Survei Rumah Tinggal Pertemuan 4-6

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sebuah kajian tentang rumah tinggal di Kotagede Yogyakarta dan Perum
Advertisements

KONSEP ELEMEN PEMBENTUK RUANG Pertemuan 15 – 16
Study Grouping Pertemuan 22, 23 & 24
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 11
Studio Perancangan Arsitektur 04
MATERIAL PADA DESAIN TOKO PERTEMUAN 5
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke -2
Studi Kasus : Desain Rumah Tinggal Sederhana Pertemuan 19 & 20
Studi Lay out Pertemuan 19-21
Gambar Potongan Pertemuan 34, 35 & 36
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 11
Lingkup Pekerjaan Desainer Interior Pertemuan 3 - 4
Pengantar Rumah tinggal 3 Kamar Tidur Pertemuan 1,2 & 3
KONSEP RUANG Pertemuan 13 – 14
Pertemuan 1 Programming dan Proses Desain
PROFILE BOARDS DAN VISUAL APPROACH BOARD Pertemuan 9
Matakuliah : Gambar Teknik 2
KONSEP TAHAPAN PERENCANAAN
Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds Prodi Desain Interior - FDIK
TATA RUANG DALAM MODUL PRAKTIKUM.
RUMAH TINGGAL – MASALAH INTERIOR
TATA RUANG DALAM MODUL PRAKTIKUM.
TOPIK DESAIN FISIK BANGUNAN Pertemuan 9
OLEH: JOKO BUDIWIYANTO
TATA RUANG DALAM MODUL PRAKTIKUM.
GAMBAR UNTUK DESAIN FURNITURE TOKO PERTEMUAN 14
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 5
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 7
Sintesis Tapak Pertemuan 19, 20
Konsep dan Ide Desain Pertemuan 10-12
PROSES PERANCANGAN DARI TAHAP AWAL HINGGA SKEMATIK DESAIN
SIDANG KONSEP Pertemuan 7
Floor Plan Pertemuan Matakuliah : W Desain Interior 1
KONSEP DESAIN Pertemuan 2
Pemahaman dasar denah interior week-1
PROGRAM RUANG Pertemuan 4
Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds. Prodi Desain Interior - FDIK
Survey Data dan Lokasi Mata Kuliah : W Desain Interior 1
Studi Kasus : Desain Rumah Tinggal Sederhana Pertemuan 23 dan 24
KRITERIA DESAIN, STANDAR DESAIN, DAN METODE ANALISIS PERTEMUAN 6
Pra Rancangan dan Gambar Arsitektur Pertemuan 34, 35, 36
<<Soal Desain Interior 3>> W 0186
FUNGSI DAN JENIS PERATURAN BANGUNAN Pertemuan 1-2
<<Soal Desain Interior 3>> W 0186
Proses Perancangan Dalam Interior Pertemuan 7
Studi Kasus Desain Bangunan Pertemuan 6
KEBIASAAN DAN PERILAKU PERTEMUAN 11
Konsep dan Ide Desain Pertemuan
KONSEP PERABOT Pertemuan 21 – 22
PRESENTASI DAN EVALUASI Pertemuan 39
Kerangka Sample Pertemuan 6
Bidang Bukaan pada Elemen Pembentuk Ruang Pertemuan 11
KONSEP PENCAHAYAAN Pertemuan 19 – 20
Matakuliah : R0116/ Studio Perancangan Arsitektur 6 Tahun : 2006
Ordinary Annuity vs. Annuity Due Pertemuan 13
Space Programming & Space Analysis Pertemuan 7 & 8
PERTEMUAN KE-04 ANALISA TAPAK
Pengertian Detail pada Perencanaan Interior Week-7
LAY OUT FURNITURE Pertemuan
THEATRE GALLERY AND TRAINING OPERA
Soal Desain Interior 3 W 0186 Matakuliah : Desain Interior 3
Proses Desain : Gambar Potongan Display Case
STRUKTUR BANGUNAN SIPIL I
Studi Grouping & Studi Furniture Toko Pertemuan 16-18
Pendalaman Proyek dan Faktor-Faktor dalam Perancangan Pertemuan 4 - 5
PERANCANGAN TUGAS AKHIR RUMAH SAKIT MATA
EGA JULIA FAJARSARI, ST.,MT.
PERENCANAAN GEDUNG WORKSHOP BPBD KABUPATEN MUSI BANYUASIN KAMIS, 27 SEPTEMBER 2018.
Manajemen Gambar (Management Drawing) Pertemuan 7&8
Transcript presentasi:

Survei Rumah Tinggal Pertemuan 4-6 Matakuliah : Desain Interior II Tahun : 2009 Survei Rumah Tinggal Pertemuan 4-6

