PEMAHAMAN EKOWISATA
PARIWISATA??? PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA “... suatu (kegiatan) perjalanan seseorang dari tempat asalnya ke suatu tempat/ lingkungan yang berbeda dengan kondisi lingkungan asalnya untuk suatu tujuan tertentu seperti rekreasi, bisnis, silaturahmi/ kunjungan keluarga atau tujuan lainnya, yang memerlukan waktu lebih dari 24 jam, serta memanfaatkan unsur-unsur pendukung/ fasilitas penunjang kepariwisataan (misalnya: transportasi, akomodasi, rumah makan, hiburan, dstnya) ... “ PARIWISATA???
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA Pariwisata : berbagai macam kegiatan wisata dan didukung berbagai fasilitas serta layanan yang disediakan oleh masyarakat, pengusaha, pemerintah dan pemerintah daerah (UU No. 10 tahun 2009 tentang kepariwisataan) Pariwisata : seluruh upaya dan kegiatan yang dilakukan oleh pemerintah, kalangan usaha dan masyarakat luas untuk menyediakan dan menata keperluan wisatawan dalam perjalanan dan persinggahannya.
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA KOMPONEN PENGEMBANGAN PARIWISATA Sumber daya Lingkungan Alam & sosial budaya Atraksi & kegiatan wisata akomodasi transportasi Infrastruktur lainnya Unsur institusi/ kelembagaan dan SDM Fasilitas pendukung wisata lainnya Pasar wisatawan domestik dan mancanegara Masyarakat lokal (Inskeep, 1990)
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA SIKLUS/RANTAI PARIWISATA
Penyedia j asa langsung Rencana/pemesanan perjalanan Menginap Makan minum Belanja Kunjungan & kegiatan Keberangkatan Kedatangan Tur Operator Travel agent Hotel Resort Losmen Homestay Pondok wisata Perkemahan Restoran Kafe Bar Warung makan Supermarket Pasar Toko cinderamata Pedagang tepi jalan Pemandu Porter Lokasi kunjungan Musium Venue seni Pertunjukkan Maskapai Kapal Kereta Bis Mobil Sewaan Taksi Motor Pensuplai kedua Pedagang besar Petani-Nelayan Produsen pangan Jasa kontraktor Pengrajin Material Konstruksi dan perawatan Lembaga Pendukung Departemen/Dinas Pariwisata, penyedia jasa dan pelatihan Lembaga transportasi Layanan pendukung usaha Lembaga heritage & LH Lembaga perencana dan Infrastruktur Sumber : WTO & SNV
TREND PARIWISATA GLOBAL PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA TREND PARIWISATA GLOBAL Kedatangan Wisatawan Internasional 2010 935 juta orang (+ 6,7%) Penerimaan pariwisata internasional 2009USS$ 852 milyar Proyeksi tumbuh 4-5% per tahun
TREND PARIWISATA GLOBAL PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA TREND PARIWISATA GLOBAL
PERAN EKONOMI PARIWISATA GLOBAL PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA PERAN EKONOMI PARIWISATA GLOBAL 6% ekspor dunia untuk barang & jasa No 4 untuk kategori ekspor global setelah bahan bakar, kimia dan otomotif 5% dari aktifitas ekonomi dunia. 6-7% lapangan kerja dunia 1 dari 5 penerimaan ekspor tertinggi pada 150 negara
SISI NEGATIF PARIWISATA PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA SISI NEGATIF PARIWISATA Konversi lahan tidak terkendali Eksploitasi berlebihan Polusi Gangguan terhadap satwa liar Masyarakat lokal terpinggirkan Gangguan terhadap budaya setempat
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA PERUBAHAN PERMINTAAN PASAR Tumbuhnya gaya hidup hijau tendensi perubahan dari “GENERAL/Common Interest tourism” ke arah “Special Interest Tourism” 83% wisatawan Inggris ingin agar liburannya tidak merusak lingkungan Di Jerman 65% pelancong mengharapkan kualitas lingkungan 2/3 turis AS & Australia menganggap seharusnya hotel memiliki kebijakan dalam perlindungan lingkungan dan dukungan ke penduduk lokal.
KONSEP PARIWISATA ALTERNATIF Pariwisata Berkelanjutan/Sustainable Tourism Pariwisata yang memenuhi kebutuhan generasi sekarang tanpa mengorbankan kemampuan generasi mendatang untuk memenuhi kebutuhan mereka (Weaver, 2001) Pariwisata Bertanggung Jawab/Responsible Tourism Pariwisata yang mempertimbangkan dan mengurangi dampak negatif kegiatannya bagi lingkungan alam dan budaya di sekitarnya Ekowisata /Ecotourism Perjalanan bertanggung jawab ke tempat-tempat alami yang melestarikan lingkungan hidup dan menjaga kesejahteraan masyarakat setempat (The International Ecotourism Society, 1991) Pariwisata Pro Rakyat Kecil /Pro-poor Tourism Pariwisata yang menghasilkan keuntungan bagi penduduk yang hidup kekurangan
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA CAPAIAN PARIWISATA BERKELANJUTAN Alam, sejarah, budaya dan sumber daya lain terkait pariwisata terjaga kelestariannya bagi pemanfaatan berkelanjutan. Pengembangan pariwisata terencana dan terkelola dengan baik sehingga tidak menimbulkan masalah lingkungan dan sosial budaya. Seluruh kualitas lingkungan area pariwisata terjaga dan meningkat jika diperlukan. Kepuasan pengunjung terjaga sehingga destinasi tetap memiliki daya jual dan popularitas. Keuntungan dari pariwisata tersebar luas dalam masyarakat.
