Pendahuluan Pertumbuhan berkesinambungan yang dicapai GDR Architect dan Central Desain sejak berdirinya di awal tahun 2010 adalah langkah sukses yang mencerminkan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bisnis Kecil dan Kewirausahaan
Advertisements

Tentang SCODEC SCODEC (Scorpio Dekorasi) adalah usaha bidang percetakan yang mulai Diperkenalkan pada sekitar tahun 1998, dimana pada saat itu project.
Menyusun Proposal Bisnis Program Mahasiswa Wirausaha oleh Ir. Rusli M
NAMA KELOMPOK : JEFFRI RACHMA DANI IRDA IRVANIA YULIATI PUJYONO
HASIL TEMUAN BAPEPAM-LK BERKAITAN DENGAN PENYAJIAN LAPORAN TAHUNAN
Warnet Diva.net Disusun oleh : 1. ANGGA RAY HERLY ( )
Masa Depan Warnet Michael S. Sunggiardi
Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Tujuan Dan Sasaran Usaha Pertemuan 4 2x45 Menit Kompetensi.
Bab VII Etika Bisnis dan E-Commerce
MATERI KEWIRAUSAHAAN (ENTREPREUNERSHIP)
IPTEKS Bagi INOVASI KEWIRAUSAHAAN KAMPUS (IbIKK)
PROPOSAL KERJASAMA PENDIRIAN USAHA WARNET
TANTANGAN KEPEMIMPINAN DI ERA MASYARAKAT MODERN
KR-RAS Kelompok Remaja – Rukun Agawe Santoso
DIMITRI PRADIPTYA SANTOSO
KEWIRAUSAHAAN R.DIDIEK EMBRIYAKTO.
Analisis Bisnis Dan Studi Kelayakan Usaha
Berbisnis Sejak Di Bangku Kuliah
KEPUASAN & LOYALITAS NASABAH
BERWIRAUSAHA Langkah Cerdas sejak Muda oleh : Drs. Zainal Arifin, MM
KEWIRAUSAHAAN (ENTREPREUNERSHIP)
ANALISIS KELAYAKAN DAN PROPOSAL SISTEM
Mencari Peluang Bisnis
Harga (Price) Jumlah dari nilai yang dipertukarkan konsumen untuk manfaat memiliki atau menggunakan suatu produk. Nilai yang disebutkan dalam Rp atau satuan.
Estimasi Biaya EEPIS-2013.
Ipteks bagi Inovatif Kreatifitas Kampus (IbIKK)
Penyusunan Studi Kelayakan Usaha 2
9 KEWIRAUSAHAAN (3 SKS) KEWIRAUSAHAAN YANG BERETIKA DAN
PROPOSAL BISNIS "BUTIK PAKAIAN DAN TAS WANITA"
Aplikasi Bisnis TI Aspek Keuangan 1
PENGERTIAN STUDI KELAYAKAN USAHA
MANGKO TOURS OLEH : TIUR SARINA SIANIPAR
PERKUATAN MANAJEMEN SMK BAGI PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN
MITRA USAHA.
Business Plan “Kedai Nagih”
Cara Membuat Perencanaan Bisnis yang Baik
Cara Membuat Perencanaan Bisnis yang Baik
Economics Photowork Kelompok 3
STUDI KELAYAKAN USAHA.
BERBISNIS DALAM EKONOMI GLOBAL
Bingkai Kreatif Kelompok 3
KEWIRAUSAHAAN ( LES BAHASA INGGRIS )
STUDI KELAYAKAN BISNIS
Estimasi Biaya.
DONAT UNYIL Raenesti Fauziah XII Pemasaran /
Mata Pelajaran : Kewirausahaan
RUMAH MAKAN “DISIN AJA”
NAMA. : HILDA ANDRIANI MARZUKI KELAS. : XII-PEMASARAN2 NIS/NISN
Muhamad Syahril 05 SAKMH 437.
Harga (Price) Jumlah dari nilai yang dipertukarkan konsumen untuk manfaat memiliki atau menggunakan suatu produk. Nilai yang disebutkan dalam Rp atau satuan.
PR0P0SAL MEMPRODUKSI DAN MENJUAL PISANG KEJU JUMBO
ROTI GORENG ISI SAYURAN
PROPOSAL.
KEWIRAUSAHAAN (Perencanaan usaha)
MANAJEMEN PEMASARAN (EKMA4216) MODUL 2 PERUMUSAN STRATEGI PEMASARAN Tutor : Padlah Riyadi., SE., MM., Ak., CA.
Pembayaran rekening Listrik Dan Pulsa Listrik
Bagian 2 MANAJEMEN KEUANGAN.
PENYUSUNAN CASH FLOW DAN LAPORAN LABA/RUGI. CASH FLOW.
Sistematika Anggaran RS Firman Pribadi 12 Oktober
PT. KINERJA DAYA UTAMA CONSULTANT (Kinerja produktif dan professional menjadi daya utama penggerak kemajuan perusahaan) PROFIL PERUSAHAAN.
Perumusan Visi dan Visi Bisnis
serikat media siber indonesia
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Menyusun Proposal Bisnis Program Mahasiswa Wirausaha oleh Ir. Rusli M
Bagian 5. Menilai Kebutuhan Usaha
DASAR-DASAR MANAJEMEN YANG EFEKTIF
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
REVITALISASI PERAN CSSD MENUJU REVENUE CENTER DI RUMAH SAKIT
PROPOSAL BISNIS ASPEK-ASPEK.
Transcript presentasi:

