PROCESSING AND SANDWICH SERVING

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
GARNISH.
Advertisements

PENERAPAN GARNISH Wika rinawati.
Nany Suryani, SGz. Kontinental Food Nany Suryani, SGz.
Modul 1 Dasar Kuliner ( teori)
MENGELOLA DAN MENYIAPKAN MAKANAN
Resep-Resep Makanan By=aurellia syahrani.
POLA PENYUSUNAN HIDANGAN KONTINENTAL
CARA MEMBUAT PEMPEK PALEMBANG
STOCK & SOUP (modul 10).
MENGHITUNG KANDUNGAN GIZI BAHAN MAKANAN
MENGOLAH MAKANAN DENGAN MENGGUNAKAN UAP AIR MENDIDIH
RESEP DAN CARA MEMBUAT MAKANAN KHAS INDONESIA
SOUP
PERENCANAAN MENU (Menu Planning)
HIDANGAN PEMBUKA DAN SALAD
MENGEVALUASI MENU DAN MAKANAN YANG DI OLAH
By=Farah Saufika Kelas=VB
RESEP-RESEP MAKANAN >-<
BREAKFAST.
RESEP MASAKAN (modul 2).
MODIFIKASI MAKANAN RENDAH LEMAK
ONE DISH MEAL (HIDANGAN SEPINGGAN) (MODUL 9A)
Modul 3 PRODUKSI MAKANAN
METODE PERSIAPAN PENGOLAHAN METODE DASAR PENGOLAHAN MAKANAN.
Klasifikasi hotel dan Food & beverages department : Service
MENYIAPKAN PENGHUBUNG ANTARA AREA DAPUR DAN AREA PELAYANAN
Risoles Ayam Istimewa Bahan: 4 btr telur, kocok sebentar 5 sdm susu bubuk, cairkan dengan 500 ml air 1 sdt garam 250 gr tepung terigu 2 sdm margarin, cairkan.
MENGHITUNG KANDUNGAN GIZI BAHAN MAKANAN
Manfaat Limbah Pisang (Kulit, Bonggol, dan Jantungnya)
Sup Iga Lidah Buaya Bahan: 300 gr iga daging sapi, potong, rebus hingga lunak 500 gr lidah buaya siap pakai, tiriskan 1 bh wortel, potong bulat 1 bh apel.
HIDANGAN PENUTUP (DESSERT)
MENYIAPKAN DAN MENYAJIKAN HIDANGAN DIET
Masakan indonesia mie goreng
MENYIAPKAN, MENGOLAH, DAN MENYAJIKAN SUP
MENGOLAH COLD AND HOT APPETIZER
MENGELOLA DAN MENYIAPKAN MAKANAN
MEMBUAT RENCANA MENU SESUAI KEBUTUHAN GIZI
MENGEVALUASI MENU DAN MAKANAN YANG DI OLAH
Merencanakan menu kesempatan khusus
Resep Masakan Gracia Natalia (11) Theodorine Ayu (15)
Teknik DASAR memasak Yulianti.
JENIS SOSIS.
MENGOLAH HIDANGAN SATE ATAU JENIS MAKANAN YANG DIPANGGANG
Modul 3 menu dan porsi Tiurma Heryawanti.
Appetizer, salad, sandwich
Hidangan dari sayuran, telur, dan pasta
Mengolah Hidangan Berbahan Terigu
Makanan sepinggan (one dish meal)
METODE MEMOTONG DAN PERALATAN
Tugas Manajemen Katering BENGKEL PERUT KATERING
Perhitungan Nilai kalori
OBESITAS NUTRIEN YETTI WIRA CITERAWATI SY, S.Gz, M.Pd.
PERTEMUAN 1 ALUR KERJA PERSIAPAN Oleh : Mafisa Restami, S.Pd.
RESEP DAN CARA MEMBUAT MAKANAN KHAS INDONESIA
ALAT MASAK & ALAT HIDANG (modul 6)
Hidangan dari daging dan unggas Oleh : Yulianti
BREAKFAST.
CARA MEMBUAT RUJAK CINGUR DAN KERAK TELUR
Perencanaan dan Menu dalam Manajemen Industri dan Pelayanan Makanan
MODIFIKASI RESEP PADA KUE LAPIS
LATIHAN SOAL YUUK...!!!.
Tajuk: Pemakanan Sihat
FRUIT & FEGETABLE CARVING
KEGIATAN BELAJAR 1 Makanan Indonesia
Kegiatan Belajar 1 Mengenal Kue Indonesia
PENGELOLAAN MENU Guntoro, S.Gz.
RESEP YOLANDE SALAD  Bahan-Bahan :  250 gram atau 10 buah chicken nugget  1 buah wortel, potong menyerupai korek api, rebus  5 buah buncis,
PENGELOLAAN MENU Guntoro, S.Gz.
Menyusun Strategi Penyajian Kebutuhan Nutrisi Anak
1 Menu Seimbang oleh: Tim Jasa Boga. 2 Pengertian Menu Seimbang Menu seimbang adalah rangkaian dari beberapa macam hidangan untuk tiap kali makan yang.
Transcript presentasi:

PROCESSING AND SANDWICH SERVING Bidang Studi Keahlian : Seni Kerajinan & Pariwisata Program Studi Keahlian : Tata Boga Kompetensi Keahlian : Jasa Boga Standar kompetensi : Mengolah Makanan Kontinental Kompetensi Dasar : Processing Sandwich

A. Pengertian Sandwich Sandwich adalah makanan yang dibuar dari bermacam-macam roti (bread) yang diiris (merupakan bahan pelapis) dan diisi dengan berbagai isian. Pada umumnya sandwich disajikan sebagai hidangan selingan (snack) untuk orang-orang yang tidak mempunyai cukup waktu untuk makan, misalnya sebagai bekal orang yang bekerja, dalam perjalanan dan sebagainya.

French bread, toast bread, hamburger bun, hot dog bun, dan lain-lain. Sandwich yang lengkap terdiri dari empat bagian utama yaitu : 1. Bread / roti Roti yang digunakan untuk membuat sandwich disebut sandwich bread yang bentuknya segi empat. Namun demikian jenis roti yang lain juga dapat digunakan dalam pembuatan sandwich antara lain : French bread, toast bread, hamburger bun, hot dog bun, dan lain-lain.

A. Yang dibentuk dari sandwich bread = toast bread : Beberapa contoh sandwich menurut jenis / macam roti yang digunakan : A. Yang dibentuk dari sandwich bread = toast bread : Chicken salad sandwich Cheese sandwich Ham sandwich Club sandwich Open face sandwich

Club sandwich

B. Yang dibentuk dari French bread : Hot roast beef sandwich C. Yang dibentuk dari Hambutger bun : Hamburger sandwich Cheese burger sandwich D. Yang dibentuk dari hot dog bun : Hot dog sandwich Roast beef sandwich

2. Spread / Olesan Berupa bahan makanan yang lembek atau setengah kental yang dioleskan pada permukaan roti. Spread atau olesan ini berfungsi untuk memberikan rasa, menambah kelembaban, sebagai pelekat,menambah gizi dan kesempurnaan pada sandwich.Spread yang digunakan harus lunak, mudah dioleskan dan tidak berair atau basah.

Spread

Speads Speads Garnish Bread Filling Garnish

3. Feeling / isian Feeling adalah bahan makanan yang akan diletakkan atau diatur pada roti atau diantara kedua irisan roti yang digunakan untuk membuat sandwich. Pada umumnya nama sandwich disesuaikan dengan nama bahan makanan yang digunakan untuk membuat feeling / isian ini.

Filling

4. Garnish / hiasan Garnish ini digunakan bila perlu. Garnish dibuat dari bahan makanan juga yang berfungsi menyertai sandwich dan atau memberi hiasan pada sandwich, sehingga sandwich dapat menarik dan merangsang selera makan. Garnish yang digunakan sebaiknya sederhana, dapat dimakan dan mempunyai rasa yang sesuai dengan filling yang digunakan.

