Sanitasi bahan baku dan bahan pembantu

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Air baku air minum Pawitasari Fransisca
Advertisements

SISTEM PENGOLAHAN LIMBAH CAIR “LIMBAH DAPUR” PT. PP – DSLNG PROJECT ” GREEN INOVATION.
Prinsip dasar pengolahan air.
Jurusan Pendidikan Kimia
AIR TERCEMAR DAN SIFAT-SIFATNYA
AIR.
Mikrobiologi Lingkungan & Pertanian
KLASIFIKASI DAN SIFAT LIMBAH
SANITASI BAHAN BAKU DAN BAHAN PEMBANTU
Oleh: Masna Naila Adibah Intan Dwi Yuliasari SMA NEGERI 1 BLITAR
Program Magister Ilmu Lingkungan Universitas Mulawarman
PENCEMARAN LIMBAH PADAT DAN SAMPAH
Oleh : Lela Siti Fadilah, S.Si SMK PELITA BANDUNG
Pencemaran Air Oleh: Tien Zubaidah.
Modul 4: Pengolahan Limbah cair
Rekayasa pengolahan limbah
Eko Suhartono Bag. Kimia/Biokimia Fak. Kedokteran UNLAM
PENGELOLAAN AIR LIMBAH INDUSTRI
DIAGRAM ALIR PROSES INDUSTRI
Teknik Lingkungan Kuliah 4 Pengolahan Air Bersih.
1 Pertemuan > > Matakuliah: >/ > Tahun: > Versi: >
Teknologi Biogas.
KOLOID.
Ekologi dan Analisis Sumberdaya alam
RENCANA SANITASI.
KELOMPOK 19: Wiwik Rusmawati Agesty Sucianingtyas
MODUL- 2 Lajutan………..
INFORMASI PRODUK WATER FILTER
PENGOLAHAN KELAPA.
Pemusnah Bau Pelumat Minyak dan Lemak Pengolahan Air Limbah
PROGRAM STUDI ARSITEKTUR UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI PALEMBANG
PENGOLAHAN LIMBAH DOMESTIK
PENCEMARAN.
Cocok digunakan utk daerah yg berpenduduk padat atau daerah yg muka air tanahnya ckp tinggi (daerah pantai/ rawa) Air limbah yg diolah berasal rmh tangga.
tentang UNSUR,SENYAWA,DAN CAMPURAN
Penggolongan sumber air berdasarkan asal:
Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya
KOLOID.
DASAR-DASAR KESEHATAN LINGKUNGAN
Air untuk: proses pencucian alat dan bahan, pengolahan dan sebagai bahan baku. Sumber air: PAM, sumur bor dan sungai harus memenuhi syarat air minum (potable.
LIMBAH INDUSTRI PANGAN
INSTALASI AIR riswandi E –maill :
AIR – H2O Jagat raya – tidak mungkin ada kehidupan tanpa air
Merkuria Karyantina,SP.,MP.
SISTEM PENGOLAHAN LIMBAH RUMAH SAKIT
Air Buangan / limbah dan kesehatan
AIR BUANGAN DAN KESEHATAN
PENGOLAHAN LIMBAH LIMBAH CAIR
PENGELOLAAN LIMBAH PETERNAKAN
JENIS DAN KARAKTERISTIK LIMBAH
Ferry Kriswandana, SST. MT.
Teknologi Pengolahan Limbah
KOLAM STABILISASI.
Limbah Domestik Limbah Industri non B3
LIMBAH.
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Penggunaan Koloid Dalam Industri
Save water supply Fungsi air: Pemakaian domestik Pemakaian industri
Universitas Indo Global Mandiri
HIGIENE ? SANITASI ? INDUSTRI ?
Pencemaran Laut Dan Pesisir “Limbah Industri Tahu” Di susun oleh: Mansur Rumata , Juni, 2016.
Tugas Biologi Kelompok 6 Nama anggota: Aditya desty ningtias
BIOTEKNOLOGI MENGGUNAKAN MIKROORGANISME STEFFANY AUDINA PUSPITASARI
SANITASI BAHAN BAKU DAN BAHAN PEMBANTU
LIMBAH.
FATMA MAHARANI, S.Si.  Air adalah senyawa kimia dengan rumus molekul H 2 O dimana 1 atom O mengikat 2 atom H  Manfaat bagi Manusia memerlukan air berkualitas.
(SANITASI, HIGIENIS, DAN
PROSES PENGOLAHAN AIR.
PENCEMARAN AIR Ir. Moh Sholichin, MT.
8/6/2019 KELOMPOK MATERI PRESENTASI 4. BIDANG INDUSTRI BIDANG KESEHATAN BIDANG KEBUTUHAN RUMAH TANGGA PENERAPAN SIFAT KOLOID.
Transcript presentasi:

Sanitasi bahan baku dan bahan pembantu

Tujuan : Agar dihasilkan produk yang sesuai dengan ketentuan/ standar Contoh 1. Pengolahan lateks RSS Lateks harus bersih dari kotoran, ranting/ daun/ skrap maka sebelum diolah, disaring terlebih dahulu. Penyaringan dilakukan 3x : dikebun, di tangki penampung, dan dalam bak pembeku. Bahan pembantu air : Air dari sungai/ mata air sebelum digunakan disaring terlebih dahulu Jika musim hujan : air perlu dijernihkan dengan tawas 2,5 g/m3 , kemudian didiamkan 24 jam sebelum digunakan

Contoh 2 : Pengolahan kopi Biji kopi sebelum diolah disortasi 2x : sortasi kebun dan sortasi basah. Air yang digunakan untuk proses dianjurkan tidak terdapat Fe., karena akan menyebabkan biji kopi bercak kehitaman

PENANGANAN LIMBAH Limbah cair BOD(Biochemycal OxygenDemand) Banyaknya oksigen dalam ppm (mg/l) yang diperlukan untuk menguraikan bahan organik oleh bakteri, sehingga limbah menjadi jernih kembali. Perlu 100 hari pada 20°C Semakin besar BOD maka derajat kotor limbah semakin besar

Asal, Sifat, Cara Pengolahan : 1. Limbah industri pengolahan kopi Asal buangan : Bubur kopi BOD tinggi,suspensi padatan Fermentasi Pengolahan limbahnya : -Pemisahan -Pengendapan -Penyaringan

2. Limbah industri minuman ringan Asal buangan : Pencucian botol Pembersihan lantai, alat Sirup penyimpanan Bak saluran Pengolahan limbahnya : -Pemisahan -Dibuang ke saluran umum pH tinggi suspensi padatan ,BOD

Pengolahan limbahnya : Pemisahan 3. Limbah pengalengan Asal buangan : Pemotongan Sari buah Pemutihan Pengolahan limbahnya : Pemisahan Kolam penyerapan atau penyemprotan untuk irigasi Suspensi zat padat besar, koloid, zat organik terlarut

Sifat air limbah : a.Sifat fisik warna : asal dari buangan bau : asal pembusukan endapan : asal dari erosi tanah, air limbah, suhu b.Sifat kimia bhn organik : KH, protein, lemak, pestisida bhn anorganik : kesadahan, Cl, P, S gas : Hidrogen sulfida, metan c.Sifat biologis bakteri : E. Coli tumbuh2an : lumut jamur, algae, protozoa

Komponen yang dibutuhkan terkait dengan sanitasi di gedung pabrik WC/ toilet : 1 buah → 10 – 20 orang Urinator : 1 buah → 40 0rang/ 20 orang K.mandi : 1 buah → 15 orang Cuci tangan : 1 buah → 15 orang

Pengolahan limbah antara lain : Penyaringan : menghilangkan zat padat Bak penangkap pasir ; menghilangkan pasir dan koral Bak penangkap lemak : memisahkan benda terapung Netralisai : menetralkan asam atau basa Reaktor lumpur aktif : menghilangkan bahan organik Karbon aktif : menghilangkan bau bahan yang tidak dapat didegradasi Nitrifikasi : menghilangkan nitrat secara biologis Osmosis atau elektrodialisis : menghilangkan azat terlarut Disinfeksi : membunuh mikroorganisme Air stripping ; menghilangkan amoniak

Pengolahan limbah antara lain : Penyaringan : menghilangkan zat padat Bak penangkap pasir ; menghilangkan pasir dan koral Bak penangkap lemak : memisahkan benda terapung Netralisai : menetralkan asam atau basa Reaktor lumpur aktif : menghilangkan bahan organik Karbon aktif : menghilangkan bau bahan yang tidak dapat didegradasi Nitrifikasi : menghilangkan nitrat secara biologis Osmosis atau elektrodialisis : menghilangkan azat terlarut Disinfeksi : membunuh mikroorganisme Air stripping ; menghilangkan amoniak