Wawancara pelayanan kesehatan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Ketika pembelajar menyimpang dari rencana pengajaran pada hari itu Ketika pengajar yang menyimpang dari rencana pengajaran pada hari itu Ketika muncul.
Advertisements

Peranan Bahasa Indonesia dalam Memasuki Dunia Kerja
Teknik Presentasi Efektif Metode KUPAS
KOMUNIKASI Kepelatihan
Pendidik Sebaya.
KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KONSELING ( KIP/K )
Bab III Sebelum Negosiasi Dimulai
Keterampilan Dasar Mengajar
Komunikasi.
PROSES KOMUNIKASI INTERPERSONAL
KONSELING.
Departemen Psikiatri FKUI-RSCM
Keterampilan Komunikasi Interpersonal dan Konseling pada Pasien
KARAKTERISTIK KONSELING
PERTEMUAN 15.
Menghilangkan Rasa Takut pada Anak
KOMUNIKASI DENGAN SI SAKIT
Wawancara Dalam Proses Keperawatan Wawancara/Interview merupakan bagian dari komunikasi interpersonal, bukan komunikasi interpersonal bagian dari wawancara.
KETERAMPILAN BERTANYA
MENTORSHIP STUDY DAY Oleh Ambarukmi Team CI.
CSCW dan Ubiquitous Computing
Tahap dua Cara Berdebat
Menjual kepada konsumen korp0rasi
STKIP-PGRI Banjarmasin
KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
KOMUNIKASI TERAPIUTIK
KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KONSELING ( KIP/K )
TAMPILKAN SLIDE INI: PERKENALAN
KOMUNIKASI EFEKTIF.
Teknik Presentasi Efektif Metode KUPAS
Bandar Lampung, 28 Agustus 2016
JENIS-JENIS WAWANCARA
15 Hukum Negosiasi yang Berhasil
Wawancara Perawatan Kesehatan
Departemen Psikiatri FKUI-RSCM
PROSES KOMUNIKASI PERTEMUAN 11.
DISTORSI PESAN dalam KOMUNIKASI ORGANISASI Pertemuan 12
KOMUNIKASI EFEKTIF.
ORGANISASI DAN MANAJEMEN II
KARAKTERISTIK KONSELING
KOMUNIKASI EFEKTIF Dirangkum oleh: ANANG HERMAWAN.
Komunikasi Efektif Sangra Juliano P.
KOMUNIKASI Ilmi A Stialani, S.Psi.
KOMUNIKASI EFEKTIF Nia H. Septianni, S. Psi -Pengantar Psikologi-
MEMBANGUN HUBUNGAN PRIBADI DENGAN MUTARABBI
KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN KESEHATAN
HUBUNGAN ANTAR MANUSIA
Oleh : Asmia Maryam Septiana, S.ST
KOMUNIKASI INTERPERSONAL
PERTEMUAN 15.
Komunikasi pada bidang maternitas
KOMUNIKASI : Memahami komunikasi & keahlian berkomunikasi
Keterampilan Dasar Mengajar
KOMUNIKASI EFEKTIF Dirangkum oleh: ANANG HERMAWAN.
HAMBATAN DALAM KOMUNIKASI
TEKNIK MENYAMPAIKAN MATERI DI MENTORING
KETRAMPILAN DAN TEKNIK MEDIATOR
KEPATUHAN.
Keterampilan Dasar Mengajar
Pertemuan Keempat Ratih Pertiwi, M. Ds
2/18/2018. Komunikasi dianggap efektif harus menghasilkan : 1.Menghasilkan pengertian yang baik 2.Menghasilkan kesenangan 3.Menghasilkan hubungan social.
PENYAJIAN LISAN Penyajian lisan atau kemampuan berbicara adalah kemampuan mengucapkan bunyi-bunyi artikulasi atau mengucapkan kata-kata untuk mengekspresikan,
KONSULTASI GIZI, SERTA PERAN KONSULTAN Pertemuan 6
Muhammad Nidzomuddin, S.Sos
BAB III PROSES BELAJAR MENGAJAR ORANG DEWASA
Teori Persepsi dalam Komunikasi Antar Pribadi
Pendidik Sebaya. Adalah orang yang menjadi narasumber bagi kelompok sebayanya.
Komunikasi Interpersonal  Komunikasi interpersonal menduduki peran yang sentral dalam kehidupan sehari-hari.  Komunikasi ini juga akan memenuhi terhadap.
KOMUNIKASI EFEKTIF -Pengantar Psikologi-. 2 *Komunikasi adalah proses pemindahan pengertian dari si pengirim ke si penerima. *Suatu ide, tidak peduli.
Transcript presentasi:

Wawancara pelayanan kesehatan DESI SUSIANTI

Pokok bahasan Menciptakan hubungan yang kolaboratif Membuka wawancara pelayanan kesehatan Mendapatkan informasi Memberi informasi Memberikan konseling dan persuasi Menutup wawancara pelayanan kesehatan

