PROSES PEMBUATAN KEPUTUSAN SESI 3 - SPK
Decision Making VS Problem Solving PENGAMBILAN KEPUTUSAN VS PEMECAHAN MASALAH
PENGAMBILAN KEPUTUSAN SISTEM INPUT PROSES OUTPUT FEEDBACK ENVIRONMENT
PROSES PEMBUATAN KEPUTUSAN TAHAP KECERDASAN TAHAP PERANCANGAN TAHAP PEMILIHAN TAHAP IMPLEMENTASI
TAHAP KECERDASAN (intelligence phase) Menemukan masalah Klasifikasi masalah Penguraian masalah Kepemilikan masalah
TAHAP PERANCANGAN (design phase) Tahap ini meliputi pembuatan, pengembangan, dan analisis hal-hal yang mungkin untuk dilakukan. Termasuk juga disini pemahaman masalah dan pengecekan solusi yang layak. Juga model dari masalahnya dicancang, dites, dan divalidasi. Tugas-tugas pada tahap ini merupakan kombinasi dari seni dan pengetahuan, yaitu komponen-komponen model: Struktur model Seleksi prinsip-prinsip pemilihan (kriteria evaluasi) Pengembangan (penyediaan) alternatif Prediksi hasil Pengukuran hasil Skenario
TAHAP PEMILIHAN (choice phase) Tindakan KRITIS -> Membuat keputusan difase ini Pendekatan pencarian pilihan terdapat dua cara: Teknis analitis. Menggunakan perumusan matematis Algoritma. Langkah demi langkah proses
Teknis analitis
Algoritma
TAHAP IMPLEMENTASI (implementation phase) Solusi untuk masalah yang sebenarnya. Jika gagal: kembali ke awal proses pemodelan. Mengulang proses dalam siklus
Sekian dan Terimakasih