Pertemuan 1 BAHASA INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 NOMOR 23 TAHUN 2006Tentang STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL) DEPARTEMEN PENDIDIKAN.
Advertisements

PENGEMBANGAN PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
Perkembangan Bahasa Indonesia Keduakan dan Fungsi Bahasa Indonesia
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 NOMOR 23 TAHUN 2006Tentang STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL) DEPARTEMEN PENDIDIKAN.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Selamat Datang Presentasi Makalah Bahasa Indonesia.
Aryani Widyaningsih, S.Pd.
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 NOMOR 23 TAHUN 2006Tentang STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL) DEPARTEMEN PENDIDIKAN.
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
Oleh: Septia Sugiarsih. sarana  Makhluk sosial  Eksistensinya diakui Bentuk Dasar Ujaran Beda dgn makhluk lain.
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 NOMOR 23 TAHUN 2006Tentang STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL) DEPARTEMEN PENDIDIKAN.
FUNGSI DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 NOMOR 23 TAHUN 2006Tentang STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL) DEPARTEMEN PENDIDIKAN.
BAHASA INDONESIA BAKU DAN PEMAKAIANNYA DENGAN BAIK DAN BENAR
KELOMPOK 1 Andre Tika Diana Riko yozi.
BAB I Bahasa Indonesia.
Kepribadian = Cara khas seseorang berpikir, merasa, dan berperilaku. ( Haviland 1999:404 ) = Susunan unsur akal dan jiwa yg. menentukan perilaku/tindakan.
KOMUNIKASI ORGANISASI NON VERBAL Pertemuan 10 Mata kuliah: / KOMUNIKASI ORGANISASI Tahun : 2008 / 2009.
HUBUNGAN BERPIKIR DAN BERBAHASA ILMIAH
SKL SMK/MAK 1.Berperilaku sesuai dengan ajaran agama yang dianut sesuai dengan perkembangan remaja 2.Mengembangkan diri secara optimal dengan memanfaatkan.
Mikhania C.E., S.Farm, M.Si, Apt.
LANDASAN YURIDIS PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN DI INDONESIA
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA Pengantar Awal MKU Bahasa Indonesia.
PERANAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
BAB IV. Sikap Berbahasa (lisan dan tulisan) Kompetensi Dasar: Mahasiswa dapat menggunakan bahasa lisan dan bahasa tulisan dengan tepat Sikap berbahasa.
OLEH DWI OKTAFIA ARIYANTI
A Karakteristik & Pengembangan Potensi Peserta Didik
Konsep Dasar Micro Teaching
PERAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Ragam Bahasa 1. pengertian bahasa
Pertemuan 1 PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL DAN BAHASA NEGARA.
BAHASA INDONESIA II Berdasar SK Dirjen Dikti Departemen Pendidikan Nasional No 43/DIKTI/Kep/2006, Bahasa Indonesia merupakan salah satu mata kuliah yang.
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
SEJARAH, FUNGSI DAN RAGAM BAHASA INDONESIA
KONSELING KELOMPOK.
PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA DAN RAGAM BAHASA
Kedudukan Bahasa Indonesia
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN (SKL)
SKL SMPLB Mengamalkan ajaran agama yang dianut sesui dengan tahap perkembangan remaja. Memahami kekurangan dan kelebihan diri sendiri. Menunjukkan sikap.
alat komunikasi berupa yang dihasilkan oleh alat ucap manusia
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
Pengenalan Mata Kuliah Bahasa Indonesia Sejarah dan Fungsi Bahasa
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
DRS. H.HEDI SUHARTONO.,M.Si DOSEN FEKON UNIKARTA
Hakikat dan Fungsi Bahasa
BAHASA INDONESIA II Berdasar SK Dirjen Dikti Departemen Pendidikan Nasional No 43/DIKTI/Kep/2006, Bahasa Indonesia merupakan salah satu mata kuliah yang.
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
(Teknik Penulisan Karya Ilmiah) A
PENDAHULUAN TUJUAN DAN LANDASAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM atau STIE LAMPUNG TIMUR RINNANIK, S.H.I.
KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA.
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Disusun oleh: Herry Syafrial, S.Pd., M.A.
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA DALAM PENULISAN KARYA ILMIAH
L/O/G/O KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA Oleh Kelompok 3: 1.Komala Syafira Efinda 2.Krisna Ayuda Asmi 3.Kuntum Mardiah 4.Maeyastri Gusman Oleh Kelompok 3: 1.Komala.
PENYAJIAN LISAN Penyajian lisan atau kemampuan berbicara adalah kemampuan mengucapkan bunyi-bunyi artikulasi atau mengucapkan kata-kata untuk mengekspresikan,
KELOMPOK 7: 1. SANDI IRAWAN ( ) 2. BENNY KURNIAWAN ( ) 3. EMELIA SUCINI ( ) 4. MUHAMMAD IRFAN ( ) 5.
PERANAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
KB 1 HAKIKAT DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA, PEMEROLEHAN, PEMBELAJARAN BAHASA ANAK Oleh : Tatat Hartati Dwi Heryanto.
Pengertian, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
PEMBAKUAN BAHASA INDONESIA. Usaha pembakuan bahasa Indonesia termasuk ke dalam kegiatan pembinaan dan pengembangan bahasa Indonesia. Bahasa Indonesia.
Irene Florensia Situmeang, SST, M.Kes. D EFINISI B AHASA Suatu sistem komunikasi yang mempergunakan simbol-simbol vokal yang dapat diperkuat dengan gerak.
Irene Florensia Situmeang, SST, M.Kes. D EFINISI B AHASA Suatu sistem komunikasi yang mempergunakan simbol-simbol vokal yang dapat diperkuat dengan gerak.
BAHASA INDONESIA Sejarah, Kedudukan, dan Fungsinya Seni Apriliya, M.Pd.
Fungsi Bahasa 1. fungsi ekspresi dalam bahasa 2. fungsi komunikasi dalam bahasa 3. fungsi adaptasi dan integrasi dalam bahasa 4. fungsi kontrol sosial.
Transcript presentasi:

Pertemuan 1 BAHASA INDONESIA

Matakuliah. : Bahasa Indonesia Jumlah SKS. : 2-0 Status Matkul Matakuliah : Bahasa Indonesia Jumlah SKS : 2-0 Status Matkul : Wajib Pertemuan : 16 x pertemuan

Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa

Istilah yang biasa dipergunakan untuk bahasa Indonesia 1 Istilah yang biasa dipergunakan untuk bahasa Indonesia 1. Bahasa Resmi (disahkan UU) 2. Bahasa Negara (yang dipunyai oleh suatu pemerintahan) 3. Bahasa Pemersatu (mempersatukan seluruh suku bangsa) 4. Bahasa Kesatuan 5. Bahasa Nasional

BAHASA adalah sarana komunikasi antaranggota masyarakat dalam menyampaikan ide dan perasaan secara lisan atau tulis. SEJARAH BAHASA BAKU Keputusan Presiden No. 57 Tahun 1972 (Ejaan Yang Disempurnakan Untuk Seluruh Indonesia) Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 0196/U/1975 (Pedoman Umum Ejaan Yang Disempurnakan dan Pedoman Pembentukan Istilah)

Fungsi Pembakuan Bahasa: Fungsi Pemersatu Bagi Seluruh Bangsa Indonesia Fungsi Penanda Kepribadian Fungsi Penambah kewibawaan Sebagai Kerangka Acuan (Frame of Reference)

GUNAKAN BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR

1) Fungsi pernyatan ekspresi diri a. Menarik perhatian orang lain (persuasif dan provokatif), b. Membebaskan diri dari semua tekanan dalam diri seperti emosi, c. Melatih diri untuk menyampaikan suatu ide dengan baik, d. Menunjukkan keberanian (convidence) penyampaikan ide. 2) Fungsi Komunikasi Komunikasi berprasyarat pada ekspresi diri. 3) Fungsi integrasi dan adaptasi sosial Fungsi peningkatan (integrasi) dan penyesuaian (adaptasi) diri dalam suatu lingkungan merupakan kekhususan dalam bersosialisasi baik dalam lingkungan sendiri maupun dalam lingkungan baru.

4) Fungsi Kontrol Sosial Melalui kontribusi dan masukan yang positif. Bahkan, kritikan yang tajam dapat berterima dengan hati yang lapang jika kata-kata dan sikap baik memberikan kesan yang tulus tanpa prasangka. Dengan kontrol sosial, bahasa mempunyai relasi dengan proses sosial suatu masyarakat seperti keahlian bicara, penerus tradisi tau kebudayaan, pengindentifikasi diri, dan penanam rasa keterlibatan (sense of belonging) pada masyarakat bahasanya.

5. Fungsi lebih mengenal kemampuan diri sendiri 6. Fungsi lebih memahami orang lain 7. Fungsi belajar mengamati dunia, bidang ilmu di sekitar dengan cermat 8. Fungsi mengembangkan proses berpikir yang jelas, runtut, teratur, terarah, dan logis 9. Fungsi mengembangkan atau memengaruhi orang lain dengan baik dan menarik (fatik) 10. Fungsi mengembangkan kemungkinan kecerdasan ganda 11. Fungsi membentuk karakter diri 12. Fungsi membangun dan mengembangkan profesi diri 13. Fungsi menciptakan berbagai kreativitas baru

DISKUSI Bagaimana pendapat saudara ketika BAHASA INGGRIS dijadikan BAHASA RESMI internasional (bahasa resmi beberapa Negara), sedangkan Negara Indonesia tidak menerapkan bahasa tersebut dalam kehidupan sehari-hari seperti halnya Negara Malaysia dan Singapura yang berkomunikasi menggunakan bahasa ini dalam kehidupan sehari-hari (plus dan minus).