Efek Media Massa Nama Kelompok : - Indah Rahmanesa Gusrani

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sosialisasi dan Pembentukan Kepribadian
Advertisements

Fenomena Komunikasi Massa
PENDAHULUAN KOMUNIKASI MASSA
LEMBAGA KEMASYARAKATAN (Lembaga sosial)
Telaah Kritis Menuju Kehidupan
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK TINGKAH LAKU MENYIMPANG PADA REMAJA
MODERNISASI? Agus Satmoko Adi.
Permainan tradisional PECAH KALENG
Fungsi Sosial & Psikologis Media Massa di Prancis Bernadeta S. Utami Sumber: Albert, Pierre La presse française. Paris: La documentation française.
URBANISASI DAN PENYIMPANGAN PERILAKU
Apakah fenomena sosial?
MENGELOLA PERBEDAAN “MENUMBUHKAN POTENSI SETIAP KARYAWAN”
GLOBALISASI Pengertian Dampak positif Dampak negatif.
Dampak Perubahan Sosial
PERILAKU PETANI Sub Pokok Bahasan Ini Mempelajari Teori Perilaku Manusia Dan Faktor Yang Berkorelasi Dng Perilaku Manusia BY : SUTRISNO.
Fenomena Komunikasi Massa
11 SOSIOLOGI KOMUNIKASI Efek Sosial Komunikasi Massa ILMU KOMUNIKASI
Komunikasi Massa.
PERUBAHAN SOSIAL DAN DAMPAKNYA
MUSIC, SPACE, IDENTITY: GEOGRAPHIES OF YOUTH CULTURE IN BANGLORE, INDIA Oleh: Roro Retno Wulan.
Perubahan Sosial Mutia Rahmi Pratiwi
Muhammad noor Hidayat Perubahan sosial.
Pendahuluan: Pandangan tentang Perubahan Sosial
Program Studi Ilmu Komunikasi
Program Studi Ilmu Komunikasi
TINDAKAN DAN INTERAKSI SOSIAL
Komunikasi massa.
Pengantar Ilmu Komunikasi
Fenomena Komunikasi Massa
Mata pelajaran : kewitrausahaan
Masalah sosial Muhammad Noor Hidayat.
SMP Kelas 3 Semester 1 BAB VI
MEMAHAMI DAN MENGEVALUASI TEORI KOMUNIKASI MASSA
Lembaga Sosial (pranata sosial)
Pengantar Ilmu Komunikasi
SISTEM KOMUNIKASI PEDESAAN
Ilmu Sosial Budaya Dasar Tipe-Tipe Kelompok Sosial
Media Massa dan Pembangunan Pedesaan
KOMUNIKASI MASSA Pertemuan 11
Munculnya Media Komunikasi Massa (1) Pertemuan 3
PERILAKU PETANI Sub Pokok Bahasan Ini Mempelajari Teori Perilaku Manusia Dan Faktor Yang Berkorelasi Dng Perilaku Manusia BY : SUTRISNO.
IPS untuk SMP/MTS kelas VIII
KOMUNIKASI MASSA.
SISTEM KOMUNIKASI DI PEDESAAN
A. Memanusiakan Manusia
ILMU ALAMIAH DASAR MANAJEMEN
SMP Kelas 3 Semester 1 BAB V
Perubahan Sosial Modrenisasi.
PERUBAHAN SOSIAL Nama Kelompok : Chorina Puspita Dewi
ANALISA MASALAH SOSIAL
Dinamika Pembangunan Desa
Perubahan Sosial Muhammad Noor Hidayat
KOMUNIKASI MASSA Definisi komunikasi massa :
MODUL-11 Efek Sosial Komunikasi Massa Euis Heryati
MASALAH-MASALAH SOSIAL
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA “NILAI, NORMA, MORAL, DAN HUKUM”
KOMPETENSI II INTERAKSI SOSIAL SESUAI NILAI DAN NORMA
Modul 3 Produk jurnalistik cetak
BUDAYA POLITIK.
Media Massa dan Pembangunan Pedesaan
INTEGRASI NASIONAL.
Materi Kuliah SEJARAH PERTUMBUHAN EKONOMI
URGENSI ETIKA ILMU KOMUNIKASI Pertemuan 8
Modernisasi - Inovasi Pendidikan MUQTAKDIR NURFALAQ S. SALMILAH.
Dra. Indah Meitasari M.Si
- Dewi nur oktaviani - elfira putri nabilla - hanna sahrini - melda rahmawati - ruly habibah al ihsani.
SOSIOLOGI POLITIK - PROPAGANDA AMERIKA SERIKAT
Karina Jayanti Universitas Gunadarma
URBANISASI DAN PENYIMPANGAN PERILAKU
Transcript presentasi:

Efek Media Massa Nama Kelompok : - Indah Rahmanesa Gusrani - Muhamad Rangga Maheza - Debi Andoko - Cindy Melinda Hapsari - Thomas Ronaldo - Muhammad Ardi

A. Pendahuluan Media massa secara teoretis memiliki fungsi sebagai saluran informasi,saluran pendidikan dan saluran hiburan, namun kenyataannya media massa memberi efektif lain diluar fungsi itu. Efek media massa tidak saja mempengaruhi sikap seeorang namun pula dapat mempengaruh perilaku, bahkan pada tataran yang lebih jauh. Efek media massa dapat mempengaruhi sistem-sistem sosial maupun sistem budaya masyarakat. Selain itu media dapat mempengaruhi sesorang dalam waktu pendek dan dalam waktu panjang. Efek media massa terjadi karena di sengaja dan efek media yang diterima masyarakat tanpa disengaja. Ibarat sebuah bola yang menggelinding di lapangan, efek media sangat tergantung dari siapa yang menendang bola itu,dalam kondisi apa bola itu ditendang serta bagaimana kondisi lawan, sehingga kadang menghasilkan skor yang dapat direncanakan namun kadang skor itu tercipta tanpa direncanakan sama sekali.

Denis McQuail Denis McQuail (2002:425-426) menjelaskan bahwa efek media massa memiliki empat typologi besar. Pertama, efek media yang direncanakan. Sebuah efek yang diharapkan terjadi baik oleh media massa sendiri ataupun orang yang menggunakan media massa untuk kepentingan berbagai penyebaran informasi. Kedua, efek media massa yang tidak direncanakan atau tidak dapat diperkirakan. Efek yang benar-benar diluar kontrol media, di luar kemampuan media ataupun orang lain yang menggunakan media untuk penyebaran informasi. Jadi, pada efek kedua ini, efek media terjadi dalam kondisi tidak dapat diperkirakan dan tidak dapat di kontrol. Ketiga, efek media massa terjadi dalam waktu pendek, secara cepat, instan,dan keras memengaruhi seorang atau masyarakat. Keempat, efek media massa dalam waktu yang lama. Sehingga mempengaruhi sikap-sikap adopsi inovasi, kontrol sosial sampai dengan perubahan kelembagaan, dan persoalan-persoalan perubahan budaya.

Efek Media Massa Efek Media Massa Yang Direncanakan Efek Media Massa Yang Tidak Terencana

Sumber Kompas 21 Desember 2011 Contoh Kekerasan Tawuran Di Jakarta Pada Tahun 2010 dan 2011, Sebagai Berikut : TAHUN 2010 TAHUN 2011 PERISTIWA TAWURAN MENINGGAL PETISIWA TAWURAN 128 40 339 82 Sumber Kompas 21 Desember 2011

Efek media massa yang terjadi pada masyarakat adalah sebagai berikut: 1. Penyebaran budaya global yang menyebabkan masyarakat berubah dari tradisional ke modern, dari modern ke post-modern, dan dari taat beragama ke sekuler. 2. Media masa kapitalis telah memicu hilangnya berbagai bentuk kesenian dan budaya tradisional di masyarakat yang mestinya dilestarikan. 3. Terjadinya perilaku imitasi yang kadang menjurus kepada meniru hal-hal yang buruk dari apa yang ia lihat dan ia dengar dari media massa. 4. Efek media massa sering secara brutal menyerang seseorang dan merusak nama baik orang tersebut serta menjurus ke pembunuhan karakter seseoprang. 5. Persaingan media massa yang tidak sehat menyebabkan media massa mengorbankan idealismenya dengan menyajikan berbagai pembaraitaan yang justru menyerang norma-norma sosial, sehingga amenyebabkan terciptanya perilaku pelanggaran norma sosial bahkan terciptanya perilakau disorder

6. Penyebaran pemberitaan pronomedia menyebabkan lunturnya lembaga perkawinan dan norma seks keluarga di masyarakat, bahakan memicu terbentuknya perilaku penyimpangan seksual di masyarakat. 7. Berita kekerasan dan teror di media massa telah memicu terbentuknya “ketakautan massa” di masyarakat. Masyharakat selalu tidak aman, tidaka menyenangkan bahakan tidak nyaman menjadi anggota masyarakat tertentu. 8. Media massa kapitalis telah sukses merubah masyarakat; dari kota sampai ake desa; menjadi masyarakat konsumerisme dan masyarakat mimpi, masyarakat ayang hidup dalam dunia seribu malam tanpa aharus bekerja keras. 9. Media Massa cenderung menjadi alat provokasi sebuah kekuasaan sehingga efek media massa menindas rakyat, bahakan dalam sekala luas, media massa menjadi alat kolonialisme modern, dengan memihak kepada suatu negara adidaya, dan menjadi genderang perang untuk memerangi negara-negara kecil dan miskin.

syukroon !!!