NAMA : ERVINADYA AULINA DEWI KELAS : XI IPA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PRINSIP-PRINSIP DASAR DESAIN TAMAN
Advertisements

PASAR TERAPUNG Pasar Terapung memang pasar yang khas dan memang benar-benar terapung alias mengapung di atas air.  Konon tidak banyak tempat di bumi ini.
“Pertanahan” Nama kelompok : 1.Hidhayatul R.S ( )
Presentasi Daur Air Kelas : X.3 Kelas : X.3
OLEH : Atat Siti Nurani Prodi Pendidikan Tata Boga
TRADISI ADAT PERNIKAHAN DARI SUDUT PANDANG IMAN KRISTEN
TELUR ASIN HERBAL Oleh: Iwan Setiyatmoko, S. Pt THL/TBPP Kec
Khikmatus Sholikhah Akuntansi C
Universitas Islam “45” Bekasi
Suku Sasak Suku Sasak adalah suku bangsa yang mendiami Pulau Lombok dan menggunakan bahasa Sasak. Suku ini berasal dari Jawa dan Bali. Sebagian besar masyarakatnya.
ALINEA / PARAGRAF Pengertian:
Manfaat dan Kasiat Kunyit
Nama Ilmiah: jasminum sambac l ait
IDENTITAS DIRI MUSLIM Anggota Kelompok : Nadya Ratna Furi ( )
MEMBUDAYAKAN KESENIAN DAERAH BANJAR
Club Activities.
Upacara Bamandi-mandian Panganten
Upacara Kematian pada Masyarakat Banjar (Kalimantan Selatan)
Resep masakan tengkleng
MULTIMEDIA IPA Kelas 6 Semester 1
MEMBUDAYAKAN SENI BUDAYA DAERAH BANJAR
BY: ANNISA MUNINGGAR KARTIKASARI 5A
Masakan jogjakarta Oleh Fadhil.A.
MENGENAL SUKU BADUY DARI BANTEN
SISTEM HUKUM WARIS ADAT DI DESA TRUNYAN DAN TENGANAN BALI
MENYIAPKAN MEMBUAT BUMBU DAN MENGOLAH MASAKAN
MENERAPKAN PENGETAHUAN TERHADAP PRODUK KOSMETIKA
Pemanfaatannya untuk obat antara lain:
Wortel, Telur, Dan Kopi Seorang anak perempuan mengeluh pada sang ayah tentang kehidupannya yang sangat berat. Ia tak tahu lagi apa yang harus dilakukan.
Pembuatan bubuk instan rimpang
SOAL PL METODE SIMPLEKS
Mencegah dan Mengatasi Bau Badan Secara Alami
Upacara Perkawinan Adat Banjar
MENERAPKAN PENGETAHUAN TERHADAP PRODUK KOSMETIKA
PENYELENGGARAN JENAZAH MENURUT SUNNAH RASUL
Tari Bagandut Raka Abyantara XI-IPA.
Perawatan jenazah TIM GPAI SMA KUR 2013 BATU, LANJUT.
RESEP MAKANAN KHAS DAERAH
KOSMETIKA KECANTIKAN BIDANG STUDI KEAHLIAN : SENI, KERAJINAN DAN PARIWISATA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TATA KECANTIKAN KOMPETENSI KEAHLIAN : KECANTIKAN.
Murbei, Tanaman Berkhasiat dan Bermanfaat
BIMBINGAN BELAJAR HARAPAN BANGSA
Keperawatan Dasar I Memandikan Pasien
ANGKATAN IX TAHUN 2016 DI DESA PASIR BONGKAL KABUPATEN INDRAGIRI HULU
Perkembangan Arsitektur
Kondisi tapak lahan basah desa tungkaran
Agroteknologi tanaman rempah dan obat
UPACARA BATASMIAH.
ANGKATAN IX TAHUN 2016 DI DESA PASIR BONGKAL KABUPATEN INDRAGIRI HULU
ORDO PANDANALES
Nama: Megawati M. Putri Kelas: XI IPA
BUMBU (Herb) (modul 1A).
Tugas ICT INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) MATARAM
PUISI LAMA.
KALIMANTAN BARAT. VISIT KALIMANTAN BARAT Ivan Yulio O( ) tugas aplikom Universitas Mercubuana Yogyakarta 2015.
Asuhan Bayi baru lahir normal
MEMANDIKAN BAYI Disusun Oleh: Alvira Dwi Verdiana
Bagian-Bagian Bunga Lengkap Berserta Penjelasan Dan Fungsinya
MEMBUDAYAKAN SENI BUDAYA DAERAH BANJAR: SALAH SATUNYA MADIHIN
BY Shaffa Zammara Sd Muhammadiah Condong catur Clas Multimedia Mabhe
OLEH: MIFTAHUL JANNAH KELAS XI IPA
Kepedulian Umat Islam terhadap Jenazah
PRITA DHYANI, M.Si; YUGES SAPUTRI, M.Sc, DUDUNG ANGKASA, M.Nutrition
Sejarah tari sajojo Asal usul Tari Sajojo ini masih belum bisa diketahui secara pasti. Namun beberapa sumber banyak yang menyebutkan ba hwa tarian ini.
TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) KKN PROFESI KESEHATAN ANGKATAN 56 UNIVERSITAS HASANUDDIN DESA SINGA, KECAMATAN HERLANG, KABUPATEN BULUKUMBA.
Kegiatan yang memperngaruhi ekosistem
Resep Membuat Minuman Wedang Jahe Sederhana. Bahan-bahan : 1.50 gram jahe segar 2.3 batang serai ukuran sedang gram gula pasir ml air Cara.
ALINEA / PARAGRAF Pengertian:
STRATIFIKASI SOSIAL.
Ayam Garo Rica Bahan : 250 g dada ayam, potong kotak 20 lbr daun kemangi 7 lbr daun jeruk 2 lbr daun pandan, simpul 4 btg daun bawang, iris kecil 1 lbr.
TRADISI MAANTAR PATALIAN/JUJURAN PADA MASYARAKAT ADAT BANJAR OLEH: ARIE SULISTYOKO.
Transcript presentasi:

