RECOVERY OF ACETONE FROM ANTIBIOTIC MANUFACTURE REDUCES WASTEWATER

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
POLUSI POLUSI UDARA POLUSI AIR POLUSI TANAH.
Advertisements

PENCEMARAN UDARA DAN GAS
sifat - sifat koloid dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
Pengelompokkan Limbah Berdasarkan:
BAB 12 KERACUNAN Tujuan instruksional :
DAMPAK PADA KUALITAS UDARA
Pengantar Teknik Kimia Sesi 1: Peralatan Proses
Asam Anorganik dan ahidritnya, Temu. 9
PRESENTATION KIMIA FORMALDEHIDA O C H DIAN FITRI SARIASTUTI XII IPA 3.
Pemanfaatan Tongkol Jagung Untuk Pembuatan Karbon Aktif.
SIFAT TOKSIKAN dan EFEKNYA BAGI BIOTA
Sumber, Jenis Limbah Cair dan Efeknya terhadap Kesehatan Masyarakat
DAMPAK PENCEMARAN UDARA BAGI KUALITAS KESEHATAN MANUSIA DAN LINGKUNGAN
Kimia Pengenalan Ilmu Kimia.
Oleh ~Faiz Agil Wirawan~
Oleh : Lela Siti Fadilah, S.Si SMK PELITA BANDUNG
LIMBAH B3 (BAHAN BERACUN DAN BERBAHAYA)
METIL PROPIL ETER M. Ramzy Thahir.
LUKA BAKAR.
Dampak B3 terhadap Kesehatan
Tingkat Bahaya Limbah B3 dan Pengaruh Terhadap Kesehatan Masyarakat
Toksikologi Lingkungan
EFEK BAHAN KIMIA & PENYAKIT AKIBAT KERJA
HOME TUJUAN BELAJAR MATERI LATIHAN
Toksikologi inhalasi dan dampaknya
PENGERINGAN BENIH Tujuan : Untuk pengeluaran cairan benih
K ARANG AKTIF.
PENGENALAN BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DI INDUSTRI
Bahaya Kandungan Formalin pada Makanan
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Merokok adalah Pintu Menuju Narkoba Mengapa orang harus merokok
Pisang Raja Penyembuh Gangguan Pencernaan
4. NUTRIEN UNTUK TERNAK (UDARA DAN AIR)
Pencemaran Lingkungan dan Toksikologi Logam Berat
TEMBAGA (Cu) Tembaga dengan nama kimia Cupprum dilambangkan dengan Cu, unsur logam ini berbentuk kristal dengan warna kemerahan. Dalam tabel periodik unsur-unsur.
Sistem Ventilasi Lokal
FISIOLOGI SISTEM RESPIRASI (Bag.II) & FISIKA DALAM SISTEM RESPIRASI
THE SYMBOLS OF CHEMICALS PROPERTIES
Nabila Qorina Firdaus XII IPA 3
PENGOLAHAN LIMBAH INDUSTRI Oleh : Abdul Rohim Tualeka.
Toksisitas Logam (Lingkungan Kerja) pada Pekerja yang Terpapar
A I R.
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Usaha penanggulangan pencemaran udara
Pratikum Analisis Makanan Penetapan Kadar Metanol
Bahan Kimia Berbahaya Theo da Cunha
Prodi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat
PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA
Ismail Fattah R. Lilla Anjani B. M. Singgih S. Monica Gayatri K.
Prodi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat
Ahmad Farih Azmi, S.Kep., Ns, M.Si. Pengantar Kimia Farmasi.
Hati (hepar) Merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh manusia (2 kg) yang terletak di rongga perut sabelah kanan di bawah diafragma.
SISTEM EKSKRESI MASUK KELUAR.
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
Zat Berbahaya pada Makanan
Toksikologi Lingkungan
1. Radioaktif 2. Bahan kimia 3. Bahan yang bersifat biologis 4. Bahan yang mudah terbakar (flamable) 5. Bahan yang mudah meledak (explosive)
WINDI RESKI PUSPITASARI 3C DAMPAK BERILIUM DAN MAGNESIUM.
LUKA BAKAR. Penyebab : -Termal ( suhu > 60 C ) -Kimia ( asam / basa kuat ) -Listrik -Radiasi.
TOKSIKOLOGI LINGKUNGAN
Toksikologi Lingkungan
LUKA BAKAR ( COMBUSTIO )
Penggunaan Jamu Untuk Terapi Penyakit Saluran Cerna
PEMCEMARA N LINGKUNGA N. Perhatikan gambar dibawah ini.
TOKSIK PELARUT ORGANIK DI INDUSTRI
8/6/2019 KELOMPOK MATERI PRESENTASI 4. BIDANG INDUSTRI BIDANG KESEHATAN BIDANG KEBUTUHAN RUMAH TANGGA PENERAPAN SIFAT KOLOID.
DAMPAK FOGGING BY : GLOBAL MEDIC TEAM. Banyak Polutan yang dihasilkan oleh mesin Fogging, karena bahan yang digunakan terdiri dari Pestisida dan Solar.
KISARAN DOSIS DAN KONSEP LD50
KELOMPOK 6. DAMPAK PEMBAKARAN MINYAK BUMI DAN UPAYA MENGATASINYA.
Transcript presentasi:

