Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

UNSUR-UNSUR BALOK Created by Novitasari created by Novitasari.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "UNSUR-UNSUR BALOK Created by Novitasari created by Novitasari."— Transcript presentasi:

1 UNSUR-UNSUR BALOK Created by Novitasari created by Novitasari

2 Kita bernyayi yuk !!! Hatiku gembira Riang tak terkira Belajar MTK Dengan Bu Novita created by Novitasari

3 Siswa dapat menyebutkan unsur-unsur balok dengan benar dan tepat.
Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menyebutkan unsur-unsur balok dengan benar dan tepat.

4 DEFINISI Balok adalah suatu bangun ruang yang yang dibatasi oleh enam buah bidang sisi yang berbentuk persegi panjang yang terdiri dari tiga pasang persegi panjang yang kongruen. A B C D E F G H

5 UNSUR-UNSUR BALOK 1. Bidang Sisi / Sisi
Suatu bangun ruang memiliki bidang yang membatasi bagian luar dan bagian dalam yang disebut bidang sisi/ sisi. Sisi-sisi balok berupa persegi panjang dengan sisi yang saling berhadapan adalah kongruen dan sejajar. Sisi-sisi balok pada gambar berikut adalah H G E F ABCD ADHE EFGH CDHG D C ABFE BCGF A B

6 2. Rusuk Sisi-sisi pada suatu bangun ruang berpotongan atau bertemu pada suatu garis yang disebut rusuk. Balok memiliki 12 rusuk yang rusuk yang dikelompokkan menjadi tiga kelompok rusuk-rusuk yang sama panjang dan sejajar. AB, BC, DC, AD, EF, FG, GH, EH, AE, FB, CG, DH H G Panjang AB = CD = EF = HG Lebar BC = AD = FG = EH Tinggi EA = FB = GC = HD E F D C B A

7 Balok memiliki 8 buah titik sudut.
Titik sudut pada bangun ruang adalah titik perpotongan tiga atau lebih rusuk. Balok memiliki 8 buah titik sudut. H G Titik sudut A E Titik sudut E F Titik sudut B Titik sudut F Titik sudut C Titik sudut G D C Titik sudut D Titik sudut H B A

8 4. Diagonal Sisi / Diagonal Bidang
Diagonal bidang atau diagonal sisi adalah garis yang menghubungkan dua titik sudut dalam satu bidang, tetapi tidak pada satu rusuk. Balok memiliki 12 diagonal sisi. Diagonal sisi balok yang terletak pada bidang yang sejajar adalah sama panjang.

9 NAMA-NAMA DIAGONAL BIDANG PADA GAMBAR DISAMPING :
DIAGONAL SISI/DIAGONAL BIDANG H G NAMA-NAMA DIAGONAL BIDANG PADA GAMBAR DISAMPING : 1. AC 7. 2. 8. 3. 9. 4. 10. 5. 11. 6. 12. E F AH BD DE EG AF D C FH BE A B BG CH CF DG

10 5. Bidang Diagonal Bidang diagonal adalah bidang yang dibatasi oleh diagonal bidang dan rusuk-rusuk yang menghubungkan diagonal tersebut.

11 NAMA-NAMA BIDANG DIAGONAL PADA GAMBAR DIATAS :
H G E H G E F F H 5 G 6 E F C 2 1 4 D A C B B 3 C A A B NAMA-NAMA BIDANG DIAGONAL PADA GAMBAR DIATAS : ADGF 3. 5. 2. 4. 6. ABGH ACGE CDEF BDHF BCHE created by Novitasari

12 6. Diagonal Ruang Diagonal ruang adalah diagonal bidang pada bidang diagonal. Balok mempunyai 4 diagonal ruang yang sama panjang.

13 NAMA-NAMA DIAGONAL RUANG PADA GAMBAR DISAMPING :
H G E NAMA-NAMA DIAGONAL RUANG PADA GAMBAR DISAMPING : 1. AG 3. 2. 4. F CE HB DF D C A B DIAGONAL RUANG

14 PEMBAGIAN KELOMPOK Widiyanti Qorri Andini Hikmatun Nisa Rosyiana T.
Dini Suci Hartati Aprin Eka Sari Feti Fatmawati Yuli Astuti P. Indah Sari Riri Fitriani Siti Maryani Lulu Awalia S. Yunda Krisky M. Annisa Qadri T. Okky Athfinati Zelyn Nursyifa Z. Siti Soleha Rena Larasati Siti Rahayu Elfrida Yanti Huda Robby H. Nurfulaily Putri A. Aldila Nuari A. Diana Yusuf Utami Mutmainah Finda Erfianti N. Jumyati Winda Dwi A. Evi Noviana Sari Nur Aini Fitria Wahyuningsih

15 Perhatikan gambar balok di bawah ini !
U S V P T R Q W


Download ppt "UNSUR-UNSUR BALOK Created by Novitasari created by Novitasari."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google