Pertemuan 10 Reaksi pada Balok Gerber Matakuliah : R0014/Mekanika Teknik Tahun : September 2005 Versi : 1/1 Pertemuan 10 Reaksi pada Balok Gerber
Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : menghasilkan besaran reaksi yang terjadi pada balok anak dan balok induk akibat beban yang terjadi pada balok menerus ini
Outline Materi Free body balok anak Besaran reaksi pada tumpuan balok anak Besaran reaksi pada tumpuan balok induk Kontrol keutuhan balok Gerber
Reaksi pada Balok Anak dan Balok Induk
Penyelesaian Reaksi Perletakan : Dibuat free body untuk balok anak dengan melepas balok anak ke atas Balok anak yang dimaksud adalah CS Balok CS menjadi konstruksi statis tertentu dengan 2 perletakan. (didapat reaksi perletakan VC dan VS) VS menjadi beban luar untuk balok induk AB Balok AB menjadi konstruksi statis tertentu dengan 2 perletakan (didapat reaksi perletakan VA dan VB)
Perhitungan Reaksi Perletakan sebagai berikut :
Free body atau balok anak CS
Balok induk AB
Kontrole