JARINGAN PADA SISTEM REPRODUKSI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sistem Reproduksi.
Advertisements

SISTEM GENITAL BETINA drh. Herlina Pratiwi.
SISTEM REPRODUKSI PADA WANITA
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI WANITA
Peran hormon penentuan ciri-ciri seks sekunder
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA.
Sistem Reproduksi Biologi XI IPA / SMAN 46 Jakarta
Biologi SMA N 1 Pekalongan 2006
Organ Reproduksi Pria Penis dan Urethra Duktus deferens
ORGAN GENITAL EKSTERNAL DAN INTERNAL PADA HEWAN BETINA DAN PROSES OOGENESIS drh. Herlina Pratiwi.
ANFIS SISTEM REPRODUKSI WANITA
PRIA DAN WANITA SUATU TINJAUAN HISTOLOGIS
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA DISUSUN OLEH: SUMIATI (E1A012053)
ORGAN GENITALIA BETINA
By: Omega Tahun, SKM, M.Kes
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA
Ovulasi hingga Implantasi (Perkembangan Minggu Pertama)
FEMALE GENITAL SYSTEM DRH. HANDAYU.
Anatomi Fungsional ORGAN REPRODUKSI TERNAK BETINA
Sistem Reproduksi Manusia
SIKLUS MENSTRUASI DAN PENGATURANNYA
Sistem Reproduksi (Menstruasi)
REPRODUKSI ♂ ♀.
ANATOMI REPRODUKSI WANITA
Organ Reproduksi Manusia
ANATOMI FISIOLOGI REPRODUKSI
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI BETINA DAN JANTAN
Peran hormon dalam fertilisasi
Anatomo fisiologi organ reproduksi wanita
ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTIM REPRODUKSI MANUSIA SMA NEGERI 1 BATANGAN, KAB. PATI
ALDILAH ALFI IZLAMI (1B)
ASKEB I ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Tentir Histologi -Dini-Andy-.
OLEH: YULI INDRI DEWI NIM:140085
Sistem Reproduksi pada Manusia
Tugas Biologi Alat reproduksi wanita
FISIOLOGI ALAT REPRODUKSI
Sistem Reproduksi Rijalul Fikri.
ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
ANATOM FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA OLEH: ADEK FITRIA IB
ASKEB I MENGETAHUI ANATOMI DAN FISOLOGI GENITALIA WANITA
Mengetahui Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita
ASKEB 1 ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
PERUBAHAN ANATOMISistem reproduksi wanita
Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita ( review )
ANATOMI FISIOLOGI ALAT REPRODUKSI PRIA DAN WANITA
Alat Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Organ Reproduksi Wanita
ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
“HORMON REPRODUKSI”.
SISTEM REPRODUKSI Nama Azmila IB
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
SISTEM REPRODUKSI WANITA
Adaptasi Fisiologi Hormon Sistem Endokrin Pada Masa Pubertas Oleh: Mahasiswa NIM Ganjil DIII Keperawatan STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR.
Dr. FARID, SpOG. EMBRIOLOGI ALAT REPRODUKSI EMBRIOLOGI ALAT REPRODUKSI PENENTUAN KELAMIN - Penetuan kelamin terjadi saat ferilisasi --> saat ovum dibuahi.
Anatomi Fungsional ORGAN REPRODUKSI TERNAK BETINA
OLEH NOVVI KARLINA * 1 Anatomy Of The Reproductive Tract.
FUNGSI ORGAN REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI WANITA
Sistem Reproduksi Wanita
SISTEM REPRODUKSI. SISTEM REPRODUKSI PRIA Struktur luar terdiri dari penis dan skrotum Struktur dalamnya terdiri dari testis, epididimis, vas deferens,
SISTEM REPRODUKSI WANITA Sistem reproduksi wanita terbagi 2, yaitu: 1. Organ-organ Internal 2. Organ-organ Eksternal 1. Organ-organ Internal, terdiri dari.
SISTEM REPRODUKSI. Sistem reproduksi atau sistem genital adalah sistem organ seks dalam organisme yang bekerja sama untuk tujuan reproduksi seksual. SISTEM.
Transcript presentasi:

JARINGAN PADA SISTEM REPRODUKSI

SISTEM REPRODUKSI WANITA Sistem reproduksi wanita terbagi 2, yaitu: 1. Organ-organ Internal 2. Organ-organ Eksternal

Organ-organ Internal, terdiri dari :     - Dua ovarium (indung telur)     - Dua tuba fallopii (saluran telur)     - Uterus (rahim)     - Adnexa Organ-organ eksternal, terdiri dari :     - Mons veneris     - Labia Mayora     - Labia Minora     - Klitoris     - Vestibulum     - Meatus Uretra     - Introitus vagina - Perineum      - Kelenjar skene dan bartholini

Organ Genitalia Interna Ovarium : sel telur, berbentuk seperti buah almond dengan panjang 2.5-5 cm dan tebal 0.1-1 cm. Ditutupi oleh epitel germinativum : Epitel selapis kuboid Struktur dibawah epitel germinativum - Tunika albuginea (Jaringan ikat kolagen padat) Ovarium terfiksasi oleh mesoverium  suatu lipatan jaringan ikat dari uterus Permukaan dari ovarium menongkol yang dibentuk oleh folikel-folikel. Dibagi menjadi korteks dan medula: Batas tak jelas