B. Jenis-Jenis Sandwich Sandwich dapat dibedakan menurut temperatur pada saat dihidangkan dan menurut bentuk / susunan sandwich : 1. Berdasarkan temperatur sandwich pada waktu dihidangkan. a. Cold sandwich : dibuat dan dihidangkan dingin pada temperatur sekitar 35 derajat celcius b. Hot sandwich : dibuat dan dihidangkan panas

Berdasarkan cara penghidangan ( presenting sandwich ) A. Open sandwich : Adalah sandwich yang menggunakan satu iris roti, filling diatur diatasnya dan dihidangkan terbuka, tanpa ada irisan roti lain yang menutup filling tadi. Roti dapat ditoast (dipanggang) dahulu kemudian dispread (dioles) dengan bahan olesan setelah itu diberi isian

2). Roti dapat juga langsung dioles dengan bahan 2) Roti dapat juga langsung dioles dengan bahan olesan setelah itu baru diberi bahan isian. 3) Untuk jenis daging ayam atau babi, poultry digunakan buah-buahan segar atau buah kaleng. 4) Untuk jenis daging sapi, ikan, udang, sea food digunakan jenis sayuran, lemon ( jeruk ), telur .

Aneka open sandwich

B. Closed sandwich Adalah sandwich yang isian dari sandwich tidak kelihatan dari luar. Jenis sandwich ini menggunakan lebih dari satu iris roti dan dihidangkan tertutup, satu iris roti diletakkan paling atas sebagai penutup. Penampilan ( appearance ) pada closed sandwich ini dapat dibuat lebih menarik dengan menggunakan garnish.

Closed sandwich

C. Persiapan Pembuatan Sandwich Langkah-langkah yang perlu dilakukan adalah: Menyiakan bahan.seluruh bahan sandwich harus dibersihkan dan disiapkan dengan cermat, beberapa bahan perlu ada yang dimasak dahulu Susun dan simpan bahan Pilih dan susun peralatan diantaranya pemotong daging , griddles, grill, penggorengan.

D. Teknik Pembuatan Sandwich Sandwich sebagai hidangan selingan atau snack biasanya dimakan oleh orang yang tidak mempunyai waktu makan yang cukup, maka sudah sewajarnya sandwich dihidangkan dengan cepat. Teknik yang baik dalam pembuatan sandwich dengan cepat adalah : menyelesaikan satu step pada waktu yang bersamaan lebih menguntungkan dari pada menyelesaikan sandwich satu persatu.

Ada beberapa tindakan yang perlu dilakukan untuk membuat sandwich tampak lebih baik dan menarik . Trimming Yaitu memotong bagian yang tidak diperlukan seperti kulit yang mengeras.

2. Cutting Sandwich kadang-kadang perlu dipotong menjadi bagian-bagian yang lebih kecil sesuai dengan pola pengaturan yang akan dilakukan dan juga memudahkan sandwich dimakan.

3. Arranging / dressing Sebenarnya tidak ada satu pola yang harus diikuti untuk mengatur sandwich diatas piring . Cara pengaturan sangat tergantung pada pembuat sandwich.Sandwich yang sudah dipotong diatur sedemikian rupa sehingga tampak menarik.

4. Garnishing Tujuan : memberi hiasan pada sandwich yaitu membuat penampilan (appearance) sandwich menjadi lebih menarik dan lebih baik dan juga menambah kaloro dan gizi sandwich.

E. Penyajian Sandwich Sandwich, khususnya jenis cold closed sandwich biasanya dipotong menjadi dua, tiga atau empat untuk disajikan. Pemotongan akan membuat sandwich lebih mudah dimakan dan menambah daya tarik penyajian. Penjepit sandwich dapat digunakan untuk menambah tinggi pada piring dan memperlihatkan warna dan tekstur isian.

F. Porsi Sandwich Ukuran porsi sandwich pada umumnya untuk satu porsi mempunyai berat antara 169 gram hingga 200 gram yang terdiri atas : Roti / bread : 50 – 60 gr Spread : 10 gr – 15 gr Filling : 60 – 75 gr Garnish : 40 gr – 50 gr Total berat : 160 – 200 gr

G. Standard Sandwich Sandwich yang baik ditentukan oleh beberapa hal : Roti yang digunakan harus segar ( baru ) dan cukup kekar, sehingga sandwich tidak mudah hancur dan patah pada waktu diambil. Filling digunakan tidak ada yang melelh keluar atau mengalir pada bagian tepi sandwich. Sandwich dipotong rapi, rata dan masing-masing potongan merupakan kesatuan yang utuh.