ASKEB I ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sistem Reproduksi.
Advertisements

SISTEM REPRODUKSI PADA WANITA
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI WANITA
ANATOMI JALAN LAHIR Oleh nopia nur hayati.
Biologi SMA N 1 Pekalongan 2006
ANFIS SISTEM REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA DISUSUN OLEH: SUMIATI (E1A012053)
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA
FEMALE GENITAL SYSTEM DRH. HANDAYU.
ANATOMI REPRODUKSI WANITA
Organ Reproduksi Manusia
ANATOMI FISIOLOGI REPRODUKSI
RAHMADIA 1B
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI BETINA DAN JANTAN
Asuhan kehamilan Anatomi fisiologi organ reproduksi wanita &konsepsi
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
NAMA : DESI SRI WAHYUNI NIM : TINGKAT : 1B
Nama : Elsa Tri Monika Nim :
Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita ( Review )
Anatomo fisiologi organ reproduksi wanita
Anatomi fisiologi reproduksi wanita Panggul Siklus hormonal
ORGAN REPRODUKSI WANITA
ANATOMI DAN FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
OLEH: YULI INDRI DEWI NIM:140085
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Sistem Reproduksi pada Manusia
JARINGAN PADA SISTEM REPRODUKSI
Konsep Terjadinya Kehamilan
Tugas Biologi Alat reproduksi wanita
FISIOLOGI ALAT REPRODUKSI
Sistem Reproduksi Rijalul Fikri.
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
ANATOM FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA OLEH: ADEK FITRIA IB
ASUHAN KEBIDANAN 1 ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI
ASKEB I MENGETAHUI ANATOMI DAN FISOLOGI GENITALIA WANITA
Mengetahui Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita
GENITALIA INTERNA & EKSTERNA PANGGUL SIKLUS HORMONAL SPERMA &OVUM
ASKEB 1 ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Anatomi genitalia (interna dan eksterna)
OLEH : INDAH CAHYANI NIM : TINGKAT : B
Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita ( review )
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA.
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
ANATOMI FISIOLOGI ALAT REPRODUKSI PRIA DAN WANITA
ANATOMI DAN FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Alat Reproduksi Wanita
Faktor-faktor yang mempengaruhi persalinan
Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita
ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI M A T E R I TUJUAN PEMBLJAR C A R T A
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI Nama Azmila IB
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
Sistem Reproduksi Pada Manusia
ANATOMI DAN FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
Adaptasi Fisiologi Hormon Sistem Endokrin Pada Masa Pubertas Oleh: Mahasiswa NIM Ganjil DIII Keperawatan STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR.
OLEH NOVVI KARLINA * 1 Anatomy Of The Reproductive Tract.
FUNGSI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI. SISTEM REPRODUKSI PRIA Struktur luar terdiri dari penis dan skrotum Struktur dalamnya terdiri dari testis, epididimis, vas deferens,
SISTEM REPRODUKSI WANITA Sistem reproduksi wanita terbagi 2, yaitu: 1. Organ-organ Internal 2. Organ-organ Eksternal 1. Organ-organ Internal, terdiri dari.
SISTEM REPRODUKSI. Sistem reproduksi atau sistem genital adalah sistem organ seks dalam organisme yang bekerja sama untuk tujuan reproduksi seksual. SISTEM.
Transcript presentasi:

ASKEB I ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA OLEH : EKA APRILIA PUTRI NIM 140051 TK IB

A. Genetalia interna dan eksterna Genitalia interna Genitalia interna adalah organ reproduksi wanita yang terletak di dalam rongga pelvis. Bagian-bagiannya adalah : Interna : Uterus Tuba fallopi Ovarium Prametrium Oviduct cervix

Genetalia eksterna Eksterna : Mons pubis Labia mayora Labia minora Clitoris Vestibulum Hymen perineum

INTERNA Uterus Uterus merupakan organ yang berongga dan berotot. Berbentuk seperti buah pir dengan bagian bawah yang mengecil. Berfungsi sebagai tempat pertumbuhan embrio. Tuba fallopi Merupakan organ tubulo muskuler, dengan panjang sekitar 12 cm dan diameternya antara 3 sampai 8 mm. Tuba falopimerupakan saluran memanjang setelah infundibulum yang bertugas sebagai tempat fertilisasi dan jalan bagi sel ovum menuju uterus dengan bantuan silia pada dindingnya. Ovarium Ovarium menghasilkan ovum. Ovarium disebut juga dengan indung telur. Letak ovarium di sebelah kiri dan kanan rongga perut bagian bawah. Ovarium berhasil memproduksi sel telur jika wanita telah dewasa dan mengalami siklus menstruasi. Cervix merupakan bagian dasar dari uterus yang bentuknya menyempit sehingga disebut juga sebagai leher rahim. Menghubungkan uterus dengan saluran vagina dan sebagai jalan keluarnya janin dari uterus menuju saluran vagina.

