SELAMAT DATANG di MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
Hastuti Endriani PMtk-5B NPM. 1713500093 Universitas Pancasakti Tegal
mempersembahkan
Permainan Mengatur Letak Bilangan (Segitiga Ajaib) 1 6 2 7 3 8 4 5 9
KEGUNAAN 2. Melatih siswa dalam penjumlahan bilangan bulat positif 1. Meningkatkan pemahaman dan keterampilan siswa dalam operasi hitung penjumlahan 2. Melatih siswa dalam penjumlahan bilangan bulat positif 3. Melatih keterampilan siswa untuk soal pemecahan masalah
Alat: Penggaris Silet Spidol Gunting Bahan: Gabus Kertas Asturo Paku Payung Double Tip
Segitiga Ajaib dengan 9 Titik Disediakan sembilan bilangan, yaitu 1 - 9 . Aturlah bilangan-bilangan itu pada tempat yang disediakan sehingga setiap sisi segitiga memuat jumlah bilangan yang sama. 1 6 2 7 3 8 4 9 5
Misalnya, jumlah dari lingkaran-lingkaran yang ada pada sisi segitiga berjumlah sama yaitu 20. Pertama kalikan 3x20 = 60, dan lihat lingkaran pada segitiga ajaib jumlahnya ada 9, kita jumlahkan 1+2+3+4+5+6+7+8+9 = 45. 60-45 = 15 dan ambil 3 angka untuk menentukan setiap titik sudut dari segitiga tersebut yang jika dijumlahkan hasilnya 15, misalnya angka tersebut adalah 4,5,6. Kemudian masukkan angka-angka yang lain sehingga jumlah dari sisi-sisi pada segitiga adalah 20, jadi dinamakan segitiga ajaib.
4 1 3 8 9 5 2 7 6