Analisis Pasar Barang: Produksi dan Distribusi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bab 6 LINGKUNGAN GLOBAL.
Advertisements

TATAP 10 PEMASARAN Bahan Kajian Mendistribusikan Produk
PASAR DALAM SISTEM PEREKONOMIAN
Apa Keuntungan EKSPOR.
PERDAGANGAN INTERNASIONAL
Pariwisata dan Pembangunan
Persaingan dalam pasar bebas (Memahami konteks bisnis global)
TATA NIAGA PERTANIAN (PEMASARAN).
1.2Tujuan Tujuan dari pengembangan produk ukiran dari suku Kamoro, Timika adalah untuk dapat menjadi produk ukiran yang memiliki suatu ciri khas dan berbeda.
Retno Endah Andayani, S. Pd
PERDAGANGAN INTERNASIONAL (INTERNATIONAL TRADE)
Pemasaran Agroindustri Tomat
Aspek Pasar Evaluasi Proyek.
Aspek Pasar Evaluasi Proyek.
TEORI LOKASI Didefinisikan sebagai ilmu yang menyelidiki tata ruang (spatial order) kegiatan ekonomi. Atau dapat juga diartikan sebagai ilmu tentang.
Perdagangan Internasional
Dasar Pemasaran Izzani Ulfi, SE.Sy., M.Ec.
Oleh: Ricky W. Griffin Ronald J. Ebert
PERMINTAAN ATAS FAKTOR PRODUKSI
BENTUK-BENTUK PASAR.
Mengembangkan Dan Menetapkan Harga Produk
PEMAHAMAN PADA KONSEP LINGKUNGAN GLOBAL
MANAJEMEN PEMASARAN KOPERASI
Bab 15 Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
BISNIS GLOBAL.
STRATEGI PEMASARAN BAGI UKM.
STRATEGI PEMASARAN BAGI UKM.
Materi EKONOMI bab 4 tentang pelaku ekonomi dan interaksinya
Tugas Bisnis Internasional Teori Perdagangan Internasional
Lingkungan Pemasaran.
Bab 16 Mengelola Perdagangan Eceran, Grosir dan Logistik
Peran Kegiatan Pelaku Ekonomi
Peran perilaku kegiatan ekonomi
TEORI PERDAGANGAN INTERNASIONAL : KEUNGGULAN KOMPETITIF
Bingkai Kreatif Kelompok 3
PEREKONOMIAN TERBUKA PERDAGANGAN INTERNASIONAL
Lingkungan geografis, demografi, ekonomi dan keuangan
PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR- FAKTOR PRODUKSI
PENGARUH EKONOMI INTERNASIONAL TERHADAP KESEIMBANGAN EKONOMI
PERMINTAAN ATAS FAKTOR PRODUKSI
PERMINTAAN ATAS FAKTOR PRODUKSI
REVIEW LECTURE 1 Apa itu ekonomi internasional?
KAJIAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN USAHA UKM ( Studi Kasus, “ Jurnal Koperasi dan UKM”, ) mustikalukmanarief.
STRATEGI PEMASARAN BAGI UKM Wardoyo.
Presented by Prasetyo Widyo Iswara, S.E., M.A.
Bab 4 Perekonomian Terbuka A. Perdagangan Internasional
PERDAGANGAN INTERNASIONAL Oleh : M. Zamrony, S.Pd.
Bab 18 Mengelola Perdagangan Eceran, Grosir dan Logistik.
Internet Adalah jaringan komputer yang jangkauannya seluas dunia. Hampir ditiap kota besar dan di daerah-daerah yang ada jaringan telponnya, sudah dapat.
PEREKONOMIAN TERBUKA PERDAGANGAN INTERNASIONAL
ABSOLUTE ADVANTAGE DARI ADAM SMITH
MANAJEMEN DAN BISNIS Lingkungan Bisnis Pertemuan 10 1.
Pertemuan ke 12 Kegiatan distribusi barang dan jasa
Pengantar ekonomi mikro
13 Pengantar Bisnis Harga dan Faktor Distribusi
11 Fungsi Pemasaran: Dasar Bisnis & Manajemen Tatap Muka
ARGUMENTASI PERDAGANGAN BEBAS
Dampak Pasar Bebas Terhadap Indonesia
Lion Air #1 Industri penerbangan Indonesia yang dicintai
INDUSTRI PARIWISATA DAN EKONOMI
PERDAGANGAN INTERNASIONAL
TEORI-TEORI PERDAGANGAN & INVESTASI INTERNASIONAL
SMP Kelas 3 Semester 1 BAB VIII
PEMAHAMAN PADA KONSEP LINGKUNGAN GLOBAL
PROMOSI KEVIN AUSHAF QUDS XII IIS 3.
STRATEGI PEMASARAN BAGI UKM Wardoyo.
LATAR BELAKANG Makanan yang berwarna warni merupakan daya tarik yang paling utama di kalangan masyarakat, terutama anak-anak. Aroma yang wangi, rasa yang.
Motif dan Fungsi dari Suatu Bisnis
ROTI BAKAR OISHI Nur ilmi shaqinah roti banyak menjadi pilihan manusia untuk makanan ringan, dimana dari segi rasa menawarkan cukup banyak.
KEBIJAKAN INTERNASIONAL ZAHRINA NATASHA R.J. SEKAR AMARYLIS MUHAMMAD FARHAN.
Transcript presentasi:

Analisis Pasar Barang: Produksi dan Distribusi Sentra Kerajinan dan Perhiasan Perak Narti’s Silver Ajeng Renstra J. (16/394540/SP/27146) Fransiskus R. B. N (16/399278/SP/27411) Heidira Witri H. (16/394555/SP/27161) Muhammad Andre Irawan (16/394564/SP/27170) Refandra Faturrizki (16/399301/SP/27434) Regina Vidia Rosanti (16/394567/SP/27173) Sayyid Muhammad J (16/394568/SP/27174)

Mengapa perak? kerajinan yang terkenal destinasi wisatawan Mengklarifikasi berita yang mengatakan bahwa sentra kerajinan perak mengalami penurunan popularitas

Mengapa alur produksi dan distribusi? produksi merupakan alur yang sangat menarik dalam pembuatan perhiasan perak. melibatkan proses yang panjang dikerjakan dengan proses handmade banyak orang yang masih belum mengetahui distribusi untuk mengetahui bagaimana tingkat penjualan hasil perak, serta jangkauan pasar usaha tersebut.

Narti’s Silver dan Tenaga Kerjanya Narti’s Silver merupakan perusahaan lokal yang dijalankan secara turun temurun mulai dari tahun 1975 dan merupakan perusahaan keluarga. mempekerjakan ±12 orang untuk membuat perhiasan perak, sedangkan total tenaga kerja mencapai 50 orang. Sebagian besar berasal dari daerah Yogyakarta (utamanya Kota Gede) -> dampak positif dalam menyerap tenaga kerja

berita di media mengatakan mengenai penurunan popularitas serta permintaan produksi perhiasan perak Mbak Ade (pegawai Narti’s Silver), “meskipun permintaan terhadap perhiasan perak hasil produksi mereka menurun, kegiatan produksi tetap berlangsung seperti biasa” Bos Narti’s Silver, “menurun akibat perekonomian Indonesia yang sedang lesu atau kurang bagus, sedangkan biaya untuk memenuhi berbagai kebutuhan kian meningkat )

Faktor lain masuknya impor perhiasan perak dari Cina yang menjadi pesaing di pasar perak Indonesia (produksi skala besar, harga lebih murah) Emas lebih populer karena lebih bernilai jual tinggi daripada perak.

PRODUKSI Perak yang diproduksi oleh Narti’s Silver tidak hanya yang mengandung perak murni. Untuk menarik lebih banyak konsumen kalangan menengah ke bawah, mereka membuat perhiasan perak menggunakan tembaga yang hanya dilapisi perak.

Keputusan ini sesuai dengan teori pengambilan keputusan yang dicetuskan oleh G. R. Terry, “dalam manajemen produksi harus ada proses kreatif untuk menemukan kondisi yang mengharuskan keputusan itu dipilih dengan juga secara rasional melihat permintaan yang ada.”

DISTRIBUSI sentra perhiasan perak ini melakukan banyak kegiatan ekspor. Dilihat dari kuantitasnya, Narti’s Silver banyak mengekspor ke negara-negara Eropa seperti Turki, Jerman atau negara Asia seperti Jepang dan India.

Kegiatan distribusi penjualan ekspor ini dapat dianalisis menggunakan teori perdagangan internasional “satu bentuk aktivitas ekonomi yang dilakukan dengan negara lain yang memiliki hasil produksi yang berbeda.” -> impor barang dari Narti’s Silver karena barang yang diproduksi memiliki nilai keunikan.

“perdagangan internasional dapat terjadi karena adanya efficient use of productive factors”-> Indonesia sebagai produsen terbesar tambang perak dunia memiliki keunggulan yang mempermudah memproduksi perhiasan perak akan menguntungkan apabila negara lain melakukan hubungan dagang dengan Narti’s Silver daripada memproduksi sendiri karena tidak harus mengumpulkan faktor produksi sendiri.

Dalam mendistribusikan produknya, Narti’s Silver memiliki showroom yang memamerkan produk-produk mereka. kantor ritel yang menangani penjualan dalam skala besar, termasuk pesanan-pesanan grosir ke mancanegara membuat situs web untuk memasarkan produknya.