PERCABANGAN PADA PYTHON

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TUGAS Buatlah program menghitung luas persegi panjang!
Advertisements

Bab 2 Struktur Dasar.
Perulangan Pertemuan ke-5 Bahasa C.
STATEMENT KONDISI Adalah perintah yang memungkinkan
Algoritma : CONTROL STRUCTURES
Universitas Muhammadiyah Malang Fakultas Teknik Jurusan Teknik Informatika Semester Genap Nur hayatin, S.ST.
MATERI 8 CHOICE / PILIHAN.
PERTEMUAN 6 Algoritma Presented by : Sity Aisyah, M.Kom
Selection (pemilihan) As’ad Djamalilleil
PENYELEKSIAN KONDISI (PEMILIHAN)
Struktur Kontrol #2 Perulangan
Algoritma Dasar Dalam membuat suatu program komputer, menyusun algoritma adalah langkah pertama yang harus dilakukan Dalam membuat algoritma dapat digunakan.
PHP Programming PHP 1 Ir. H. Sumijan, M.Sc.
Nested If = if bersarang = if bertingkat Operator logika
Bab 2 – b PERINTAH 2 B Percabangan. PERCABANGAN Tidak setiap baris program akan dikerjakan Hanya yang memenuhi syarat (kondisi) Syarat terdiri dari operand-operand,
2 JAM TEORI dan 1 jam praktek
Pemprograman Terstruktur 1
Struktur Kontrol Pemilihan
Struktur Kontrol.
Operator Fungsi Logika Perulangan
Struktur kontrol.
SELECTION STATEMEN KENDALI / PERCABANGAN
Struktur Kontrol Keputusan
Algoritme dan Pemrograman
Percabangan Dosen Pengampu: M. Zidny Naf’an, M.Kom.
MODUL 3 PERULANGAN PERCABANGAN ARRAY
Struktur Kontrol #1 Keputusan
Struktur pemrog. python
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
PERCABANGAN (DECISION)
Transfer of control (pemindahan langkah)
Internet Programming PHP
KUG1E3/ Pemrograman Terstruktur 1
Algoritma & Pemrograman 1B
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
Buatlah flowchart untuk pembagian 3 buah bilangan
SELECTION STATEMEN KENDALI / PERCABANGAN
Nilai dan Tipe Data Nilai dan Tipe data
Variabel dan Ekspresi Struktur Percabangan dan Struktur Perulangan
Struktur Kontrol Pemilihan
Struktur Seleksi (Percabangan)
Struktur Kontrol Keputusan
Perulangan (looping) Oleh: Sri Supatmi.
KUG1E3/ Pemrograman Terstruktur 1
PERCABANGAN.
Pernyataan Pengulangan Proses
Dasar – dasar Algoritma dan Pemrograman
Pernyataan Pengulangan Proses
Algoritma & Pemrograman 1B
Percabangan C++ Norma Amalia, ST., M.Eng.
Perulangan / Looping / Repetisi PEMROGRAMAN DASAR
PERCABANGAN Siti Mukaromah, S.Kom.
Perulangan(looping) Oleh: Sri supatmi,S.Kom.
Algoritma & Pemrograman 1
PERCABANGAN (DECISION)
AP2A Perulangan & Array PJ : Wawan Setiawan 07
Algoritma & Pemrograman 1
STRUKTUR PERULANGAN.
Flow Control & Exception Handling
Bab 2 Struktur Dasar.
Dasar Algoritma dan Pemrograman
Aritmatika Komputer.
Struktur dan Arsitektur Pemrograman
Konsep Bahasa Pemrograman I Operator
Struktur Kontrol Pemilihan
PERCABANGAN.
Teknik Komputer & Jaringan SMK Al-Muhtadin Sahadi, ST
Dasar Pemrograman Percabangan Nurul Anisa Sri Winarsih, M. CS
Struktur Kontrol Pemilihan Struktur kontrol pemilihan adalah pernyataan dari Java yang mengijinkan user untukmemilih dan mengeksekusi blok kode spesifik.
CONDITION I (Tunggal – Ganda) IF - Then. Seleksi kondisi adalah proses penentuan langkah berikutnya berdasarkan proses yang terjadi sebelumnya. Bila kondisi.
Transcript presentasi:

PERCABANGAN PADA PYTHON

1. Percabangan Pada umumnya dalam membuat program, selalu ada seleksi dimana diperlukan pengecekan suatu kondisi untuk mengarahkan program agar berjalan sesuai keinginan. Pada Python untuk melakukan suatu pengecekan kondisi, terdapat tiga macam statemen. Antara lain : 1. Perintah if 2. Perintah if – else 3. Perintah if – elif– else 4. Perintah If bersarang

1. Perintah If if (kondisi) : Statemen Bentuk umum perintah if : Statemen if digunakan untuk melakukan penyeleksian dimana jika kondisi bernilai benar maka progam akan mengeksekusi statemen dibawahnya. Dalam python, untuk penulisan pengkondisian dan statemen di pisahkan oleh tanda titik dua ( : ). Contohnya, >>> nama = "python" >>> if nama == "python" : ... print "Hello " + nama ... Hello python

2. Perintah If – Else Statemen if – else digunakan untuk melakukan penyeleksian kondisi dimana jika kondisi bernilai benar maka program akan mengeksekusi statemen 1. Namun, jika nilai kondisi bernilai salah maka statemen 2 yang akan dieksekusi. Bentuk umum perintah if – else : if ( kondisi ) : statemen 1 else : statemen 2

