Asalamuallaikum wr.wb
Belajar efektif belajar memahami sesuatu atau pelajaran dengan mudah dan cepat menggunakan cara-cara yang paling efisien dan efektif.
Perilaku belajar tidak efektif Tidak bersungguh sungguh Selalu menganggap remeh pelajaran Sarana belajar kurang
Ciri-ciri belajar efektif Disiplin Ketekunan Percaya diri
Langkah-langkah belajar efektif Kita mau fokus membaca Melakukan Praktek atas inisiatif sendiri
Mendiskusikan pelajaran-pelajaran Membaca materi pelajaran
Manfaat belajar efektif Mendapatkan ilmu yang lebih baik Mudah memahami pelajaran Belajar lebih mudah
Kesimpulan Fokus terhadap pelajaran yang sedang dipelajari dengan cara cepat yang efektif. Belajar fokus itu berarti sangat serius, Berusaha dengan keras dan berkonsentrasi untuk segera memahami.