PARIWISATA BERKELANJUTAN ALAM EKOWISATA PARIWISATA BERBASIS MASYARAKAT
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA KOMPONEN EKOWISATA RAMAH TERHADAP LINGKUNGAN HAYATI LH/Konservasi BERPIHAK KEPADA MASYARAKAT RAMAH TERHADAP WISATAWAN Ekonomi Sosio-Budaya
PARIWISATA DAN PERKEMBANGANNYA PROSPEK EKOWISATA Pertumbuhan ekowisata berkisar 20-34% per tahun. Tahun 2004 ekowisata/wisata alam tumbuh 3 kali lebih cepat dibandingkan industri pariwisata lainnya Jumlah ‘ecotourist’ diperkirakan 10%-20% dari keseluruhan wisatawan dunia. Ekowisata diperkirakan masih akan tumbuh cepat hingga 2 dekade mendatang.
PARIWISATA INDONESIA
PERAN EKONOMI PARIWISATA DI INDONESIA Rank 2006 2007 2008 2009 Commodity Value (Billion USD) 1 Gas & Petroleum 21,21 22,09 27,71 19,02 2 Garments 5,61 Palm Oil 7,87 11,64 10,37 3 Rubber Products 5,46 6,18 7,58 Tourism 6,29 4 4,82 5,71 7,37 5,73 5 Electricity 4,45 5,35 6,09 4,87 6 4,84 5,25 4,58 7 Textile 3,32 4,18 4,13 3,60 8 Wood Products 2,86 Chemical 3,40 Paper Products 3,79 9 3,38 Food Product 2,99 2,96 10 2,69 3,08 2,81 2,27
Memaksimalkan Keuntungan Ekonomi MANFAAT PARIWISATA BERKELANJUTAN Memaksimalkan Keuntungan Ekonomi Meningkatkan ukuran dan performance dari sektor pariwisata (tingkat kunjungan, lama tinggal & pengeluaran per orang). Meningkatkan proporsi pengeluaran pada sektor yang dapat mencapai masyarakat lebih luas.
Potensi Manfaat bagi Lingkungan Hidup MANFAAT PARIWISATA BERKELANJUTAN Potensi Manfaat bagi Lingkungan Hidup Justifikasi ekonomi terhadap pelestarian alam/LH Salah satu sumber pendanaan untuk pelestarian alam/LH Alternatif ekonomi bagi penduduk lokal Membangun dukungan bagi pelestarian alam/LH
KUNCI KEBERHASILAN Dukungan Kebijakan dan Program Pemerintah Status lahan / tata guna lahan: perencanaan fisik, transportasi, SDA&LH Tenaga kerja Tata kelola destinasi Peningkatan Kapasitas Swasta dan masyarakat: butuh waktu dan perlu pendampingan Penguatan kelembagaan: komunikasi dan kepemimpinan sangat penting
TANTANGAN Lemahnya pemahaman & kapasitas pariwisata masyarakat (masyarakat & pemerintah daerah) Kurangnya kesadaran lingkungan hidup “high leakage low linkages” Rentan perubahan situasi politik&ekonomi Memerlukan upaya pemasaran canggih dan kreatif
PEMANDU DALAM KERANGKA PARIWISATA BERKELANJUTAN WISATA MASSAL (mass tourism) Motivasi pada rekreasi biasa Orientasi pada destinasi populer Daya tarik: Sea, Sand, Sun BENTUK AKTIVITAS Wisata alam Wisata budaya, Ekowisata, Museum, TIC, Destinasi WISATA MINAT KHUSUS Kembali ke alam Interaksi dengan masyarakat lokal Daya tarik: Belajar budaya dan keunikan lokal PERAN PEMANDU WISATA
LOKASI EKOWISATA INDONESIA
Tangkahan Dari Penebang Kayu Menjadi Pelaku Wisata Perencanaan Partisipatif Implementasi: Program Pengembangan Produk Peningkatan Kapasitas Penguatan Institusi Penguatan Kebijakan Pemasaran Dari Penebang Kayu Menjadi Pelaku Wisata
Rinjani Pengembangan Pengelolaan Kolaboratif RTMB Peningkatan bisnis wisata (produk, pemasaran & peningkatan kapasitas) Pembentukan RTC dan RIC