMPAK LEDAKAN PENDUDUK
PENGERTIAN LEDAKAN PENDUDUK Terjadinya kemiskinan Pengangguran Kerusakan lingkungan Masalah – masalah sosial Fasilitas pemenuhan kebutuhan tak seimbang. Peningkatan jumlah penduduk yang pesat akibat oleh jumlah kelahiran yang tinggi dan jumlah kematian yang rendah. UPAYA PENANGGULANGAN Mencanangkan program KB Transmigrasi Mencegah Urbanisasi Membuka lapangan kerja baru

24 Angka kelahiran ( Kasar )
TUGAS PERSEORANGAN Golongkan : 1. Rendah : 2. Sedang : 3. Tinggi : 1. Rendah : 2. Sedang : 3. Tinggi : 1. Rendah : 2. Sendang : Pertumbuhan penduduk Angka kelahiran ( Kasar ) Angka Kematian

25 Babeh’e Mocht@r DoeXrioNe
Habis Babeh’e DoeXrioNe


Download ppt "MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google