Survei Data dan Lokasi Survei Adalah pemeriksaan atau penelitian secara komprehensif. Survei yang dilakukan dalam melakukan penelitian biasanya dilakukan dengan menyebarkan kuesioner atau wawancara, dengan tujuan untuk mengetahui: siapa mereka, apa yang mereka pikir, rasakan, atau kecenderungan suatu tindakan. Survei lazim dilakukan dalam penelitian kuantitatif maupun kualitatif. Bina Nusantara University

Survei Data dan Lokasi Dalam proses mendesain interior, kita melakukan harus melakukan proses survei. Proses tersebut dibagi menjadi 2, yaitu: - Survei Data Lebih bersifat personal - Survei Lokasi Bersifat fungsional Bina Nusantara University

Survei Data Survei data dikatakan lebih bersifat personal karena survei ini dilakukan untuk mengetahui sifat, karakter dan hal-hal yang bersifat pribadi. Sehingga hasil desain bersifat estetis namun sesuai dengan karakter penghuni. Hal-hal yang disurvei misalnya: - Data Pribadi (umur, pekerjaan, latar belakang, dsb) - Data Kegiatan penghuni - Data Kebiasaan/hobby Bina Nusantara University 5

Survei Data pekerjaan & data diri Bina Nusantara University 6

Survei Data Hobby penghuni Bina Nusantara University

Survei Lokasi Survei lokasi dikatakan lebih bersifat fungsional karena survei ini dilakukan untuk menganalisa bentuk, tempat, lokasi, dsb. Semua hasil surveinya akan dijadikan acuan konsep dan aplikasi desain. Hal-hal yang disurvei misalnya: - Konsep Bangunan - Lokasi Bangunan - Pencapaian Bangunan - Arsitektur Bangunan - Data Fisik Bangunan - Peraturan-peraturan Bangunan berkaitan dengan Penerapan Desain Bina Nusantara University 8

Survei Rumah Tinggal Site Plan, peta lokasi rumah tinggal 9 Bina Nusantara University 9

Survei Lokasi Lokasi Bina Nusantara University 10

Survei Lokasi Arsitektur & Data Fisik Bangunan 11 Bina Nusantara University 11

Survei Rumah Tinggal 12 Denah lokasi / Site Plan Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 12

Survei Rumah Tinggal 13 Tampak bangunan dan denah Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 13

Survei Rumah Tinggal 14 Tampak bangunan dan denah Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 14

Survei Rumah Tinggal 15 Fasilitas hiburan, olah raga Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 15

Survei Rumah Tinggal 16 Fasilitas hiburan, olah raga Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 16

Survei Rumah Tinggal 17 Fasilitas hiburan, olah raga Pantai Indah Kapuk Bina Nusantara University 17

Survei Rumah Tinggal 18 Suasana dan Interior Style (Modern) Bina Nusantara University 18 Suasana dan Interior Style (Modern)

Survei Rumah Tinggal Suasana dan Interior Style (Modern) 19 Bina Nusantara University 19

Survei Rumah Tinggal Suasana dan Interior Style (Ethnic) 20 Bina Nusantara University 20

Survei Rumah Tinggal Suasana dan Interior Style (Ethnic) 21 Bina Nusantara University 21

Survei Rumah Tinggal Analisa Floor, Wall & Ceiling 22 Gypsum board Mirror glass Wall, paint Floor, marble Size : 60X60 cm 22 Bina Nusantara University

Flipchart Flip Chart , merupakan laporan hasil survey lapangan. Dilengkapi dengan : - Foto-foto, - Keterangan Lokasi dan Situasi Lingkungan, - Data Program Ruang, Data Penghuni, Data Material dan Bahan yang digunakan pada lantai, dinding dan ceiling Dan detail lainnya ( furniture, asesoris, suasana ruang ) Flip Chart digunakan untuk membuat perbandingan dan analisa dari beberapa rumah contoh yang disurvey Flip Chart untuk membantu proses presentasi mahasiswa di depan kelas Bina Nusantara University 23

Flip Chart Kriteria R.T 1 R.T 2 R.T 3 lokasi Analisa Kesimpulan Arsitektur gedung Program Ruang

Flip Chart Kriteria Apt 1 Apt 2 Apt3 Analisa Kesimpulan Penghuni Profesi Lay-out furniture

Flip Chart Kriteria Apt 1 Apt 2 Apt3 Analisa Kesimpulan Floor Plan Bahan Lantai Ceiling Plan

Flip Chart Kriteria Apt 1 Apt 2 Apt3 Analisa Kesimpulan Furniture Assesories Fasilitas kebakaran Lain-lain

http://id.wikipedia.org/survei http://www.google.co.id/images Sumber http://id.wikipedia.org/survei http://www.google.co.id/images Bina Nusantara University