FKIP UNIVERSITAS ESA UNGGUL PERILAKU EKONOMI PERTEMUAN KE 6 LATIVA QURROTAINI, M. Pd FKIP UNIVERSITAS ESA UNGGUL
Diharapkan mahasiswa dapat menganalisis perilau ekonomi dan konsep kesejahteraan
Tujuan yang ingin dicapai: Menjelaskan konsep dasar produksi Menunjukkan konsep dasar distribusi Menerapkan konsep dasar konsumsi Menjelaskan konsep dasar kesejahteraan
Darimana perilaku ekonomi muncul ?
Setiap manusia memiliki kebutuhan yang tidak terbatas, namun di lain pihak ketersediaan alat pemuas kebutuhan (barang dan jasa) relatif terbatas. Oleh Karena itulah untuk mendapatkan alat pemuas kebutuhan muncul perilaku ekonomi.
Produksi Distribusi Konsumsi Kesejahteraan Tindakan untuk menciptakan barang dan jasa Distribusi Tindakan menyalurkan barang dan jasa dariprodusen ke konsumen Konsumsi Tindakan pemenuhan kebutuhan Kesejahteraan
Konsep kesejahteraan ??
Materi IPS SD mengenai perekonomian: Koperasi Perkembagan IPTEK Kegiatan ekoomi Era globalisasi
Bagaimana merancang pembelajaran IPS SD mengenai materi perekonomian dengan pendekatan Kontekstual…