Pendahuluan Pertumbuhan berkesinambungan yang dicapai GDR Architect dan Central Desain sejak berdirinya di awal tahun 2010 adalah langkah sukses yang mencerminkan dedikasi tinggi dan kerja keras karyawannya. Sebagai perusahaan yang masih relatif muda, GDR Architect berupaya untuk meningkatkan kinerjanya melalui semua aspek, mulai dari Manajemen, Sumber Daya, proses hingga inovasi dan teknologi yang senantiasa dikembangkan.   Sebagai perusahaan yang professional dan dan inovatif, dengan Visi dan Misi : Turut Mencerdaskan Bangsa Dan Bermanfaat Bagi Umat.., GDR Architect dan Central Desain mencoba menawarkan kerjasama di bidang pendidikan kursus. Dewasa ini keahlian yang sangat tinggi diperlukan untuk bersaing dengan sesama pengusaha. Dengan dukungan keahlian komputer yang dibutuhkan sesuai bidangnya usahanya menjadi salah satu faktor yang turut mengembangkan perusahaan. Untuk brand yang akan kami gunakan yaitu GDR Course, yang simpel dan mudah diingat oleh masyarakat. Adapun kursus yang ditawarkan GDR Architect dan Central Desain yaitu: Keahlian komputer bidang perkantoran, desain grafis, engineering, pemrograman web. Semua bidang-bidang kursus tersebut sangat terbuka luas peluangnya untuk berkembang. Dikarenakan keahlian tersebut dibutuhkan dalam kehidupan kita sehari-hari, baik untuk industri kecil, menengah maupun industri besar. GDR Architect dan Central Desain juga memiliki Workshop sendiri yang berfungsi sebagai tempat memproduksi elemen-elemen penunjang kegiatan jasa di atas. Kami membuka peluang kerjasama dengan prinsip win win solution. Dengan sifat luhur yang kami junjung tinggi, jujur, amanah, mujhid muzhid ( kerja mempeng tirakat banter), Rukun, Kompak dan Kerja sama yang baik.