Contoh Program : kunci = "python" password = raw_input("Masukkan Password : ") if password == kunci: print "Password Benar" else: print "Password Salah"Password Salah

3. Perintah If – Elif –Else Statemen if – else - elif digunakan untuk melakukan penyeleksian kondisi dimana kondisi yang diberikan lebih dari 1 kondisi atau memiliki beberapa kondisi. Jika kondisi pertama bernilai benar maka lakukan seleksi kondisi ke-dua dan seterusnya. Bentuk umum perntah if – else – elif : if ( kondisi 1 ) : statemen elif ( kondisi 2 ) : else:

Contoh Program : angka = input("Masukkan sebuah bilangan : ") if angka > 0 : print "Angka merupakan Bilangan Positif" elif angka < 0 : print "Angka merupakan Bilangan Negatif" else : print "Angka merupakan 0"

4. If Bersarang Kondisi bersarang adalah suatu kondisi di dalam kondisi tertentu, Jika terdapat 2 cabang kondisi maka di dalam salah satu cabang kondisi tersebut dapat pula di isi suatu kondisi tertentu. Misalnya : if x == y: print x, y "mempunyai nilai yang sama" else : if x > y : print x, "lebih besar dari", y if x < y : print x, "lebih kecil dari", y

Kondisi pertama mempunyai 2 pilihan kondisi, kondisi pertama mempunyai perintah baris yang sederhana, sedangkan kondisi kedua mempunyai 2 pilihan kondisi lagi didalamnya. Walaupun pengidentasian dalam Python sangat mudah untuk di baca, akan tetapi akan lebih sulit untuk membacanya secara cepat. Pada umumnya, lebih baik menghindari kondisi bersarang seperti ini. Operator logika menyediakan suatu cara untuk menyederhanakan kondisi bersarang. Misalnya kita dapat menjalankan perintah berikut dengan menggunakan satu kondisi

if 0 < x : if x < 10 : print x, "bil.positif terdiri dari satu digit«  perintah print akan dijalankan jika kedua kondisi di atas terpenuhi, jadi kita dapat menulisnya dengan cara menggunakan operator logika and : if 0 < x and x < 10 : print x, "bil. positif terdiri dari satu digit" Python juga menyediakan struktur kalimat matematika pada umumnya, seperti : if 0 < x < 10 :

Statemen While Statemen while merupakan statemen untuk perulangan, block kode akan dijalankan terus menerus selama kondisi benar. Statemen while dapat mempunyai bagian else (opsional). Perulangan berhenti jika berjalan (kondisi) bernilai False. True dan False merupakan obyek bertipe boolean, dan nilai True sama dengan nilai 1, nilai False sama dengan nilai 0.

nomor_acak = 77 berjalan = True print 'tebak nomor acak dari 1 - 100' while berjalan: tebakan = int(raw_input('Tebakan anda (bil bulat): ')) if tebakan == nomor_acak: print 'Selamat! tebakan anda benar' print 'tapi tidak ada hadiah untuk anda :(' berjalan = False elif tebakan < nomor_acak: print 'tebakan anda terlalu kecil' else: print 'tebakan anda terlalu besar' print 'selesai'

print x,"lebih kecil dari 5" elif x==5: print x,"sama dengan 5" else: Contoh 1 Contoh 2 x = 7 i=input("masukan bilangan:") if x<5: if (i %2) == 0 : print x,"lebih kecil dari 5" if i != 0 : elif x==5: print i,”adalah bilangan genap" print x,"sama dengan 5" else : else: print "angka 0" print x,"lebih besar dari 5“ print " adalah bilangan ganjil"

Contoh 3. Program Menebak angka number = 58 tebak = 0 while tebak != number : #Selama tebak tidak sama dengan number tebak = input ("Tebak suatu angka: ") if tebak > number : print "Terlalu tinggi" elif tebak < number : print "Terlalu rendah" print "Yap ! Anda benar!!!!"

nama=“admin" kunci = "python" a=0 while a nama=“admin" kunci = "python" a=0 while a!=3 : username = raw_input("Masukkan username : ") password = raw_input("Masukkan Password : ") if username==nama and password == kunci : print "Password Benar" break elif username==nama or password == kunci: print "salah satu dari Username dan pasword salah" else : print "Password Salah" a=a+1 if a==3: print "sudah 3 x input"

nama=“admin" kunci = "python" lagi='y' a=0 while lagi=='y': username = raw_input("Masukkan username : ") password = raw_input("Masukkan Password : ") if username==nama and password == kunci : print "Password Benar" break elif username==nama or password == kunci: print "salah satu dari Username dan pasword salah" else : print "Password Salah" a=a+1 if a==3: print "sudah 3 x input" lagi=raw_input( "Input username dan pasword lagi ? y/t:")

huruf=raw_input("Masukkan sebuah huruf :") if (huruf =="a"): print "Ini huruf vokal A" elif (huruf=="e"): print "Ini huruf vokal E" elif (huruf=="i"): print "Ini huruf vokal I" elif (huruf=="o"): print "Ini huruf vokal O" elif (huruf=="u"): print "Ini huruf vokal U" else : print huruf,"Bukan huruf vokal"

huruf = raw_input("Masukkan sebuah huruf : ") if (huruf >= 'A'): if (huruf <='Z'): print "Ini adalah huruf kapital" elif (huruf>='a'): if (huruf <= 'z'): print "Ini adalah huruf kecil" else : print "Huruf > z" print "Huruf > z tetapi < a" print "Huruf < A"