Kuantitatif September 2012 UNIVERSITAS MERCU BUANA PROGRAM KULIAH KELAS KARYAWAN Dr. Ir. H. Tjiptogoro Dinarjo, MM. Modul 3 Forcasting Kualitatif Kuantitatif September 2012 ‘12 Business Forecasting Dr Tjiptogoro Dinarjo Soehari MM 1 Pusat Bahan Ajar & E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
FORCASTING KUALITATIF-KUANTITATIF Data Kualitatif-Kuantitatif. Pendekatan metoda statistik tergantung pada jenis data kualitatif ataukah kuantitatif, statistik kualitatif menggunakan data kualitatif sedangkan statistik kuantitatif menggunakan data kuantitatif. Data kualitatif menggunakan label atau nama untuk mengidentifikasikan suatu attribute setiap element. Kualitatif data dapat menggunakan skala nominal atau skala ordinal dan dapat menggunakan bukan angka dapat pula menggunakan angka sebagai alat ukur. Data kuantitatif adalah nilai dalam angka yang mengidentifikasikan berapa banyak, berapa besar. Data kuantitatif menggunakan skala interval atau skala rasio sebagai alat ukur. Umumnya operasi arithmetic memiliki arti hanya bila datanya adalah kuantitatif, maka penggunaan perhitungan statistik untuk data kuantitatif tidak selalu ‘12 Business Forecasting Dr Tjiptogoro Dinarjo Soehari MM 3 Pusat Bahan Ajar & E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
Data pada Tabel 1 menghasilkan histogram sebagaimana Gambar 2. Gambar 2. Histogram Data Kepadatan (Density) Kurang dari 1% dari sample yang tidak menghendaki density diatas 0,40 75 50 Frekwensi 25 ,30 ,32 ,34 ,36 ,38 ,40 Kepadatan (density) Density diatas 0,40 tidak memperoleh pemilih yang tinggi, distribusi frekwensi dan histogram menunjukan bahwa hasil operasi penelitian menemukan pedoman kualitas yaitu semua density kurang atau sama dengan 0,40. Manajer memandang ringkasan statistik tersebut sebagai pedoman agar proses produksi mengacu pada kualitas dengan density kurang atau sama dengan 0,40. Kasus ini menggunakan statsitik kualitatif yang selanjutnya berkembang menggunakan statistik kuantitatif. C. Data dan Statsitik Kuantitatif. 1. Distribusi Frekwensi. Distribusi frekwensi adalah suatu tabel ringkasan data yang menunjukan angka dari setiap item yang tersebar pada kelas-kelas atau kelompok-kelompok yang nonoverlapping. Definisi ini berlaku baik untuk data kuantitatif maupun data ‘12 Business Forecasting Dr Tjiptogoro Dinarjo Soehari MM 5 Pusat Bahan Ajar & E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id