Visi & Misi Turut Mencerdaskan Bangsa Dan Bermanfaat Bagi Umat.. IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) di Indonesia sedang mengglobalisasi. Peradaban zaman yang semakin butuh akan pendidikan dengan sumber daya manusia yang kreatif dan cerdas juga menguasai ilmu teknologi yang tinggi. Periapan sumber daya manusia untuk menghadapi globalisasi zaman terutama dalam bidang teknologi masih kurang. Maka GDR Course membuka pusat pelatihan komputer dan multimedia dengan biaya yang terjangkau. Selain itu kami juga membuka peluang kepada para investor untuk turut membantu cita-cita kami agar GDR Course bisa berkembang. Dengan sistem syariah dan transparan yang saling untung menguntungkan. Dengan Visi & Misi : Turut Mencerdaskan Bangsa Dan Bermanfaat Bagi Umat..  Prestasi dan citra baik serta mampu menghasilkan sumber daya yang mampu bersaing didunia bisnis.   Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. Kami sangat berharap dapat menjalin kerjasama dengan anda. Hormat Kami, GDR Course Contact person : R. Taufik Office : Jl. Pendidikan RT 004/09 No. 33C Kel. Pekayon Kec. Pasar Rebo Jakarta Timur 13710 HP : 0856 2413 0318 Esia : 021 9038 4402 Web : GambarDesignRumah.com & CentralDesain.com Email : gambardesignrumah@gmail.com

Bidang Kursus PROGRAM PERKANTORAN PROGRAM ENGINEERING PEMROGRAMAN WEB Peserta kursus bisa siapa saja, baik pelajar maupun pekerja atau pemilik usaha. GDR Course menyediakan beberapa program kursus, yang sangat bermanfaat bagi anda yang ingin bekerja di perkantoran, konsultan, percetakan, dan lain-lain. Berikut kami lampirkan paket pelatihan yang kami tawarkan : PROGRAM PERKANTORAN • WINDOWS : Rp. 500.000,- (6 x Pertemuan) • MS. Word : Rp. 750.000,- (6 x Pertemuan) • MS. Excell : Rp. 750.000,- (6 x Pertemuan) • MS. Powerpoint : Rp. 750.000,- (6 x Pertemuan) • MYOB : Rp. 1.500.000,- (6 x Pertemuan)  PROGRAM DESAIN GRAFIS • CorelDraw : Rp. 1.000.000,- (8 x Pertemuan) • Adobe Photoshop : Rp. 1.250.000,- (8 x Pertemuan) • Adobe Ilustrator : Rp. 1.250.000,- (8 x Pertemuan) PROGRAM ENGINEERING • Autocad 2D : Rp. 1.600.000,- (8 x Pertemuan) • Sketchup 3D : Rp. 1.500.000,- (8 x Pertemuan) • 3ds Max + Vray : Rp. 1.750.000,- (8 x Pertemuan) • Rencana Anggaran Biaya (RAB) : Rp. 1.750.000,- (8 x Pertemuan) PEMROGRAMAN WEB • PHP & Mysql : Rp. 1.250.000,- (8 x Pertemuan) • HTML & CMS Wordpress : Rp. 1.250.000,- (8 x Pertemuan)  

Bentuk Kerjasama GDR Course Adapun bentuk kerja sama dengan GDR Course seperti kerjasama pada umumnya yaitu dengan sistem bagi hasil. Adapun perinciannya sebagai berikut : GDR Course Selanjutnya disebut PIHAK 1 Memberikan fasilitas: • Manajemen Perusahaan Pengaturan perusahaan dipantau secara online, sehingga kami bisa cek semua tempat kursus • Menyiapkan Guru Pengajar / Instruktur Menyiapkan Guru yang berkompeten untuk berbagi ilmu • Mengatur Keuangan Dengan sistem syariah dan transparan sehingga bisa saling menjaga kinerja perusahaan • Memberikan Tugas Sampingan Kepada Guru Pengajar / Istruktur Dengan memberikan tugas sampingan dari pusat, untuk menambah penghasilan kepada guru pengajar, sehingga diharapkan guru pengajar terjamin kesejahteraannya.  Anda sebagai Partner Kerjasama Selanjutnya disebut PIHAK 2 • Studio / Office untuk kegiatan belajar mengajar Tempat untuk melaksanakan belajar mengajar, adapun tempatnya bisa milik pribadi atau sewa • Tempat Tinggal Membantu menyiapkan tempat tinggal kepada guru pengajar / instruktur 3 – 5 orang • Peralatan penunjang Peralatan yang biasa digunakan adalah: - Komputer dengan spesifikasi yang sesuai (minimal 3 unit) beserta meja dan kursinya - Printer - Stationary - Whiteboard + spidol

