SPIRITUALITAS ALLAH BAPA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Session 3 : Hidup dalam Roh Kudus.
Advertisements

KEMATIAN KRISTUS DAN HUKUM
Lesson 4 for July 26, 2014 KESELAMATAN.
BAGAIMANA SUPAYA DISELAMATKAN
BAPA SURGAWI KITA YANG PENGASIH
Bertumbuh dalam Cinta Kasih
IKUT KRISTUS Kristus yang diikuti Gereja adalah
GEREJA.
TUGAS PERUTUSAN MURID YESUS
Kisah Para Rasul 15:1-21 TANTANGAN DOKTRINAL.
Closing ceremony Efesus 6:10-24 Bersama Alex Nanlohy.
Membangun Komunitas Kristiani
TRITUNGGAL MAHA KUDUS ALLAH BAPA ALLAH PUTERA ALLAH ROH KUDUS.
Oleh: Pdt. Yohanes Bambang Mulyono
Kasih kristus sebagai motivasi dan inspirasi
PUASA DALAM PERSPEKTIF IMAN KRISTEN
INTEGRITY AND CREATIFITY.
YANG TELAH MENYELAMATKAN
PENGAKUAN IMAN RASULI Aku percaya kepada Allah, Bapa yang
KATEKESE UMAT PENGANTAR L. Atrik Wibawa
AKSI PUASA PEMBANGUNAN (APP) 2012 DIPERSATUKAN DALAM EKARISTI, DIUTUS UNTUK BERBAGI KEUSKUPAN AGUNG JAKARTA.
SPIRITUALITAS ALLAH BAPA
PERSEKUTUAN DOA KARISMATIK KATOLIK
Apakah Allah sungguh-sungguh bisa dikenal?
Mengapa Perlu dibaptis? Sebelum Yesus memulai pelayananNya, Ia pergi ke Sungai Yordan untuk dibaptis (Mat. 3:13).
Bacaan injil : Yoh 15:26-27 ; 16:12-15
“Berdirilah dan pergilah, Imanmu telah menyelamatkan engkau”
KERANGKA DASAR APP KEUSKUPAN SURABAYA TAHUN 2012
PANGGILAN HIDUP MEMBIARA
SIAPAKAH YESUS KRISTUS?
“Karya Pengampunan Allah Dalam Yesus Kristus”
Pujian sel st.raphael Jumat 12 Juni 2015.
Babtis.
SAKRAMEN BAPTIS, PERJAMUAN KUDUS & GEREJA BERSAKSI
PRIORITAS JANJI Lesson 6 for August 5, 2017.
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) Santo Thomas Aquinas
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) Santo Thomas Aquinas
TRITUNGGAL MAHA KUDUS ALLAH BAPA ALLAH PUTERA ALLAH ROH KUDUS.
YESUS KRISTUS (Lanjutan)
Kebangkitan dan Transformasi
MENABUR BENIH Mzm.126:5 Orang-orang yang menabur dengan mencucurkan air mata, akan menuai dengan bersorak- sorai.  126:6 Orang yang berjalan maju dengan.
JESUS LOVE KID’S.
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) Santo Thomas Aquinas
GEREJA: BERBAGAI UPACARA DAN RITUAL
SAKRAMEN (Pertemuan keempat)
Membawa Kabar Baik.
Lesson 2 for October 14, 2017 PERTENTANGAN.
Kasih Karunia.
Tugas Tulislah doa Aku percaya / Syahadat Para rasul ! Apa Paroki anda.
Hidup & Beruntungan Kematian & Kecelakan
ARAH DASAR KEUSKUPAN AGUNG JAKARTA Tahun 2016 – 2020
ARAH DASAR KEUSKUPAN AGUNG JAKARTA Tahun 2016 – 2020 (draft final)
PENGINJILAN DAN KESAKSIAN YANG BERATURAN
Bunuh atau tidak bunuh.
KEHIDUPAN KRISTEN Lesson 13 for December 30, 2017.
DOA DAN PUASA PDT. A. LETLORA S.Th, M.Min.
WAKTU MENUAI ADALAH SEKARANG!
1. MENELUSURI HAKIKAT GEREJA a. Gereja : umat allah Dalam perjanjian baru gambaran gereja sebagai umat allah dapat ditemukan dalam 1ptr. 2:10; rm. 9:25.
Minggu, 12 Agustus 2018 Dilayankan Oleh : Pdt. DR. Djoko Prasetyo A.W. M.Th.
PELAYANAN PETRUS Lesson 6 for August 11, 2018.
DIPERSATUKAN DENGAN YESUS
PENGALAMAN PERSATUAN DI GEREJA MULA-MULA Lesson 5 for November 3, 2018.
IBADAH MINGGU Pdt. Rena Sesaria Yudhita, M.Th
PERSATUAN DALAM IMAN Lesson 8 for November 24, 2018.
Sengsara Tuhan Yesus keempat. Pembukaan Ibadah : Pnt : Jemaat yang dikasihi Tuhan, di Perayaan Minggu sengsara keempat Sebuah perenungan menjenguk hati.
Bagaimana Yesus mengubah pemahaman kita tentang Tuhan?
PERAN ROH KUDUS BAGI MURID YESUS
KELUARGA - KELUARGA BERIMAN
Gereja Kristen Jawa Ambarrukma
PELAYANAN DALAM JEMAAT PERJANJIAN BARU
Transcript presentasi:

SPIRITUALITAS ALLAH BAPA Kata “Spiritualitas” menunjuk baik pengalaman hidup maupun disiplin ilmu. Bagi orang kristiani, spiritualitas berarti : Keseluruhan hidup seseorang dalam hubungan dengan Allah, dalam Yesus Kristus, dan dikuatkan oleh Roh Kudus. Dkl. Spiritualitas dimengerti sebagai : cara menghayati hidup menurut Injil.

Bagaimana spiritualitas (cara hidup) menurut Allah Bapa? 1. Pemberi Diri Utuh Allah memberikan diri-Nya kepada dunia dan manusia semata-mata karena cinta kasih-Nya, yang dinyatakan oleh Yesus Kristus dan dilanjutkan oleh Roh Kudus. Pemberian diri ini begitu utuh sehingga Ia bahkan mengutus anak-Nya yang tunggal dan mengutus Roh Kudus untuk mengantar manusia kepada Kebenaran. (Cfr. Yoh 19 :28-30 “sudah selesai”)

2. Semangat Perutusan Kesadaran diri sebagai “yang terutus” merupakan salah satu cara khas dalam diri Allah Ia menyebut diri-Nya sebagai “Aku adalah Aku, Akulah Aku telah mengutus aku kepadamu” (Kel 3:14) Kesadaran diri sebagai Dia yang “telah mengutus” diri-Nya kepada manusia dinyatakan oleh Yesus ketika Ia berbicara tentang perutusan-Nya sendiri (Yoh 3:16 “Bapa mengaruniakan Anak-Nya, mengutus Anak-Nya”) Kesadaran akan tugas perutusan ini menjiwai seluruh karya penyelamatan Allah.

3. Mencari yang hilang Allah meninggalkan sembilan puluh sembilan yang benar untuk mencari satu yang hilang. Tidak ada tuduhan atau sanksi, yang ada hanyalah pengampunan dan penerimaan kembali tanpa pamrih. (Luk 15:1-7 “Domba yang hilang”, Luk 15:11-32 “Anak yang hilang”) Mencari bukanlah pekerjaan yang mudah. Mencari berarti kita harus keluar dari kebiasaan yang sudah melekat / mendarah daging.

4. Bergerak ke Pinggiran Allah bergerak ke pinggiran kepada orang-orang yang tersisi, kepada mereka yang sering dilupakan, kepada mereka yang tidak termasuk dalam hitungan. (Cfr. Mat 25:40 “... Segala sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang dari saudara-Ku yang paling hina ini, kamu telah melakukannya untuk Aku”) Wajah Allah nampak dalam diri orang-orang yang susah dan menderita. Jeritan orang tersisih merupakan “suara allah” yang mengundang jawaban.

5. Melewati Tapal-Tapal Batas Dengan semangat Allah Bapa, komunitas Gereja menjadi komunitas kontras dengan warna khususnya yaitu berani menyeberang tapal batas kehidupan Gereja dan masyarakat. Kita harus mampu menyeberang batas hidup dan pelayanan yang lazim dilakukan oleh gereja dan masyarakat pada umumnya. (Mat 12:9-15a “Yesus menyembuhkan orang pada hari Sabat”)

Bahan Refleksi : Bilamana aku percaya akan cinta Allah Bapa dalam hidupku ? Manakah Spiritualitas Allah Bapa yang saat ini hidup di dalam diriku ?