ILMU ALAMIAH DASAR
Menurut Anda, apakah dasar munculnya sains
Ketidakpuasan terhadap penjelasan mitos memicu berkembangnya sains, yaitu ilmu pengetahuan dan metode pemecahan masalah secara ilmiah
Hakikat Sains Ruang Lingkup IAD Lahirnya Ilmu alamiah Tujuan mempelajari IAD
Hakikat Sains Ilmu alamiah atau dikenal juga Sains merupakan ilmu pengetahuan yang mengkaji gejala-gejala dalam alam semesta sehingga terbentuk konsep dan prinsip Ilmu alamiah harus memenuhi persyaratan tertentu, kejelasan obyek, permasalahan (kajian), cara perolehan, produk (hasil) dan kecenderungan (trend) perkembangan Jika persyaratan tidak terpenuhi, maka penetahuan di katakan sebagai ilmu pengetahuan palsu, ilmu akal-akalan
Manusia menmpunyai rasa ingin tau terhadap rahasia alam dengan menggunakan pengamatan dan pengalaman tetapi sering tidak menjawab pertanyaan atau tidak memuaskan Pengetahuan baru yang merupakan ombinasi antara pengalaman dan kepercayaan terhadap mitos. Mengapa mitos dapat diterima?
Lahirnya Ilmu Alamiah Obyek Penyelidikan Fisis Kimiawi Biologis Ilmu alamiah merupakan hasil pengamatam / pengalaman yang dijelaskan menggunakan penalaran yang didasarkan hasil pembuktian ilmiah melalui metode ilmiah Tanggapan terhadap gejala-gejala atau peristiwa alam disebut pengalaman Alam dalam ilmu ilmiah berperan sebagai obyek Fisis Kimiawi Biologis ekonomis Obyek Penyelidikan
Struktur dan Kajian Sains -Struktur benda baik hidup maupun tak hidup Bentuk, sifat zat penyusunan, dan warna -Khusus benda hidup Gerak, metabolisme, reproduksi, irritabilitas, dan adaptasi -Mempelajari hirarki benda alam Partikel sub atom, sel, jaringan, organ, individu, komunitas, planet, tata surya, alam semesta.
Ruang lingkup IAD 1. Alam pikiran manusia dan perkembangannya 2. Perkembangan dan pengembangan IPA 3. Keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya 4. Makhluk hidup dalam ekosistem alam 5. Sumberdaya alam dan lingkungannya 6. IPA dan teknologi bagi kehidupan masyarakat 7. Beberapa perkembangan teknologi 8. Isu lingkungan
Karakteristik Sains 1. Rasional Berfikir secara logis (nalar) 2. Obyektif Kebenaran apa adanya karena didasarkan atas data-data 3. Empiris Pengamatan atau eksperimen 4. Sistematis Sains tertata, tidak acak-acakan 5. Akumulatif Berdasarkan teori lama yang disempurnakan, ditambah atau diperbaiki
Nilai Sains 1. Sains sebagai produk -Fakta, terjadi tanpa ada manipulasi -Konsep 2. Sains sebagai proses -Ditunjukkan dalam beberapa ketrampilan, ketrampilan proses sains dasar dan ketrampilan proses terintegrasi -Dalam proses sains terkandung cara kerja dan cara berfikir