NAMA : ERVINADYA AULINA DEWI KELAS : XI IPA BATIMUNG NAMA : ERVINADYA AULINA DEWI       KELAS : XI IPA

PENDAHULUAN Dalam upacara perkawinan ada satu hal yang tidak mungkin ditinggalkan yaitu Batimung. Dalam upacara batimung, saya akan menjelaskan bagaimana cara batimung dengan tradisi banjar Kalimantan Selatan.  

BATIMUNG Meski sangat sederhana dan tradisional, perawatan tubuh ala sauna dan spa sudah lama dilakukan, dan menjadi warisan turun temurun masyarakat Banjar di Kalimantan Selatan.

Batimung atau timung. Begitulah warga Banjar menyebut perawatan tubuh dengan mandi uap nan kaya aroma tersebut. Mandi seperti itu menjadi keharusan bagi pasangan yang akan melangsungkan pesta pernikahan.

Dengan batimung, pengantin tampil segar dan tubuh menebarkan keharuman selama bersanding. Bahkan, keharuman tubuh bisa bertahan beberapa hari setelah pesta.

Upacara Batimung, dijumpai di Kampung Pamakuan Hilir, Kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar, akhir pekan ketiga Januari lalu. Tradisi itu dijalani Kamsiah dan abangnya, Hamsani.

Keduanya melangsungkan perkawinan serentak Keduanya melangsungkan perkawinan serentak. Kamsiah akan bersanding dengan Arbain Muchtar, sedangkan Hamsani dengan Siti Radiah. "Sebelum kami batatai (bersanding), Batimung dilaksanakan dua-tiga kali pada malam hari," kata Hamsani.

Beberapa ibu di kampung tepian Sungai Martapura itu ikut menyiapkan berbagai rempah, seperti daun serai wangi, limau (jeruk) purut, kunyit, pandan, temulawak, laos (lengkuas), serta bunga mawar, kenanga, cempaka, dan melati.

Selain itu, juga disediakan beberapa jenis akar-akaran. Semua bahan direbus dalam satu panci. Begitu manggurak (matang), panci berisi jajarangan (masakan) rempah timung tersebut diletakkan di hadapan Kamsiah.

Mempelai putri itu duduk di bangku kecil Mempelai putri itu duduk di bangku kecil. Tubuh Kamsiah dibalut dengan kain batik panjang, tapih bahalai, setinggi ketiak. Sebagian badan dan wajahnya dilumuri pupur (bedak) basah.

Batimung dimulai tatkala panimungan (perempuan tukang timung), membungkus sekujur badan Kamsiah dengan tikar purun. Hanya kepala sang mempelai yang ada di luar gulungan tikar pandan tersebut.

Panci berisi air rempah-rempah yang masih mendidih pun disorongkan ke dalam "mantel" tikar. Tikar dilapis lagi dengan beberapa tapih bahalai sehingga uap timung tidak keluar.Beberapa saat Kamsiah bercucur keringat

Panimungan membantu membersihkan peluh di kepala dan wajahnya Panimungan membantu membersihkan peluh di kepala dan wajahnya. "Begitu seluruh keringat keluar, badan terasa segar," kata Kamsiah menceritakan pengalamannya.

PENUTUP Saya, selaku penulis meminta maaf jika dalam penulisan terdapat kesalahan. Karena setiap manusia tidak ada yang sempurna. Terima kasih ......................................