KEKURANGAN ENERGI PROTEIN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Darwis Dosen Jurusan Gizi
Advertisements

Bab 7 Gizi Buruk.
1. MAKANAN JANIN DLM KANDUNGAN MAKANAN BAYI PD HARI PERTAMA LAHIR
MASALAH GIZI BURUK KURANG ENERGI PROTEIN
STATUS GIZI LANJUT USIA
Paskalis Lukimon (Ners)
KESEHATAN TENTANG DIARE.
Gagal Ginjal Oleh Nugroho.
REVIEW MATERI DASAR GIZI
OLEH: Ns. Titik Anggraeni, S.Kp.,M.Kes.
PATOFISIOLOGI DIABETES MELITUS
Masalah Gizi Utama di Indonesia
Prinsip diet pada Bayi dan Anak
Derajat 1 inequality drought war Derajat 2 kemiskinan dan gangguan sosial Derajat 3 kurang makan infeksi neglet Derajat 4 anoreksia Derajat 5 malnutrisi.
APA YANG DIMAKSUD DENGAN GIZI?
Mengenal Berbagai Rupa dan Warna Feses Bayi ASI
STATUS GIZI LANJUT USIA
Gizi untuk lansia Oleh: Yeti Herliza.
MALNUTRISI Abdullah Luthfi (D ) Agistha Ghina R (D ) Dini Rizki (D )
OM SWASTIASTU.
GIZI DALAM DAUR KEHIDUPAN
SYAFRIANI, M.KES GIZI KESMAS
PATOFISIOLOGI DAN TERMINOLOGI MEDIK
Kekurangan Vitamin A Indri Nur Arfiyanti
Kebutuhan Gizi Ibu Hamil
Santi susanti nim :
DIABETES MELLITUS.
ILMU GIZI GIZI PADA IBU HAMIL DAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
MENCERMATI GIZI BAYI, AWAL KESEHATAN MASYARAKAT
Gizi pada ibu hamil & komplikasinya
MINERAL (LANJUTAN) Seng (Zn) sebagaian besar terdapat dalam tulang, namun semua jaringan tubuh yang lain juga mengandung seng. Kulit, rambut dan bulu ternak.
Gizi Pada Ibu Hamil dan Komplikasinya
GIZI PADA IBU HAMIL DAN KOMPLIKASINYA
GIZI IBU HAMIL DENGAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
PENATALAKSANAAN GIZI PADA PASIEN ANAK DENGAN GASTRO ENTERITIS di RUMAH SAKIT PERSAHABATAN ONLY IVONILA RIWU ( ) 
GIZI PADA BALITA Disusun oleh :....
PROTEIN Oleh : Kelompok 3 Chreistin Maylinda Tumbol Muhammad Fahmi
MARASMUS MATERI KULIAH.
POLA HIDUP SEHAT DENGAN MEMPERHATIKAN VITAMIN YANG ADA DALAM TUBUH
GIZI PADA LANSIA Oleh : SILVIA MELINI
PATOFISIOLOGI DAN TERMINOLOGI MEDIK DEFICIENCY & MALNUTRITION
Gizi untuk lansia Oleh: Dzakirah.
SEMESTER IV - 13.
GIZI PADA LANSIA Intan Julianingsih I A.
HUBUNGAN GIZI DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI
MASALAH DAN PROGRAM KEP
KEBUTUHAN NUTRISI UNTUK PRA SEKOLAH
MANFAAT ZAT-ZAT GIZI BAGI WANITA SEPANJANG DAUR KEHIDUPAN
VITAMIN SYAFRIANI.
Gizi Dalam daur Kehidupan I (GDDK)
GIZI UNTUK LANSIA TRIWIDIARTI
Atika Yasmine Wulandari Herlinda Puspitasari
SEROSIS HEPATIS Ariana. D
Manfaat Zat-Zat Bagi Wanita Sepanjang Daur Kehidupannya (Protein)
MACAM-MACAM ZAT MAKANAN
Gizi Ibu Hamil 4.
GIZI BURUK.
PROSES PENUAAN Saptawati Bardosono 9/17/2018.
DR. FARAH m. RIDWAN, SP.PD (promosi kesehatan 24 mei 2017)
SINDROM NEFROTIK Oleh: Aidan.
MALNUTRISI.
KURANG ENERGI PROTEIN (KEP)
KEBUTUHAN NUTRISI UNTUK PRA SEKOLAH OLEH : RITA ASRIYANTI, SST.
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
L/O/G/O Besi (Fe) dan Seng (Zn) ROSSA INTAN MANURUNG PRODI D-IV JURUSAN GIZI LUBUK PAKAM.
GIZI MASYARAKAT.
GIZI BURUK PADA BALITA Ruang Flamboyan 3 Rumah Sakit Umum Daerah Dr Drajat Prawiranegara Kabupaten Serang 2017.
Transcript presentasi:

