Storage Handling of Chemicals and Dangerous Goods Segregation and Separation
(Segregation of) Inkompatibilitas? Beberapa bahan kimia bereaksi hebat dengan bahan kimia lain dan bahan-bahan yang berhubungan tersebut disebut inkompatibel. Sebagai contoh adalah asetilene yang akan bereaksi hebat dengan klorin, Sehingga kecelakaan yang memungkinkan bergabungnya dua bahan kimia tersebut harus dicegah. Sama halnya dengan asam nitrat yang tidak boleh dibawa sampai kontak dengan cairan yang mudah terbakar. Bahaya sesungguhnya dari inkompatibilitas terjadi akibat kesalahan dalam melakukan asesmen, sehingga saat beberapa bahan kimia dibawa bersama-sama dengan kurang hati-hati, terjadi reaksi hebat, dan merusak pabrik dan personilnya. Kemungkinan akibat pencampuran yang tidak direncanakan harus selalu diawasi.
Bahan inkompabilitas lain adalah oksidator dan reduktor Bahan inkompabilitas lain adalah oksidator dan reduktor. Beberapa bahan kimia yang tidak terbakar mampu membantu dengan baik pembakaran saat berkombinasi dengan bahan kimia lain yang menghasilkan oksigan dalam jumlah yang besar. Tidak hanya atmosfir dengan cepat dipenuhi oleh oksigen, tetapi panas reaksi mungkin cukup untukj membuat pembakaran dan kebakaran dapat terjadi. Oksidsi adalah kombinasi oksigen bahan kimia denga bahan lain; dapat cepat atau lambat, dan bahan yang dengan cepat dapat memberikan oksigennya ke bahan lain disebut oksidator, seperti asam nitrat (HNO3), mangan oksida (MnO2), hidrogen peroksida (H2O2 ), dan asam kromat (CrO3). Sebaliknya, bahan yang mengambil oksigen dari senyawa dan kombinasinya disebut reduktor, seperti hidrogen, karbon,hidrokarbon, bahan organik, dan lain-lain. Oksidasi dan reduksi adalah proses yang berlawanan yang selalu terjadi bersamaan, dan bahan yang inkompatibilitas seperti kalium permanganat (KmnO4 ), yang merupakan oksidator kuat, bila tergabung dengan bubuk alumunium, yang merupakan reduktor kuat, dengan cepat mengubah sifat-sifat alamiahnya dengan memperlihatkan bahwa kedua bahan tidak boleh disimpan berdekatan.
Tabel Inkompabilitas
Br2(l) + Alumunium(s) End product : Heat(Fire) + AlBr3(violently Corrosive!!!)
Hati-hati jangan tertukar dengan Classes of Dangerous Goods! Packing Group The UN Committee has assigned all dangerous goods to one of three Packing Groups: Packing Group I (high danger), II (medium danger) and III (low danger). The list of dangerous goods and the Packing Group for each can be found in the ICAO Technical Instructions, the IMDG Code or the TDG Regulations Hati-hati jangan tertukar dengan Classes of Dangerous Goods!
Petunjuk On Site Pabrik
Perbedaan Reaktivitas Campuran Bahan Kimia
Sifat Dasar Bahan Kimia : Photosensitive (Light-photons, Electron) Oxysensitive (Air, Oxygen, Radicals) Hydrosensitive (Humidity) Thermosensitive (Heat) PH dependent (Acid/Base)
Storage of Chemicals Bulk quantities of chemicals (i.e., larger than one-gallon) must be stored in a separate storage area. Chemicals must be stored at an appropriate temperature and humidity level. This can be especially problematic in hot, humid climates. (best temp. < 35°C) Chemicals should never be stored in direct sunlight. Chemicals should be dated when received and when opened.
Chemicals must never be stored on the floor, not even temporarily! Adequate security must be provided so that unauthorized personnel do not have access to hazardous materials. Each chemical should have a specific storage area and be returned there after use Chemicals should never be stored with food or drinks of all time
Visual parameter of the material and ist container should be conducted routinely. Indications for disposal include: cloudiness in liquids material changing color evidence of liquids in solids or solids in liquids “puddling” of material around outside of container pressure build-up within bottle obvious deterioration of container
Separation Dangerous goods should be kept separate from people or property at or beyond the boundaries of the premises, either by distance or a barrier. Barriers need to be impervious to the dangerous goods and prevent travel over the barrier or around the ends. If flammable goods are stored, the barrier needs to have a suitable level of fire resistance (fire rating).
Avoid Sources of heat or Ignition source means a source of energy sufficient to ignite combustible dusts, combustible fibres, flammable vapours, flammable gases or flammable or combustible fumes, and includes the following: (a) a naked flame, (b) exposed incandescent material, (c) hot surfaces, (d) radiant heat, (e) a spark from mechanical friction, (f) a spark from static electricity, (g) an electrical arc, (h) any electrical, electronic, mechanical or other equipment