Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

E-COMMERCE LINDA PERDANAWANTI.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "E-COMMERCE LINDA PERDANAWANTI."— Transcript presentasi:

1 E-COMMERCE LINDA PERDANAWANTI

2 Penilaian... Tugas 10% Kuis 20% Ujian Tengah Semester 30%
Ujian Akhir Semester 40% Text Book: Any materials related to e-commerce are acceptable

3 Covered Topics: Intro to e-commerce concept How it works
Intro to database concept How to choose the right technology for e-commerce Intro to web based technology Client side and server side technology How to Build an e-commerce application

4 Pre Test Jelaskan apa yang dimaksud dengan e-commerce di tinjau dari terjemahannya. Menurut anda apa saja syarat sebuah aplikasi dapat di sebut aplikasi e-commerce. Sebut dan jelaskan contoh aplikasi e-commerce yang ada di dunia nyata (real-world). Apakah sebuah aplikasi e-commerce harus memiliki database? Jelaskan! Menurut anda arsitektur aplikasi e-commerce stand alone atau client-server? Jelaskan! Apa yang anda ketahui tentang shopping chart? Jelaskan!

5 Definisi e-commerce Electronic commerce (EC) merupakan konsep baru yang bisa digambarkan sebagai proses jual beli barang atau jasa padan World Wide Web Internet (Shim, Qureshi, Siegel, Siegel, 2000) atau proses jual beli atau pertukaran produk, jasa dan informasi melalui jaringan informasi termasuk Internet (Turban, Lee, King, Chung, 2000). Kalakota dan Whinston (1997) mendefinisikan EC dari beberapa perespektif berikut :

6 Definisi e-commerce Kalakota dan Whinston (1997) mendefinisikan EC dari beberapa perespektif berikut : Dari perspektif komunikasi, EC merupakan pengiriman informasi, produk/layanan, atau pembayaran melalui lini telepon, jaringan komputer atau sarana elektronik lainnya. Dari perspektif proses bisnis, EC merupakan aplikasi teknologi menuju otomatisasi transaksi dan aliran kerja perusahaan. Dari perspektif layanan, EC merupakan satu alat yang memenuhi keinginan perusahaan, konsumen, dan manajemen dalam memangkas service cost ketika meningkatkan mutu barang dan kecepatan pelayanan. Dari perspektif online, EC kapasitas jual beli produk dan informasi di Internet dan jasa online lainnya.

7 Orang Kebijakan Publik Standar Teknis Organisasi
Kerangka e-commerce Aplikasi E-Commerce Orang Kebijakan Publik Standar Teknis Organisasi Infrastruktur Infrastruktur Infrastruktur Infrastruktur Infrastruktur Infrastruktur Jasa Bisnis Pesan dan Kandungan Jaringan Perantara Umum Distribusi Multimedia Informasi dan Publikas Jaringan Manajemen

8 Aplikasi E-commerce Aplikasi E-Commerce meliputi bidang saham, pekerjaan, pelayanan keuangan, asuransi, mall, pemasaran dan periklanan on-line, pelayanan pelanggan, lelang, travel, hardware dan Software PC, hiburan, buku dan musik, pakaian, ritel dan publikasi on-line. .

9 Pilar-pilar E-commerce
Pilar orang terdiri dari pembeli, penjual, perantara, jasa, orang sistem informasi dan manajemen. Pilar kebijakan publik meliputi pajak, hukum dan isu privasi, bebas bicara dan nama domain. Pilar standar teknis mencakup dokumen, keamanan dan protikol jaringan dan sistem pembayaran. Pilar organisasi adalah patner, pesaing, asosiasi dan pelayanan pemerintah.

10 Infrastruktur E-commerce
Infrastruktur jasa bisnis umum terdiri dari keamanan kartu cerdas (otentikasi), pembayaran elektronik, direktori / katalog. Infrastruktur distribusi informasi dan pesan meliputi EDI (electronic data interchange), , hypertext transfer protocol. Infrastruktur publikasi jaringan dan kandungan multimedia mencakup HTML, Java, Flash, WWW, VRML, PHP, ASP dan sebagainya. Infrastruktur Jaringan terdiri dari telekom, TV kabel, wireless, internet (VAN, WAN, LAN, Intranet, ekstranet).

11 Klasifikasi E-commerce
Business-to-business (B2B). Kebanyakan E-Commerce yang diterapkan saat ini merupakan tipe B2B. E-Commerce tipe ini meliputi transaksi IOS yang digambarkan tadi serta transaksi antar organisasi yang dilakukan di electronic market. Contohnya Wal-Mart dengan Warner-Lambert. Business-to-consumer (B2C). Ini merupakan transaksi eceran dengan pembeli perorangan. Pembeli khas di Amazon.com adalah seorang konsumen, atau seorang pelanggan. Contoh yang lain, misalnya Barnes & Nobles, Cisco, Dell, Compaq dan sebagainya. Consumer-to-business (C2B). Termasuk ke dalam kategori ini adalah perseorangan yang menjual produk-produk atau layanan ke organisasi, dan perseorangan yang mencari penjual, berinteraksi dengan mereka, dan menyepakati suatu transaksi.


Download ppt "E-COMMERCE LINDA PERDANAWANTI."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google