PRINSIP PENELITIAN TINDAKAN KELAS Pertemuan 3
PRINSIP PTK (TIM PELATIH PGSM 1999) 1. Penemuan berdasar apa yang dipraktikkan dalam arti memperbaiki secara praktis, langsung, sekarang permasalahan PTK harus spesifik, kontektual, nyata di kelas tidak untuk menemukan pengetahuan baru yang dapat diberlakukan secara luas
2. Kolaborasi antara guru dan dosen PTdalam arti: sebagai patner, bukan hubungan koordinatif bersama untuk memecahkan masalah yang dihadapi praktisi observasi oleh peneliti sebagai supervisi kesejawatan persoalan yang akan dipecahkan masih dalam jangkauan kolaborator
3. Kegiatan refleksi dilakukan secara kesejawatan Artinya: pemecahan permasalahan hasil refleksi diri sebagai cerminan interaksi kesejawatan sebagai bagian dari peningkatan profesionalisme
KARAKTERISTIK PTK (KEMMIS & MCTAGGART 1997) Pendekatan: untuk memperbaiki pendidikan Partisipatori: dilaksanakan bersama selama penelitian Spiral refleksi diri terdiri dr Rencana Tindakan/ implementasi observasi refleksi
Tahapan PTK Kemmis dan McTaggart Tindakan Obserasi Refleksi Rencana Rencana yang direvisi Tahapan PTK Kemmis dan McTaggart