Tanaman Penyerap Karbondioksida

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Tugas Ipa DAUR AIR / SIKLUS AIR
Advertisements

FOTOSINTESIS MATERI VIDEO LATIHAN SOAL.
FOTOSINTESI BIOLOGI IS FUN NEXT
Bunga, Buah, Batang, dan Akar
NAMA : RENI OCTAVIANI KELAS : X AP NO : 15
PEMILIHAN JENIS POHON.
FOTOSINTESIS.
Tugas Biologi Umum (Spermatophyta) Tugas kelompok, 1 kelompok = 3 mahasiswa Buatlah klasifikasi dan deskripsi dari tumbuhan yang ada di lingkungan kampus.
 Pembakaran bahan bakar minyak dan gas (BBMG) menghasilkan gas CO 2 yang jumlah emisinya terus meningkat yang ditandai dengan meningkatnya polusi udara.
IV. FAKTOR ABIOTIK SEBAGAI PENYEBAB PENYAKIT HUTAN
Fotosintesis By Dwi Riastuti,M.Pd..
FOTOSINTESIS PRAKTIKUM PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIOLOGI LAB
SK & KD SK Memahami pentingnya proses fotosintesis pada tumbuhan. KD
Kuliah Minggu ke-2 MORFOLOGI POHON.
URBAN VEGETATION: PENGHASIL OKSIGEN
IPA BIOLOGI KELAS VIII SEMESTER 2.
Apakah kamu tahu arti Global Warming?
Fotosintesis Proses yang mengubah energi matahari menjadi energi kimia
Siklus Oksigen SMK Negeri 4 Jakarta Nama : Bagus Antonio Rudianto
FOTOSINTESIS oleh : Etty Lismiati, S.Pd
PENTINGNYA TUMBUHAN HIJAU BAGI DUNIA
Annonaceae, Myristicaceae, Lauraceae, Fabaceae
HUTAN DAN PEMANASAN BUMI
EKOFISIOLOGI (2).
FISIOLOGI PASCA PANEN ke-3
Metabolisme NUTRISI PENGHASIL ENERGI Karbohidrat Lemak Protein MAKRO-
Fotosintesis Aldino Nyda P Fasya Tsara AP Ratih Rizki Amalia
Nama kelompok : Nur Apriyani Stella Clintonius Jenius S
PENGARUH CAHAYA PADA KEHIDUPAN TANAMAN
FOTOSINTESIS.
FISIOLOGI PASCA PANEN ke-2
FOTOSINTESIS, RESPIRASI, DAN TRANSPIRASI PADA TANAMAN
EKOFISIOLOGI.
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TANAMAN
RADIASI MATAHARI PERAN : Proses fotosintesa
Energi Sumber daya energi adalah sumber daya alam yang dapat diolah oleh manusia sehinga dapat digunakan bagi pemenuhan kebutuhan energi. Sumber daya energi.
FABACEAE (LEGUMINOSAE)
ENERGI DAN FOTOSINTESIS
Universitas Gadjah Mada
UJIAN AKHIR SEMESTER Nama : Henny Ernawati NIM : Prodi : Pendidikan Biologi Semester : 3A.
TUJUAN PENELITIAN MELAKUKAN ANALISIS STRUKTUR MAKRO DAN MIKROSKOPIS KAYU HASIL HTR DENGAN TUJUAN : KARAKTERISTIK SIFAT DASAR KAYU HASIL HUTAN TANAMAN RAKYAT.
KULIAH MINGGU KE 2.
M.Hulza.A Yulia A.L Dea.Jelita.A
EFEK RUMAH KACA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI
KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2014
Anatomi Daun Disusun oleh •Magda Rotua Tiurma Siburian D1D011056
Pembelajaran Biologi Kelas 2 Semester 1
ISU LINGKUNGAN Lailatul Saidah.
PROSES fotosintesis TUMBUHAN
FOTOSINTESIS PADA TUMBUHAN
FOTOSINTESIS NAMA : ISNAENI KUSUMAWIJAYANTI NIM :
FOTOSINTESIS.
PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN
GLOBAL WARMING NAMA ANGGOTA KELOMPOK : RIKI JUNI KRISMIADI
ASPEK LINGKUNGAN SEBAGAI FAKTOR PENENTU KEBERHASILAN BUDIDAYA JAMUR TIRAM (Pleurotus Sp.) Shinta Dwi Astuti G DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA.
TUMBUHAN HUJAU PERTEMUAN 7 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
Fotosintesis.
Tumbuhan Membuat Makanan
Matahari dan Aliran Energi Pada Makhluk Hidup (Proses Transfer Energi)
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Bunga Daun Akar Batang Untuk perkembangbikan Untuk fotosintesis, respirasi dan penguapan Untuk pengangkutan Menyerap air dan zat hara dan menancapkan.
Deded Sarip Nawawi Wasrin Syafii
FOTOSINTESIS Presented by: Litasari Aldila ( ) Assa Prima Sekarini ( )
PEMILIHAN JENIS POHON.
FOTOSINTESIS PADA TUMBUHAN
F O T O S I N T E S I S.
(Ujian Skripsi) Oleh Rahmad Firdaus Latar Belakang Tujuan pembangunan Itera Kampus ideal Perlu Perancangan lanskap yang baik Hasil Perancangan.
Fotosintesis Tempat Fotosintesis Faktor Fotosintesis 4.
MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF IPA BIOLOGI KELAS VIII SEMESTER 2.
Transcript presentasi:

Tanaman Penyerap Karbondioksida Semua tanaman merupakan penyerap karkarbondioksida (CO2) di udara. Namun kita harus pintar-pintar memilih pohon karena pohon dari jenis yang berbeda punya kadar penyerapan karbondioksida yang berbeda pula. Oleh karena itu, kita harus memilih pohon yang punya daya serap karbondioksida tinggi. Pada tahun 2007-2008, Endes N Dahlan, seorang dosen Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor telah melakukan penelitian tentang daya serap karbondioksida pada berbagai jenis pohon. menemukan bahwa pohon trembesi (Samanea saman) terbukti dapat menyerap paling banyak karbondioksida dibandingkan pohon lainnya. Dalam setahun, trembesi mampu menyerap 28.488,39 kilogram karbondioksida. Disusul kemudian oleh pohon cassia (Cassia sp) yang mampu menyerap 5.295,47 kilogram. Seperti diketahui, tumbuhan melakukan fotosintesis untuk membentuk zat makanan atau energi yang dibutuhkan tanaman tersebut. Dalam fotosintesis tersebut tumbuhan menyerap karbondioksida (CO2) dan air yang kemudian diubah menjadi glukosa dan oksigen dengan bantuan sinar matahari. Kemampuan tanaman sebagai penyerap karbondioksida akan berbeda-beda. Banyak faktor yang memengaruhi daya serap karbondioksida. Di antaranya ditentukan oleh mutu klorofil. Mutu klorofil ditentukan berdasarkan banyak sedikitnya magnesium yang menjadi inti klorofil. Semakin besar tingkat magnesium, daun akan berwarna hijau gelap. Daya serap karbondioksida sebuah pohon juga ditentukan oleh luas keseluruhan daun, umur daun, dan fase pertumbuhan tanaman. Selain itu, Pohon-pohon yang berbunga dan berbuah memiliki kemampuan fotosintesis yang lebih tinggi sehingga mampu sebagai penyerap karbondioksida yang lebih baik. Faktor lainnya yang ikut menentukan daya serap karbondioksida adalah suhu, dan sinar matahari, ketersediaan air. Berikut ini adalah 31 jenis tanaman yang mempunyai daya serap karbondioksida lebih tinggi dibandingkan jenis tanaman lannya. No Nama Lokal Nama Ilmiah Daya Serap CO2 (Kg/pohon/tahun) 1 Trembesi Samanea saman 28.448,39 2 Cassia Cassia sp 5.295,47 3 Kenanga Canangium odoratum 756,59 4 Pingku Dysoxylum excelsum 720,49 5 Beringin Ficus benyamina 535,90 6 Krey payung Fellicium decipiens 404,83 7 Matoa Pornetia pinnata 329,76 8 Mahoni Swettiana mahagoni 295,73 9 Saga Adenanthera pavoniana 221,18 10 Bungkur Lagerstroema speciosa 160,14 11 Jati Tectona grandis 135,27 12 Nangka Arthocarpus heterophyllus 126,51 13 Johar Cassia grandis 116,25 14 Sirsak Annona muricata 75,29 15 Puspa Schima wallichii 63,31 16 Akasia Acacia auriculiformis 48,68 17 Flamboyan Delonix regia 42,20 18 Sawo kecik Manilkara kauki 36,19 19 Tanjung Mimusops elengi 34,29 20 Bunga merak Caesalpinia pulcherrima 30,95 21 Sempur Dilena retusa 24,24 22 Khaya Khaya anthotheca 21,90 23 Merbau pantai Intsia bijuga 19,25 24 Acacia mangium 15,19 25 Angsana Pterocarpus indicus 11,12 26 Asam kranji Pithecelobium dulce 8,48 27 Saputangan Maniltoa grandiflora 8,26 28 Dadap merah Erythrina cristagalli 4,55 29 Rambutan Nephelium lappaceum 2,19 30 Asam Tamarindus indica 1,49 31 Kempas Coompasia excelsa 0,20 Keterangan : 1-2      : Sangat tinggi 3-5      : Tinggi 6-10    : Agak tinggi 11-16  : Sedang 17-24  : Rendah 24-31  : Sangat rendah Tumbuhan-tumbuhan tersebut adalah yang mempunyai daya serap karbondioksida cukup tinggi dibanding tanaman lainnya. Tidak menutup kemungkinan masih terdapat pohon-pohon lain yang mempunyai kemampuan daya serap karbondioksida yang lebih tinggi yang belum diketahui. Namun, upaya yang dilakukan Endes N Dahlan ini patut kita acungi jempol. Dengan penemuan ini kita dapat lebih tepat dalam memilih tanaman yang mempunyai kemampuan ekstra sebagai penyerap karbondioksida dalam upaya mengurangi polusi udara dan mengurangi dampak pemanasan global. Sumber: http://untukbumiku.blogspot.com/2009/09/tabel-tanaman-penyerap-karbondioksida.html http://batampos.co.id/rubrik-minggu/save-the-earth/18552-pilih-pohon-penyerap-karbondioksida.html http://alamendah.wordpress.com/2010/09/01/tanaman-penyerap-karbondioksida/