AKUNTANSI KEUANGAN PERBANKAN BY: DENIA MAULANI, SE., MM
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI Transaksi Nota/ Bukti Transaksi Jurnal Buku Besar Neraca Saldo Laporan Keuangan
KELOMPOK AKUN BUKU BESAR HARTA HUTANG MODAL PENDAPATAN BIAYA Dalam operasional bertransaksi akan bertambah atau berkurang
TRANSAKSI ADALAH KEJADIAN YANG MENGAKIBATKAN PERUBAHAN HARTA DAN ATAU HUTANG, MODAL, PENDAPATAN DAN BIAYA . CONTOH SOAL: 15/02/2016 Bank Mandiri mengeluarkan 1.000 lembar saham nominal Rp. 10.000,- dijual dengan harga Rp. 12.500,- Jawaban: Belum atau bukan transaksi keuangan 20/02/2016 Diterima tunai dari Tn. A Rp. 1.250.000,- untuk penjualan 100 lembar saham Db. Kas 1.250.000,- Kr. Modal Saham 1.000.000,- Kr. Agio Saham 250.000,-
10/08/2016 Tn. A membutuhkan uang, menjual 5. 000 lembar saham dibursa 10/08/2016 Tn. A membutuhkan uang, menjual 5.000 lembar saham dibursa. Harga pasar Rp. 11.000,- Bagaimana jurnal di Bank Mandiri? Jawaban: Tidak ada kaitannya dengan Bank Mandiri karena ini adalah urusan Tn. A dengan bursa, jadi tidak perlu dijurnal.
GIRO ADALAH SIMPANAN NASABAH BANK YANG DAPAT DITARIK KEMBALI SETIAP SAAT DENGAN MENGGUNAKAN CHEQUE, BILYET GIRO ATAU SARANA PENARIKAN LAINNYA. SETORAN UNTUK REK. GIRO DAPAT BERUPA: TUNAI PEMINDAHBUKUAN CHEQUE ATAU BG BANK YBS. CHEQUE ATAU BG DARI BANK LAIN. BUKTI PENGIRIMAN UANG DARI BANK LAIN. PENARIKAN REK. GIRO DAPAT BERUPA: CHEQUE BG KLIRING (PENGIRIMAN KE BANK LAIN
CONTOH SOAL: 10/01/2016 Diterima setoran tunai vuntuk rekening giro Tn. A sebagai pembukaan Rp. 40.000.000,- Jawaban: Db. Kas 40.000.000,- Kr. Giro Tn. A 40.000.000,- 14/01/2016 Diterima setoran untuk rek. Giro Tn. A berupa BG Tn. B giran Mandiri kebayoran sebesar Rp. 20.000.000,- Db. Giro Tn. B 20.000.000,- Kr. Giro Tn. A 20.000.000,- 14/01/2016 Diterima setoran untuk Rek. Giro Tn. A berupa cheque Tn. C giran Mandiri Thamrin sebesar Rp. 35.000.000,- Db. RAK Cab. Thamrin 35.000.000,- Kr. Giro Tn. A 35.000.000,- Dicabang Thamrin akan mencatat online: Db. Giro Tn. C 35.000.000,- Kr. RAK Cab. Kebayoran 35.000.000,-
16/01/2016 Diterima setoran untuk giro Tn 16/01/2016 Diterima setoran untuk giro Tn. A berupa BG Tn W giran BRI Cab. Kuningan Rp. 25.000.000,- Jawaban: Db. RS Kliring 25.000.000,- Kr. Giro Tn. A 25.000.000,- 18/01/2016 Dipindahkan dari Rek. Giro Tn. A ke Deposito Tn. A sebesar Rp. 110.000.000,- Db. Giro Tn. A 110.000.000,- Kr. Deposito Tn.A 110.000.000,- 18/01/2016 Diterima transfer masuk lewat ATM dari Tn. D Penabung Mandiri Surabaya Rp. 20.000.000,- Db. RAK Cab. Surabaya 20.000.000,- Kr. Giro Tn. A 20.000.000,-
19/01/2016 Diterima pemindahan dari tabungan Tn 19/01/2016 Diterima pemindahan dari tabungan Tn.A di Mandiri Kebayoran Rp. 30.000.000,- Jawaban: Db. Tabungan Tn.A 30.000.000,- Kr. Giro Tn.A 30.000.000,- 19/01/2016 Diterima transfer melalui kliring dari Tn. K Giran BNI Cab. Kota Rp. 25.000.000,- Db. RS-Kliring 25.000.000,- Kr. Giro Tn.A 25.000.000,- 20/01/2016 Pembebanan pembelian pulsa XL sebesar Rp. 1.000.000,- Db. Giro Tn.A 1.000.000,- Kr. Giro XL 1.000.000,-
20/01/2016 Penarikan tunai di ATM sendiri Rp. 2.000.000,- Jawaban: Db. Giro Tn.A 2.000.000,- Kr. Kas ATM Senayan 2.000.000,- 20/01/2016 Penarikan tunai di ATM Mandiri Tj. Priok Rp. 3.000.000,- Db. Giro Tn.A 3.000.000,- Kr. RAK. Cab Tj. Priok 3.000.000,- 25/01/2016 Pembebanan belanja di Crefour Rp. 2.000.000,- Kr. Giro Carefour 2.000.000,- 25/01/2016 Pembebanan angsuran KPR Rp. 5.000.000,- Db. Giro Tn.A 5.000.000,- Kr. KPR 5.000.000,-
26/01/2016 Diterima transfer masuk melalui kliring Rp. 3.000.000,- Jawaban: Db. RS-Kliring 3.000.000,- Kr. Giro Tn.A 3.000.000,- 27/01/2016 Setoran untuk giro Tn.A berupa BG BII Rp. 6.000.000,- Db. RS-Kliring 6.000.000,- Kr. Giro Tn.A 6.000.000,- 27/01/2016 Diterima retur kliring dari BII yang menyatakan bahwa BG setoran Tn.A dibatalkan oleh penarik Rp. 6.000.000,- Db. Giro Tn. A 6.000.000,- Kr. RS-Kliring 6.000.000,-