KEKURANGAN ENERGI PROTEIN KEP KEKURANGAN ENERGI PROTEIN SYAFRIANI

Definisi Malnutrisi energi – protein (MEP) adl tidak adekuatnya intake protein dan kalori yg dibutuhkan oleh tubuh.

Kwashiorkor Marasmus

PENGERTIAN Kwashiorkor adl suatu penyakit yg disebabkan oleh kekurangan protein Marasmus adl suatu penyakit yg disebabkan oleh kekurangan kalori dan protein.

E T I O L O G I Kekurangan kalori Kekurangan protein

PATOFISIOLOGI Kwashiorkor Kekurangan protein dalam makanan  asam amino essensial dalam serum yang diperlukan untuk sintesis dan metabolisme terutama sebagai pertumbuhan dan perbaikan sel  makin berkurangnya asam amino dalam serum menyebabkan berkurangnya produksi albumin hati. Kulit akan tampak bersisik dan kering  depigmentasi. Anak mengalami ggn pd mata  kekurangan vitamin A. Kekurangan mineral : besi, kalsium dan seng. Edema  hipoproteinemia yg mana cairan akan berpindah dari intra vaskuler kompartemen ke rongga interstitial  ascites. Ggn gastrointestinal seperti adanya perlemakan pd hati dan atropi pd sel acini pankreas.

PATOFISIOLOGI Marasmus Pada marasmus ditandai dgn atropi jaringan, terutama lapisan subkutan dan badan tampak kurus seperti orang tua. Pada metabolisme lemak kurang terganggu dari pd kwashiorkor, kekurangan vitamin biasanya minimal atau tidak ada. Pada marasmus tdk ditemukan edema akibat dari hipoalbuminemia dan atau retensi sodium. Pemenuhan kebutuhan dlm tbh masih dpt dipenuhi dgn adanya cadangan protein sebagai sumber energi.

KOMPLIKASI Kwashiokor : diare, infeksi, anemia, ggn tumbuh kembang, hipokalemia Marasmus : infeksi, tuberkulosis, parasitosis, desentri, malnutrisi kronik, ggn tumbuh kembang.

MANIFESTASI KLINIS Kwashiorkor Muka sembab Edema Jaringan otot mengecil Jaringan subkutan tipis dan lembut Warna rambut pirang atau seperti rambut jagung Kulit kering dan besisik Alopecia Anoreksia Gagal dalam tumbuh kembang Tampak anemia

MANIFESTASI KLINIS Marasmus Badan kurus kering Tampak seperti orang tua Kulit berkeriput Ubun – ubun cekung pada bayi Jaringan subkutan hilang Turgor kulit jelek Malaise ,Apatis Kelaparan

PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK Pemeriksaan fisik Pemeriksaan laboratorium : albumin, creatinine, dan netrogen. Elektrolit, Hb, Ht, transferin.

Penatalaksanaan Terapeutik Diit tinggi kalori, protein, mineral, dan vitamin Pemberian terapi cairan dan elektrolit Penanganan diare bila ada; cairan, antidiare dan antibiotik.

BUSUNG LAPAR SYAFRIANI Free Powerpoint Templates

PENGERTIAN Apasih busung lapar atau bahasa kerennya gizi buruk itu?. Busung Lapar atau gizi buruk adalah kondisi kurang gizi yang disebabkan oleh rendahnya konsumsi energi dan protein dalam asupan makanan sehari-hari hingga tidak memenuhi Angka Kecukupan Gizi (AKG).

Ada beberapa cara untuk mengetahui seorang anak terkena busung lapar (gizi buruk) yaitu : Pertama, dengan cara menimbang berat badan secara teratur setiap bulan . Bila perbandingan berat badan dengan umurnya dibawah 60% standar WHO-NCHS, maka dapat dikatakan anak tersebut terkena busung lapar (Gizi Buruk). Kedua, dengan mengukur tinggi badan dan LIngkar Lengan Atas (LILA)  bila tidak sesuai dengan standar anak yang normal waspadai akan terjadi gizi buruk.