Parametrium Adalah Jaringan ikat yang terdapat antara kedua lembar ligamentum. Oviduct merupakan saluran panjang kelanjutan dari tuba fallopi. Berfungsi sebagai tempat fertilisasi dan jalan bagi sel ovum menuju uterus dengan bantuan silia pada dindingnya.

ovarium terdapat 2 buah yaitu kiri dan kanan yang berfungsi untuk menghasilkan sel ovum dan hormon wanita seperti : a.Estrogen yang berfungsi untuk mempertahankan sifat sekunder pada wanita, serta juga membantu dalam proses pematangan sel ovum. b.Progesterone yang berfungsi dalam memelihara masa kehamilan.

Organ eksterna eksterna Mons Pubis/ Mons Veneris Adalah Bagian yang menonjol yang banyak berisi jaringan lemak yang terletak dipermukaan anterior simpisis pubis Labia mayora Berupa dua buah lipatan jaringan lemak, berbentuk lonjong dan menonjol yang berasal dari mons veneris dan berjalan kebawah dan ke belakang yang mengelilingi labia minora Labia Minora Merupakan dua buah lipatan jaringan yang pipih dan berwarna kemerahan yang terlihat jika labia mayora dibuka Clitoris Mengandung banyak urat saraf sensoris dan pembuluh-pembuluh adarah. Merupakan suatu tanggul berbentuk silinder dan erektil yang terletak di ujung superior vulva. Vestibulum Merupakan rongga yang sebelah lateral di batasi oleh kedua labia minora,anterior oleh clitoris,dorsal oleh fourchet. Hymen Berupa lapisan yang tipis dan menutupi sebagian besar introitus vagina. Biasanya himen berlubang sebesar ujung jari berbentuk bulan sabit atau sirkular sehingga darah menstruasi dapat keluar.

B.Panggul panggul adalah cincin tulang di bagian bawah tubuh yang berbatasan dengan tulang ekor dan tulang panggul. Panggul berpengaruh pada kelahiran karena jjika panggulsempit tapi bayi yang akan di lahirkan besar maka proses kelahiran akan terhambat. Tulang panggul terdiridari 4 buah tulang berhubungan erat melalui persendian. Di samping persendian tulang panggul di hubungkan oleh jaringan ikat berupa ligamentum sehingga seluruhnya membentuk jalan lahir.

Panggul wanita

Ada empat jenis panggul : PANGGUL GYNECOID Panggul paling baik untuk perempuan. Bentuk pintu atas panggul hampir bulat. Diameter anteroposterior sama dengan diameter transversa bulat. Jenis ini ditemukan pada 45% wanita PANGGUL ANDROID Bentuk pintu atas panggul hampir segitiga. Umumnya pria mempunyai jenis seperti ini. Panjang diameter transversa dekat dengan sakrum. Pada wanita ditemukan 15%. PANGGUL ANTHROPOID Bentuk pintu atas panggul agak lonjong seperti telur. Panjang diameter anteroposterior lebih besar daripada diameter transversa. Jenis ini ditemukan 35% pada wanita   PANGGUL PLATYPELOID Sebenarnya jenis ini adalah jenis ginekoid yang menyempit pada arah muka belakang. Ukuran melintang jauh lebih besar daripada ukuran muka belakang. Jenis ini ditemukan

Tulang panggul terdiri dari 4 buah tulang yaitu : a) 2 buah tulang pangkal aha ( os coxae ) b) 1 buah tulang kelangkang (os sacrum) c) 1 buah tulang tungging (os coccygis)

Seorang wanita untuk tumbuh dan berkembangnya alat reproduksi sangat dipengaruhi oleh hormon-hormon yang dihasilkan oleh glandula hypophyse dan ovarium. Glandula Hypophyse Hypophyse anterior menghasilkan 3 hormon yaitu: FSH (Folikel Stimulating Hormon) LH (Luteizening Hormon) Prolactin (LTH=Luteo Tropic Hormon) Siklus hormonal

Hormon-Hormon Ovarium Hormon-hormon ovarium terdiri dari: Esterogen Progesteron Relaxin

TERIMAKASIH 