Desain & Teknologi.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB 2 TINJAUAN UMUM PENGEMBANGAN SISTEM
Advertisements

SIKLUS HIDUP PROYEK dan MANAJEMEN
Pendekatan Situasional
CHAPTER 7 Pengembangan Sistem
VISI Menjadi unit pelaksana tridharma perguruan tinggi yang unggul secara internasional di bidang teknik sipil dan lingkungan. MISI 1.Menyelenggarakan.
Perencanaan Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat Lunak
(Penjelasan bahasa rupa & semiotika)
MODUL PROYEK KONSTRUKSI
PROJECT-BASED LEARNING
KAITAN ANTARA KEBUDAYAAN DAN PENDIDIKAN
PENGEMBANGAN SISTEM.
PENDIDIKAN SEBAGAI SISTEM
Dasar Perancangan dan Teknologi Fakultas Teknik Universitas Esa Unggul
EKONOMI MIKRO p QS pe QD 100 nuhfil hanani : web site :
Performance Indicators Journal Review
Proyek Sistem Informasi (Kuesioner + Manajemen kegagalan SI)
Pengelolaan Proyek Sistem Informasi
Menggunakan Macromedia Director MX 2004 Dan Adobe Photoshop 7
ILMU, TEKNOLOGI DAN SENI DALAM ARSITEKTUR
Itu pemenuhannya menjadi hal yang utama dalam kehidupan manusia. Rumah selain Rumah adalah merupakan kebutuhan hidup manusia yang paling dasar, untuk for.
Pengenalan Istilah Dasar, Definisi, Latar Belakang Perlunya PSSI
Aspek rekayasa gempa sangat perlu diterapkan pada rekayasa struktur, agar bangunan mempunyai ketahanan yang baik terhadap pengaruh gempa Penggunaan standar.
LOGO REKAYASA NILAI/ VALUE ENGINEERING PERTEMUAN-1 M. AFIF SALIM, ST, MT.
Mata Kuliah : Perilaku Konsumen PKK Fak.Ekonomi UMB Menteng- elearning
Definisi Desain BERASAL DARI KATA (ITALIA): DISEGNO INTERNO (KONSEP UNTUK KARYA YANG AKAN DILAKSANAKAN) DAN DISEGNO ESTERNO (KARYA YANG SUDAH TERLAKSANA)
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
BAGIAN TEKNIK STRUKTUR DAN INFRASTRUKTUR
CHAPTER 7 Pengembangan Sistem
SARTIKA NISUMANTI, ST., MT
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Pemeliharaan Perangkat Lunak
Mata Kuliah : Perilaku Konsumen Fak. Ekonomi UMB – PKK Menteng Jakarta
Ruang lingkup antropologi
PROGRAM TEAM KERJA DAN AKTIVITAS USAHA
SENI BUDAYA Disusun Oleh: Esti Sugihandayani, S.Pd.
PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA
STATE UNIVERSITY OF MALANG
Komunikasi Lintas Budaya
Kebudayaan Minggu 4.
By EKA NUGRAHA NINGSIH A
PENGEMBANGAN SISTEM Muhammad Hidayat, SE.
Perubahan yang Terjadi pada Masyarakat
Pengertian Penduduk, Masyarakat & Kebudayaan
DASAR TEKNOLOGI INFORMASI
Perkuliahan Minggu 7 Sosiologi Komunikasi
Teknologi Pembangunan Perumahan
Proses Pengembangan Produk Baru
Visual efektif dalam Iklan 0tt0 Klepner * Advertising Procedure
Pertemuan ke-6 KEBUDAYAAN
Pertemuan ke-6 KEBUDAYAAN
SEJARAH DESAIN INDUSTRI
KEBUTUHAN DAN KELANGKAAN SUMBER DAYA
Workflow-driven methodology
PENGEMBANGAN SISTEM.
4.Rr Rizadian Mayangsari ( )
PENDEKATAN, LINGKUP, DAN KEDUDUKAN REVITALISASI URBAN
PENDIDIKAN SEBAGAI SISTEM
Materi Kuliah Manajemen Konstruksi Dosen: Emma Akmalah, Ph.D.
PEMASARAN KELOMPOK 10 Widya Agustina (A1F013001)
Masalah Pokok Dalam Perekonomian dan Cara Mengatasinya
OSKAR JUDIANTO SSn., MM., MDs. FAKULTAS DESAIN dan INDUSTRI KREATIF
1 SEJARAH JALAN RESKI AINUN BAHRI Mata pelajaran : Perencanaan Konstruksi Jalan, Jembatan dan Irigasi.
PERENCANAAN TAPAK BERKELANJUTAN – PRINSIP ANALISIS
Filsafat Arsitektur 1 TJ.
MEMULAI BISNIS BARU (Rencana Bisnis).
TIM PENYUSUN MODUL AGRIBISNIS TANAMAN
KEBUDAYAAN DAN MASYARAKAT
EVALUASI PELATIHAN ISTIANA,S.Psi.,M.Pd.
Pengolahan makanan khas daerah KELAS XI SEMESTER GENAP MATERI 1 Firqih Eka Iswara,S.Pd.
Transcript presentasi:

Desain & Teknologi

Kebutuhan manusia Kebutuhan primer, merupakan kebutuhan yang berhubungan dengan hidup mati manusia. Bahkan dalam skala yang lebih besar ketidakberadaannya akan membuat manusia punah. Merupakan kebutuhan tertinggi dan mutlak harus dipenuhi. Misalnya yaitu kebutuhan makan dan minum. Kebutuhan sekunder, merupakan kebutuhan yang tidak berhubungan langsung dengan hidup matinya manusia. Dengan tidak terpenuhinya kebutuhan ini, manusia masih dapat bertahan hidup dan belum tentu akan mati (punah). Contohnya adalah tempat tinggal, pakaian, alas kaki, dll Kebutuhan tersier, merupakan kebutuhan pelengkap dan memenuhi kesenangan. Kebutuhan hidup ini sama sekali tidak berpengaruh terhadap hidup dan mati manusia. Misalnya pemenuhan kebutuhan yang berkaitan dengan keindahan, tarian, musik, kesenian, permainan, dan lifestyle.

Hubungan Manusia dan Desain Manusia merupakan manusia yang berakal. Sejak kelahirannya di muka bumi akalnya terus berkembang. Kemampuan akal memungkinkan manusia untuk : bertahan, berkembang, memperbaiki tingkat hidup, bahkan memperbaiki lingkungannya. akal Bertahan Berkembang Memperbaiki diri Memperbaiki lingkungan Kebutuhan Kebutuhan primer Kebutuhan sekunder Kebutuhan tersier Design Process Manufacture Process Gagasan Rencana Analisa Hitung Dicoba Dibuat

Produk desain & teknologi sederhana Sederhana namun berpengaruh pada hidup kita sehari-hari

manusia, kebudayaan, & desain Pada jaman dahulu kala belum dikenal istilah “desain”. Tetapi proses desain , sebenarnya sudah ada sejak jaman purbakala. Penemuan alat-alat purba, sering digunakan oleh para ahli purbakala untuk menentukan umur, bentuk kebudayaan, tinggi rendahnya penguasaan teknologi dan ilmu pengetahuan suatu kelompok masyarakat tertentu. Tinggi rendahnya tingkat kebudayaan suatu kelompok masyarakat tertentu, dapat ditentukan oleh tingkat kemampuan untuk melakukan proses desain secara keseluruhan.