Pengantar Wawancara ini terjadi pada setting pelayanan kesehatan Wawancara akan berkisar pada pemeriksaan rutin sampai dengan operasi besar Sebuah wawancara mungkin hanya bersifat konsultasi tunggal secara singkat antara pasien dengan dokter atau salah satu bagian dari berbagai interaksi

Menciptakan hubungan yang kolaboratif Berbagi Kontrol Dibutuhkan dua pihak untuk membentuk hubungan yang efektif Kedua belah pihak harus berbagi kontrol Pasien harus aktif dan responsif Mengurangi Jarak Relasional Berkutat pada persamaan bukan perbedaan Menghargai Keanekaragaman Jenis kelamin, umur, budaya, stereotip Menciptakan dan Mempertahankan Kepercayaan Kerahasiaan dan kepercayaan berjalan seiring Penyedia dan pasien menciptakan kepercayaan

Pembukaan wawancara Mengadaptasi Pembukaan Mengorientasikan pasien Meningkatkan Iklim Penyedia layanan harus menciptakan suasana yang membuat pasien merasa bebas untuk mengekspresikan pendapat, perasaan, dan sikap Bersikap Sensitif dan Pribadi Gunakan pendekatan pembukaan individual Buka wawancara dengan ucapan yang menyenangkan dan memperkenalkan diri Anda serta posisi Anda Jangan terburu-buru maupun menghilangkan pembukaan Sopan Mengadaptasi Pembukaan Mengorientasikan pasien

Mendapatkan informasi Hambatan untuk Mendapatkan Informasi Jangan menganggap pasien akan memberikan informasi yang akurat  faktor fisik dan emosional Ajukan pertanyaan yang relevan sesegera mungkin Timbang kemampuan pasien untuk menanggapi Penyedia layanan mematikan dominasi interaksi Jelaskan istilah medis dan prosedur Ajukan pertanyaan fokus, eksplisit

Mendapatkan informasi Cara Meningkatkan Mendapatkan Informasi Mengajukan dan Menjawab Pertanyaan Mengungkapkan Cerita Mendengarkan, Melihat, dan Berbicara

Mendapatkan informasi Mengatasi Hambatan Bahasa Akar penyebab paling umum dari kesalahan kesehatan yang merugikan pasien adalah “kemacetan komunikasi”. Oleh sebab itu, beberapa layanan kesehatan telah memasukan layanan penerjemah untuk mengatasi kemacetan komunikasi

Memberikan informasi Memberikan informasi penting untuk penyedia layanan dan pasien Pasien memberikan informasi ketika mereka menjawab pertanyaan dan menceritakan kondisi medis mereka Penyedia layanan menjelaskan sifat dan penyebab masalah kesehatan, resep obat, dan keterangan detail yang harus diikuti dengan hati-hati untuk menyelesaikan masalah tanpa menyebabkan orang lain

Memberikan informasi Penyebab Kerugian dan Distorsi Informasi Ada tiga akar penyebab kegagalan untuk memberikan informasi secara akurat: Sikap Penyedia Layanan Masalah dengan Pasien Metode yang Tidak Efektif

Memberikan informasi Memberikan Informasi dengan Lebih Efektif Ketika memberikan informasi secara lisan, berikan penekanan vokal pada kata-kata penting, tanggal, angka, peringatan, dan instruksi atau petunjuk. Hindari membebani pasien dengan informasi Sertakan anggota keluarga dan teman, sehingga mereka dapat membantu mempertahankan dan menginterpretasikan informasi sesuai dengan petunjuk Gunakan berbagai media termasuk pamflet, gambar, grafik, slide dll

Menyuluh dan meyakinkan Sebagian besar dokter berorientasi pada tugas dan mengharapkan pasien mengikuti rekomendasi mereka karena mereka memiliki otoritas, keahlian dan pelatihan. Namun sayangnya, pemberian informasi tidak menjamin kepatuhan

Menyuluh dan meyakinkan Hambatan untuk Penyuluhan yang Efektif dan Meyakinkan Beberapa taktik yang dilakukan oleh pelayanan kesehatan untuk menghalangi/menghindari konsultasi : Menggunakan humor untuk menghindari masalah Mengabaikan komentar pasien Menjadi asyik dalam pekerjaan fisik Menyangkal keseriusan masalah

Menyuluh dan meyakinkan Penyuluhan yang Efektif dan Meyakinkan Memilih Pendekatan Wawancara yang Sesuai Memberikan Iklim yang Sesuai Mendorong Interaksi Menimbang Solusi

Menutup wawancara Saat menutup wawancara kesehatan, kedua belah pihak perlu memahami secara lengkap dan jelas yang telah mereka bahas, sharing informasi, rekomendasi yang dibuat, dan kesepakatan yang dicapai Pertanyaan dan ungkapan penting terjadi selama penutupan Tutup interaksi dengan catatan positif dan produktif yang mengkomunikasikan pemahaman, empati, kepercayaan, dan penuh perhatian.