RECOVERY OF ACETONE FROM ANTIBIOTIC MANUFACTURE REDUCES WASTEWATER Pyska Darostia XII IPA 3 Kimia

Pengertian Aceton adalah bahan kimia yang tidak berwarna dan merupakan cairan atau liquid yang mudah menguap. Berbau seperti mint atau agak manis. Berat molekulnya 58.08 dengan formulanya C- H3-C-(O)-C-H3.

Potensial Efek pada Kesehatan a. Bila terhirup Apabila menghirup uap dari aceton akan dapat menyebabkan gangguan pernafasan. Diantaranya dapat menyebabkan batuk, pusing dan sakit kepala. Konsentrasi aceton dalam jumlah tinggi apabila terhirup dapat menyebabkan depresi pada sistem syaraf pusat, necrosis dan ketidaksadaran.

b. Bila Tercerna Apabila aceton dalam jumlah atau kadar kecil tertelan, maka tidak akan menyebabkan efek yang membahayakan. Apabila masuk dalam sistem pencernaan dalam jumlah besar, memungkinkan akan menyebabkan sakit perut, mual dan muntah.

c. Kontak dengan kulit Aceton dapat menyebabkan iritasi pada kulit c. Kontak dengan kulit Aceton dapat menyebabkan iritasi pada kulit. Menyebabkan kemerahan pada kulit, rasa sakit, kulit kering dan kulit menjadi pecah-pecah. Kerusakan sel dan lapisan luar epithelium kulit menjadi edemia dan hiperemia, tetapi reversible atau dapat kembali semula. Terpapar aceton secara berulang dan dalam jangka waktu lama dapat menyebabkan dermatitis dengan kulit kering, kulit pecah dan menyebabkan eritema.

d. Kontak dengan mata Uap aceton dapat menyebabkan iritasi pada mata dan akibatnya sampai iritasi berat, mata pedih, keluar air mata, mata merah dan rasa nyeri mata. Bila aceton dalam konsentrasi tinggi dapat menyebabkan kerusakan epithel kornea dan konjungtiva. Bila terpapar uap aceton dalam jangka waktu yang lama akan dapat menyebabkan iritasi dan conjungtivitis. e. Paparan lain yang menyebabkan akibat kronis Kondisi yang memperburuk keadaan adalah penggunaan minuman beralkohol karena akan meningkatkan efek toksisitas.

Alternatif Pengolahan Limbah Elektrostatic Precipitator Menggunakan medan listrik untuk menangkap pertikel, Limbah gas dialirkan dalam medan listrik. Polutan gas berbentuk partikel tertangkap medan listrik. Gas keluar setelah daerah medan listrik sudah bersih dari pertikel Penyaringan Partikel Menggunakan saringan dengan lobang lebih kecil dari partikel. Limbah gas dialirkan ke saringan. Polutan gas berbentuk partikel tertangkap saringan. Gas keluar setelah saringan sudah bersih dari pertikel bagian luar

c. Wet Scrubbing (Absorbsi) Menggunakan kolom berisi packing dibasahi pelarut kimia. Limbah gas dialirkan melalui bawah kolom menerobos packing. Polutan gas tertangkap pelarut. Gas keluar melalui bagian atas kolom sudah bersih d. Adsorpsi Dengan Karbon Aktif Menggunakan karbon aktif untuk menyerap polutan kimia dalam limbah gas. Komponen polutan dalam limbah gas dapat diserap oleh karbon aktif. Menggunakan kolom berisi karbon aktif. Limbah gas dialirkan melalui bawak kolom. Polutan gas tertangkap karbon aktif. Gas keluar melalui bagian atas kolom sudah bersih.

Regulasi yang berhubungan dengan Aceton Aceton bukan polutan udara yang berbahaya (hazardous air pollutant/HAP). Aceton dilaporkan bukan lagi termasuk Toxic Release Inventory (TRI). Aceton juga bukan merupakan polutan yang menjadi prioritas di bawah Clean Water Act (CWA), akan tetapi pembuangannya ke dalam air masih perlu dilihat kasus per kasus. Aceton diketahui bukan penyebab masalah karsinogen.