Jenis Busung Lapar (Gizi Buruk) Ada 3 jenis busung lapar (gizi buruk) yang sering ditemui dan sangat berbahaya yaitu : KWASHIORKOR,  MARASMUS dan gabungan dari keduanya MARASMIC-KWASHIORKOR.

PENGERTIAN Kwashiorkor ialah gangguan yang disebabkan oleh kekurangan protein ( Ratna Indrawati, 1994) Kwashiorkor ialah defisiensi protein yang disertai defisiensi nutrien lainnya yang biasa dijumpai pada bayi masa disapih dan anak prasekolah (balita). (Ngastiyah, 1995)

• hilangnya protein melalui air kemih (sindrom nefrotik), ETOLOGI.. faktor sosio-ekonomi-budaya yang berperan terhadap kejadian malnutrisi umumnya, diare kronik, • malabsorpsi protein, • hilangnya protein melalui air kemih (sindrom nefrotik), • infeksi menahun, luka bakar,

FATOFISIOLOGI.. gangguan metabolik dan perubahan sel yang disebabkan edema dan perlemakan hati. Karena kekurangan protein dalam diet akan terjadi kekurangan berbagai asam amino dalam serum yang  jumlahnya yang sudah kurang tersebut akan disalurkan ke jaringan otot. Perlemakan hati terjadi karena gangguan pembentukan beta liprotein, sehingga transport lemak dari hati ke depot terganggu dengan akibat terjadinya penimbunan lemak dalam hati

GEJALA KLINIS.. Pertumbuhan terganggu . Perubahan mental, biasanya pasien cengeng atau apatis. Ditemukan odema ringan maupun berat. terjadi gangguan gastrointestinal. Anorexia yang hebat hingga cara pemberian makannya harus personde, diare dan muntah karena terjadinya intoleransi makanan. Perubahan rambut, tampak kusam, kering, halus, jarang dan berubah warna. Kulit mengalami perubahan yaitu hiperplementasi, bersisik,

Untuk jenis Kwashiorkor tanda-tanda yang terjadi adalah sebagai berikut: Bengkak  pada seluruh tubuh terutama pada punggung kaki dan bila ditekan akan meninggalkan bekas seperti lubang Otot mengecil dan menyebabkan lengan atas kurus sehingga ukuran LILA-nya kurang dari 14 cm Timbulnya ruam berwarna merah muda yang meluas dan berubah warna menjadi coklat kehitaman dan terkelupas Tidak nafsu makan Rambutnya menipis berwarna merah seperti rambut jagung dan mudah dicabut tanpa menimbulkan rasa sakit Wajah anak membulat dan sembab (moon face) Cengeng/rewel dan apatis Sering disertai infeksi, anemia dan diare

Sedangkan untuk jenis Maramus tanda-tandanya : Anak sangat kurus tampak tulang terbungkus kulit. Tulang rusuk menonjol Wajahnya seperti orang tua (monkey face) Kulit keriput (jaringan lemak sangat sedikit sampai tidak ada ) Cengeng/rewel Perut cekung sering disertai diare kronik (terus menerus) atau susah buang air kecil

Tanda-tanda Marasmic – Kwashiorkor adalah: Campuran dari beberapa tanda tanda Kwashiorkor dan maramus disertai pembengkakan yang tidak menyolok.

Dampak Busung Lapar (Gizi Buruk) Dampak dari gizi buruk (busung lapar) pada anak bukan hanya tubuh yang kurus tetapi lebih dari itu. Gizi buruk dapat mengakibatkan menurunnya tingkat kecerdasan anak, rabun senja dan penderita gizi buruk lebih rentan terhadap penyakit terutama penyakit infeksi. Bila ditemukan anak dengan gizi buruk harus segera dirujuk ke rumah sakit untuk pengobatan lebih lanjut.

Pencegahan Busung Lapar (Gizi Buruk) Busung Lapar (Gizi buruk) dapat dicegah dengan memberikan makanan yang bergizi pada anak berupa sayur mayur, buah-buahan, makanan yang mengandung karbohidrat (seperti nasi, kentang, jagung), makanan yang mengandung protein (telur, ikan ,daging) dll, dan berikanlah ASI bagi anak usia 0 – 2 tahun.

terima kasih dan semoga bermanfaat