Apa yang menyebabkan perbedaan antara kebudayaan suatu kelompok tertentu dengan kelompok lainnya? Perbedaan bahasa Lokasi/geografis Cara berpikir Cara memandang/persepsi Tinggi rendahnya penguasaan teknologi Ilmu pengetahuan Erat renggangnya tingkat hubungan sosial

Apakah DESAIN itu? Desain merupakan suatu proses “yang sebenarnya” berlangsung selama manusia hidup di dunia. Beberapa dari kita (orang awam) menganggap desain baru dikenal saat jaman modern. Desain atau disain dalam ejaan bahasa indonesia, berasal dari kata bahasa inggris “design”, yang secara umum memiliki arti model, bentuk/pola, konstruksi, rencana, maksud; baik, bagus, dan indah bentuknya. Desain/design memiliki pengertian umum lainnya setara dengan merancang, merencana, rancang bangun, atau merekayasa. “to design” atau dalam bahasa indonesia “mendesain” memilki arti melakukan kegiatan (aktivitas/proses) untuk menghasilkan suatu desain

Apakah DESAIN itu? Pada kenyataannya istilah desain/rencana dengan kata “design” banyak digunakan untuk menunjukkan suatu rencana atau hasil proses perencanaan yang bersifat mikro (khusus, khas, detail) dan nyata : Rencana jembatan (bridge design) Rencana jalan (road design) Rencana rumah (house design) Rencana interior (interior design) Rencana produk (product design) Rencana produk industri (industrial design) Rencana kendaraan (automotive design), dll Sedangkan istilah “plan” lebih digunakan untuk menunjukan perencanaan yang bersifat makro dan abstrak : Rencana strategis (strategy plan) Rencana utama (master plan) Rencana manajemen (management plan) Rencana perusahaan (coorporate plan) Rencana proyek (project plan) Rencana kota (city plan) Pada dasarnya desain (rencana mikro) bisa merupakan bagian dari sebuah plan (rencana mikro) , namun desain dapat berdiri sendiri dan tidak terkaiit dengan sebuah plan (rencana mikro) tertentu.

Apakah DESAIN itu? Beberapa definisi desain menurut beberapa pakar : Plato, “…beauty and corectness of every manufactured articles, or living creature, or action, to be tried only by refence to the purpose intended in their construction, or in their natural constitutiions” Gregory, mendefinisikan desain sebagai “relating product with situation to give satisfaction”, yang lebih mengutamakan hubungan antara barang/produk dengan suatu keadaan atau kondisi tertentu dengan tujuan memberikan kepuasan bagi penggunanya. Fielden, “engineering design is the use of scientific principles, technical information, and imagination in the definition of mechanical structure, machine or system to perform function with maximum economy and efficiency” Terlihat terdapat perbedaan arti dari desain dari waktu ke waktu, pada jaman plato keindahan/art merupakan merupakan bagian yang penting dari desain. Stelah revolusi industri terdapat pergeseran/pemisahan antara art dan design.

Apakah DESAIN itu? Ditinjau dari sejarahnya, desain dan proses desain seumur dengan sejarah keberadaan manusia di dunia. Kenyataannya desain berperan penting dalam kehidupan di dunia. Peran desain (dan proses desain) merambah dalam berbagai kehidupan manusia. Segala proses berfikir, menganalisa, menghitung, mencoba, dan bertujuan akhir membuat suatu “benda”, baik yang sederhana maupun yang rumit dapat disebut sebagai proses desain. Maka proses desain adalah suatu proses yang dilakukan untuk merencanakan pembuatan sesuatu hal/produk.

Kesimpulannya DESAIN itu? Proses desain perannya adalah menganalisis, menghitung, memperkirakan, memutuskan, menggambar, dan menyatakannnya secara objetif dan sisematis. Desain adalah suatu gagasan, ide, cara, atau rencana atau sistem yang akan digunakan untuk “membuat suatu benda”, sehingga benda (produk) yang direncanakan tersebut dapat dibuat dan digunakan oleh manusia secara aman, nyaman, mempunyai sifat , bentuk, dan dampak yang positif Serta berfungsi sesuai dengan yang dikehendaki.