Korteks Folikel ovarium Folikel berkembang Folikel de Graafar Folikel Primordial Berkembang menjadi Folikel Primer Dibungkus oleh epitel selapis gepeng Folikel berkembang Folikel primer Folikel sekunder Folikel tertier Folikel de Graafar

b. Corpus hemorrhagicus: Corpus rubrum c. Corpus Luteum Dibentuk dari corpus rubrum Dipengaruhi hormon Luteinizing hormone (LH) Disusun oleh sel-sel lutein granulosa (modifikasi sel-sel granulosa), Besar ( 30μm), pucat, banyak mengandung SER (smooth endoplasmic reticulum), RER (rough ER) mitochondria, Golgi complex dan tetes lipid Turunan sel-sel granulosa Menghasilkan hormon progesteron dan relaxin d. Corpus albicans Sisa corpus lutein yang berdegenerasi Berupa jaringan parut kecil dipermukaan ovarium

2. Medula Mengandung pembiuluh darah, pembuluh limf, serat saraf dan jaringan ikat longgar

Uterus : organ yang berbentuk seperti buah pear yang tebal dan mengarah ke atas. Dibagi atas fundus uterus, cervic uterus, ismus uterus Posisi uterus secara normal adalah antefleksi diatas kandung kemih Ukuran uterus adalah sepanjang 6-7 cm

Miometrium Otot polos yang tebal Lapisan longitudinal luar dan dalam dengan lapis sirkular di antaranya Selama masa kehamilan Menebal karena hipertrofi dan hiperplasia Gap junction >> untuk koordinasi kontraksi otot polos selama proses persalinan Selama persalinan Dirangsang oleh oksitosin dan prostaglandin Pasca persalinan Mengalami apoptosis (kematian sel terprogram

b. Endometrium merupakan lapisan terdalam yang kaya akan sel darah merah. Bila tidak terjadi pembuahan maka dinding endometrium inilah yang akan meluruh bersamaan dengan sel ovum matang. c. Perimetrium adalah lapisanyang terluar yang berfungsi sebagai pelindung uterus.

Tuba falopii : panjangnya 8-20 cmterletak pada bagian uterus di rongga panggul. Terbentuk dari jaringan epitel, dibagi menjadi 4 daerah Infundibulum dengan fimbriae Ampulla: Tempat fertilisasi Istmus Bagian intramural uterus Adnexa : otot-otot yang terbentuk untuk menjaga organ genitalia dalam wanita tetap pada tempatnya

3. Dinding tuba fallopii Mukosa Banyak mengandung lipatan: makin ke proksimal makin berkurang Epitel disusun oleh epitel selapis kolumnar dengan 2 macam sel Sel peg Mensekresikan medium yang mengandung nutrisi untuk sperma dan embrio Sel siliar Mengandung banyak silia yang bergerak ke arah lumen uterus Fungsi : memfasilitasi transportasi embrio yang sedang berkembang ke arah uterus

c. Tunika muskularis d. Tunika serosa b. Lamina Propria Terdiri atas jaringan ikat yang mengandung serat retikular, fibroblas, sel mast dan limfosit c. Tunika muskularis lapis sirkular disebelah dalam longitudinal disebelah luar Fungsi: Menggerakkan embrio ke arah uterus d. Tunika serosa Disusun oleh epitel selapsi gepeng dengan jaringan ikat dibawahnya

Organ Genitalia Eksternal Mons veneris : tonjolan lemak yang terletak diatas pubis. Dan ditutupi oleh rambut pada masa pubertas Labiya mayora : lipatan-lipatan kulit yang membentuk batas-batas celah pudendal bersama mons veneris yang membentuk suatu segitiga. Labium mayus ini mengandung lemak, kelenjar sebasea dan kelenjar keringat serta bau-bauan

Nimfae atau labia minora : lipatan kulit tipis yang mengelilingi vestibulum vagina. Keduanya saling berhubungan pada bagian dorsalnya oleh suatu frenulum Klitoris jaringan erektil pada wanita yang terdapat banyak serabut-serabut saraf. Klitoris dibungkus oleh fascia dan dibentuk oleh korpus kavernosum Vestibula : saluran kelenjar yang berfungsi menjaga suasana asam dari vagina

Vagina : pipa berdinding tipis dengan panjang 8-10 cm, terdiri atas membrane mukosa dan otot. Di dalam vagina terbentuk cairan-cairan yang membuat vagina dalam suasana asam yang berasal dari kelenjar bartholin. Di dalam vagina terdapat hymen yang berupa selaput tipis. Saluran fibromuskular tersusun oleh lapis mukosa, muskularis dan adventisia Diminyaki oleh kelenjar yang berasal dari serviks Perineum : bangunan segitiga diantara vagina dan anus

Lapis mukosa Lapis muskularis Tunika adventisia Epitel gepeng berlapis tanpa lapisan keratin Mengandung glikogen dipakai oleh bakteri komensal menghasilakn asam laktat menurunkan pH selama masa folikular untuk mencegah invasi bakteri patogen Lamina propria tersusun oleh jaringan ikat fibroelastik dan banyak mengandung kapiler darah Lapis muskularis Lapisan otot polos yang tersusun tidak beraturan antara otot longitudinal dan sirkular dengan diselilingi oleh serat elastin Tunika adventisia Disusun oleh jaringan ikat fibroelastik Merekatkan vagina ke struktur disekitarnya