Ilustrasi Profit Sharing • Rencana Laba/Profit – Inflow : Pemasukan dari biaya kursus peserta Rp. 1.000.000,- x 30 orang peserta = Rp. 30.000.000,- – Outflow : Pengeluaran yang dikeluarkan selama berlangsungnya kegiatan belajar mengajar Guru Pengajar : Rp. 2.000.000 x 3 orang guru = Rp. 6.000.000,- Internet : Rp. 300.000/bulan Listrik : Rp. 400.000/bulan – Laba Bersih : Keuntungan yang didapatkan dari hasil pekerjaan Rp. 30.000.000 – Rp. 6.000.000 – Rp. 300.000 – Rp. 400.000 = Rp. 23.300.000 • Profit Sharing Laba Bersih dibagi 50 : 50 – Investor (Pihak 2) Pemberi modal usaha untuk menyiapkan sarana dan prasarana Rp. 23.300.000 / 2 = Rp. 11.650.000 – Pengelola Perusahaan (Pihak 1) Pengelola perusahaan GDR Course Dengan prinsip “win win solution” diharapkan semua Pihak merasa diuntungkan tidak ada yang merasa dirugikan. Profit sharing ini dihitung berdasarkan setiap proyek yang didapatkan dan dibagikan setelah semua kegiatan selesai 100%. Profit dibagikan setiap tanggal 1 setiap bulannya. Setiap pengeluaran dan pemasukan dicatat dengan rapi sehingga jelas dan transparan. Jika ada yang kurang berkenan baik lisan maupun perbuatan dari PIHAK 1 atau PIHAK 2 sebaiknya diselesaikan dengan jalan musyawarah. Mudah-mudahan setiap langkah yang kita laksanakan diridhoi Tuhan YME.

Penutup KEUNTUNGAN BERGABUNG BERSAMA GDR COURSE • Ditangani oleh para ahli dibidangnya • Anggota tim di GDR Course yang jujur, amanah dan profesional • Hasil pekerjaan berkualitas dan penuh tanggung jawab • Profit sharing yang jelas dan tercatat rapi • Anda hanya menyediakan tempat dan fasilitas untuk pekerjaan tim GDR Course, Perkiraan modal investasi: Komputer 5 unit : Rp. 20.000.000,- (Rp. 4.000.000,-/unit) Internet : Rp. 300.000,-/bulan Kursi dan Meja 5 set : Rp. 3.000.000,- (Rp. 600.000,-/set) Tempat : Rp. 20.000.000,-/tahun (jika sewa) Listrik : Rp. 400.000,-/bulan Sewa Kostan Guru : Rp. 500.000,-/bulan Total modal : Rp. 44.200.000,- Jika profit perbulan sesuai dengan ilustrasi di atas, maka BEP (Break Event Point) atau balik modal dalam waktu 4 bulan SEGERA HUBUNGI KAMI Dan Dapatkan Penawaran Menarik ini atau Minta Penjelasan kepada Rekan yang menyampaikan Proposal ini Kepada Anda. Orang yang lebih segera bertindak, akan lebih segera makmur hidupnya daripada yang banyak alasan. Waktu memang abadi, tapi waktu untuk kita terbatas. Sekarang, jangan menunda lagi. (Mario Teguh)